Tujuan Pembelajaran PETUNJUK PENGGUNAAN BUKU BAHAN AJAR A. Deskripsi

5

E. Kompetensi Inti Dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Dasar Dan Pengukuran Kelas X

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 1.1. Menyadari sempurnanya konsep Tuhan tentang benda-benda dengan fenomenanya untuk dipergunakan sebagai aturan dalam melaksanakan pekerjaan di bidang dasar dan pengukuran listrik 1.2. Mengamalkan nilai-nilai ajaran agama sebagai tuntunan dalam melaksanakan pekerjaan di bidang dasar dan pengukuran listrik 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan proaktif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 2.1. Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, teliti, kritis, rasa ingin tahu, inovatif dan tanggung jawab dalam melaksanakan pekerjaan di bidang dasar dan pengukuran listrik. 2.2. Menghargai kerjasama, toleransi, damai, santun, demokratis, dalam menyelesaikan masalah perbedaan konsep berpikirdalam melaksanakan pekerjaan di bidang dasar dan pengukuran listrik. 2.3. Menunjukkan sikap responsif, proaktif, konsisten, dan berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam melaksanakan pekerjaan di bidang dasar dan pengukuran listrik. 3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah. 3.1. Menerapkan konsep listrik arus dan potensial listrik 3.2. Menentukan bahan-bahan listrik 3.3. Menenetukan sifat rangkaian listrik arus searah dan rangkaian peralihan 3.4. Menerapkan teorema rangkaian listrik arus searah 3.5. Menentukan daya dan energi listrik 3.6. Menentukan kondisi operasi pengukuran arus dan tegangan listrik 3.7. Menentukan kondisi operasi pengukuran daya, energi, dan faktor daya 3.8. Menentukan kondisi operasi pengukuran tahanan resistan listrik 3.9. Menentukan kondisi operasi pengukuran besaran listrik dengan oskiloskop 3.10. Menentukan peralatan ukur listrik untuk mengukur besaran listrik. 6 KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 3.11. Menerapkan hukum-hukum rangkaian rangkaian listrik arus bolak-balik 3.12. Menerapkan hukum-hukum dan fenomena rangkaian kemagnitan 3.13. Menentukan kondisi operasi dan spesifikasi piranti-piranti elektronika daya dalam rangkaian elektronik 3.14. Menentukan kondisi operasi dan spesifikasi rangkaian digital dasar 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung 4.1. Mendemonstrasikan konsep listrik gejala fisik arus listrik dan potensial listrik 4.2. Memeriksa bahan-bahan listrik 4.3. Memeriksa sifat elemen pasif dalam rangkaian listrik arus searah dan rangkaian peralihan 4.4. Menganalisis rangkaian listrik arus searah 4.5. Memeriksa daya dan energi listrik 4.6. Memeriksa kondisi operasi pengukuran arus dan tegangan listrik 4.7. Memeriksa kondisi operasi pengukuran arus dan tegangan listrik 4.8. Memeriksa kondisi operasi pengukuran tahanan listrik 4.9. Memeriksa kondisi operasi pengukuran besaran listrik dengan oskilsokop 4.10. Mendemonstrasikan penggunaan peralatan ukur listrik untuk mengukur besaran listrik 4.11. Memeriksa rangkaian listrik arus bolak-balik 4.12. Memeriksa rangkaian kemagnitan 4.13. Memeriksa kondisi operasi dan spesifikasi piranti-piranti elektronika daya dalam rangkaian listrik 4.14. Memeriksa kondisi operasi dan spesifikasi rangkaian digital dasar