Dapat Mempertahankan Pendapat HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

71 Lebih jelasnya hasil penelitian pada tabel di atas dapat dilihat pada gambar berikut: Gambar 4.2 Grafik distribusi lebih senang bekerja mandiri Pada tabel dan grafik tersebut dapat diketahui bahwa sebesar 34,5 sangat senang belajar akuntansi, 50,2 senang belajar akuntansi, 14,5 menyatakan cukup senang belajar akuntansi dan 0,7 kurang senang belajar akuntansi. Sedangkan dari distribusi frekuensi jawaban responden mengenai keinginan bekerja di bidang akuntansi, sebanyak 59 sangat ingin bekerja di bidang akuntansi, 26,1 berkeinginan untuk dapat menciptakan lapangan pekerjaan sendiri, 11,5 mengikuti permintaan orang tua, 1,5 mengikuti temannya dan 1,9 tidak ingin bekerja di bidang akuntansi.

c. Dapat Mempertahankan Pendapat

Dari indikator dapat mempertahankan pendapat juga memberikan kontribusi yang sangat tinggi yaitu sebesar 85,48 . Indikator tersebut dapat 72 dianalisis lebih lanjut berdasarkan distribusi frekuensi jawaban responden dengan menggunakan statistik deskriptif yang dapat dilihat pada tabel 4.4 berikut. Tabel 4.4 Hasil Analisis Distribusi Frekuensi Jawaban Responden Angket Dapat Mempertahankan Pendapat Faktor Sangat Tinggi Tinggi Sedang Rendah Sangat Rendah F F F F F 1. Dorongan masuk program keahlian akuntansi 177 67,8 18 6,9 57 21,8 2 0,7 7 2,7 2. Dukungan keluarga untuk masuk program keahlian akuntansi 146 55,9 92 35,2 19 7,3 3 1,1 1 0,4 3. Keinginan untuk berkompetensi dengan orang lain 68 26 137 52,5 52 19,9 4 1,5 - 4. Kemampuan mempertahankan keinginan 142 54,4 55 21,1 55 21,1 5 1,9 4 1,5 Sumber: Data Hasil Penelitian setelah diolah Lebih jelasnya hasil penelitian pada tabel di atas dapat dilihat pada gambar berikut: Gambar 4.3 Grafik distribusi dapat mempertahankan pendapat 73 Dari tabel dan grafik tersebut dapat diketahui bahwa sebanyak 67,8 siswa masuk program keahlian akuntansi atas dorongan dari diri sendiri, 6,9 siswa atas dorongan dari guru, 21,8 atas dorongan dari keluarga, 0,7 mengikuti teman dan sebanyak 2,7 asal daftar. Sementara dari distribusi jawaban responden tentang dukungan keluarga untuk masuk program keahlian akuntansi, sebanyak 55,9 mendapatkan dukungan yang kuat dari keluarga, 35,2 keluarga mendukung untuk masuk program keahlian akuntasi, 7,3 keluarga netral atau memberi kebebasan pada anaknya, 1,1 kurang mendukung dan 0,4 menyatakan bahwa keluarganya tidak memberi dukungan untuk masuk program keahlian akuntansi. Dari distribusi frekuensi jawaban responden mengenai keinginan untuk berkompetisi dengan orang lain diketahui sebanyak 26 menyatakan sangat senang, 52,5 senang untuk berkompetisi dengan orang lain, 19,9 cukup senang, dan 1,5 menyatakan kurang senang berkompetisi dengan orang lain. Sementara dari distribusi jawaban responden mengenai kemampuan mempertahankan keinginan, sebanyak 54,4 sangat tinggi, 21,1 tinggi, 21,1 sedang, 1,9 rendah, dan 1,5 sangat rendah mempertahankan keinginan.

2. Analisis Deskriptif Kompetensi Siswa

Berdasarkan penskoran hasil angket variabel kompetensi siswa dengan menggunakan analisis deskriptif persentase, diperoleh hasil persentase sebesar 81,9. Berdasarkan nilai konversi persentase dapat diketahui bahwa secara umum kompetensi siswa dalam kategori yang tinggi. Kompetensi siswa dipengaruhi oleh kompetensi fungsional sebesar 81,53, kompetensi personal sebesar 84,23 dan kompetensi perspektif bisnis 74 sebesar 80,34 yang semuanya dalam kategori tinggi. Analisis deskriptif persentase ketiga indikator tersebut tampak pada tabel berikut. Tabel 4.5 Hasil Analisis Deskriptif Variabel Kompetensi Siswa No Indikator Persentase Kategori 1. Kompetensi fungsional 81,53 Tinggi 2. Kompetensi personal 84,23 Tinggi 3. Kompetensi perspektif bisnis 80,34 Tinggi Sumber: Data Hasil Penelitian setelah diolah Dari ketiga indikator tersebut, berdasarkan analisis terhadap jawaban responden dengan menggunakan statistik deskriptif dapat dijelaskan sebagai berikut.

a. Kompetensi Fungsional

Dokumen yang terkait

Relevansi Kompetensi Siswa SMK Negeri Program Keahlian Teknik Mekanik Otomotif Dengan Kebutuhan Dunia Usaha/Dunia Industri Otomotif Di kota Medan

3 68 112

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI SMK NEGERI 1 PATI TAHUN 2009 2010

0 14 106

PEMILIHAN KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI PELUANG KERJA DAN DUKUNGAN ORANG TUA Pemilihan Kompetensi Keahlian Akuntansi Ditinjau Dari Persepsi Peluang Kerja Dan Dukungan Orang Tua Pada Siswa Kompetensi Keahlian Akuntansi SMK Negeri 6

0 3 17

PEMILIHAN KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI PELUANG KERJA DAN DUKUNGAN ORANG TUA Pemilihan Kompetensi Keahlian Akuntansi Ditinjau Dari Persepsi Peluang Kerja Dan Dukungan Orang Tua Pada Siswa Kompetensi Keahlian Akuntansi SMK Negeri 6

0 2 12

PEMILIHAN KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI PELUANG KERJA DAN DUKUNGAN ORANG TUA Pemilihan Kompetensi Keahlian Akuntansi Ditinjau dari Persepsi Peluang Kerja dan Dukungan Orang Tua pada Siswa Kompetensi Keahlian Akuntansi SMK Negeri 6

0 3 17

PENGARUH KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI SMK SE-KOTA BANDUNG.

0 6 60

(ABSTRAK) PENGARUH KOMPETENSI SISWA TERHADAP PEMILIHAN PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI DI SMK (SMEA) NEGERI SE KOTA SEMARANG.

0 0 2

(ABSTRAK) PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI SMK NEGERI 1 PATI TAHUN 2009/2010.

0 0 3

PERSEPSI STAKEHOLDERS TERHADAP KOMPETENSI SISWA PESERTA PRAKTIK KERJA INDUSTRI PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI SMK NEGERI 6 SURAKARTA.

0 1 18

PERSEPSI STAKEHOLDERS TERHADAP KOMPETENSI SISWA PESERTA PRAKTIK KERJA INDUSTRI PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI SMK NEGERI 6 SURAKARTA.

0 0 11