Pernahkah kalian melihat orang bercelana karung goni? hlm. 30 “Melihat keadaan Negara sekarang, bisa-bisa Jepang datang lagi” hl 30 Mata Arai berkaca-kaca melihat Mak Cik bergandengan tangan dengan anak-anaknya.

Dalam kalimat:

a. Mereka menatap sesuatu di belakangku seperti melihat kuntilanak.hlm. 7

→ data 52

b. Tukang parker tepana melihat ratusan sepeda yang telah dirapikannya susah payah, rebah

satu per satu persis permainan mendirikan kartudomino, menimbulkan kegaduhan di pusat kota.hlm. 9 → data 69

c. Melihat sasaran nomplok yang tiba-tiba muncul di depannya, Pak Mustar kembali

bernafsu untuk memburu kami, hlm. 10 → data 79

d. Juga aku tak melihat celah untuk lolos.hlm. 10

→ data 84 e. Beginikah seorang pemimpi melihat dunia? hlm. 15 → data 140

f. Wajahnya yang memang sudah seperti orang terkejut menjadi biru bak anak kecil melihat

hantu. hlm. 15 → data 144

g. Wajah cemasnya menjadi lega ketika melihat kami. hlm. 19

→ data 163

h. Arai menengok ke belakang untuk melihat gubuknya terakhir kalinya. hlm. 19

→ data 167 i. Sepertiku, ayah tak mampu menahan perasaannya melihat Arai. hlm. 20 → data 182 j. Aku tergoda melihat Arai memutar-mutar benda itu setengah lingkaran untuk mengambil ancang-ancang. hlm. 21 → data 189 k. Sejak melihat aksi Arai di bak truk kopra tempo hari, aku mengerti bahwa dia adalah pribadi yang istimewa. hlm. 26 → data 220 l. Pernahkah kalian melihat orang bercelana karung goni? hlm. 30 → data 250 m. “Melihat keadaan Negara sekarang, bisa-bisa Jepang datang lagi” hlm. 30 → data 252

n. Mata Arai berkaca-kaca melihat Mak Cik bergandengan tangan dengan anak-anaknya.

hlm. 33 → data 277 o. Lalu, aku heran melihat ekspresi Arai. hlm. 33 → data 278 p. Aku bingung melihat tingkah Arai. hlm. 33 → data 280 q. Aku terpana melihat koin-koin tabunganku berhamburan. hlm. 34 → data 285 r. Siapapun yang melihat gadis itu akan teringat pada tofu. hlm. 36 → data 314 s. Deborah Wong, melompat terkejut saat melihat uang logam membukit seperti tumpeng. hlm. 36 → data 316 t. Nyonya Deborah terperanjat melihat pergumulan gaya koboi hebat di tokonya. hlm. 38 → data 380 Universitas Sumatera Utara u. Anehnya, putrid kecil Mei Mei justru senang bukan main melihat kami beradu otot. hlm. 38 → data 334 v. Mei terpana melihat pemandangan ajaib itu. hlm. 41 → data 356 w. Mata bulat buah hamlan-nya bersinar-sinar seakan dia melihat sosok malaikat yang besar dan bersayap melayang-layang ingin memeluknya. hlm. 41 → data 357 x. Dia terkejut melihat toko kacau balau dan telah menjadi putih. hlm. 42 → data 375 Melihat termasuk ke dalam jenis verba berafiks karena verba tersebut mengandung afiks yang ditandai dengan prefiks me-. Dasar kata melihat adalah lihat. Verba melihat terbentuk dari morfem me- dan morfem lihat. Prefiks me- berfungsi membentuk kata kerja. Jadi, kata melihat merupakan verba yang dibubuhi prefiks me-. 42. Melompat Dalam kalimat: a. Aku menjejalkan pijakan untuk melompat, tapi terlambat. hlm. 7 → data 54 b. Deborah Wong, melompat terkejut saat melihat uang logam membukit seperti tumpeng. hlm. 36 → data 316 Melompat termasuk ke dalam jenis verba berafiks karena verba tersebut mengandung afiks yang ditandai dengan prefiks me-. Dasar kata melompat adalah lompat. Verba melompat terbentuk dari morfem me- dan morfem lompat Prefiks me- berfungsi membentuk kata kerja. Jadi, kata melompat merupakan verba yang dibubuhi prefiks me-. 43. Merenggut Universitas Sumatera Utara Dalam kalimat: a. Pak Mustar merenggut kerah bajuku. hlm. 7 → data 55 Merenggut termasuk ke dalam jenis verba berafiks karena verba tersebut mengandung afiks yang ditandai dengan prefiks me-. Dasar kata merenggut adalah renggut. Verba merenggut terbentuk dari morfem me- dan morfem renggut. Prefiks me- berfungsi membentuk kata kerja. Jadi, kata merenggut merupakan verba yang dibubuhi prefiks me-. 44. Menampar Dalam kalimat: a. Hanya seinci dari telingaku, Pak Mustar menampar angin karena aku merunduk. hlm. 7 → data 57 Menampar termasuk ke dalam jenis verba berafiks karena verba tersebut mengandung afiks yang ditandai dengan prefiks me-. Dasar kata menampar adalah tampar. Verba menampar terbentuk dari morfem me- dan morfem tampar. Prefiks me- berfungsi membentuk kata kerja. Jadi, kata menampar merupakan verba yang dibubuhi prefiks me-. 45. Merunduk Dalam kalimat: Universitas Sumatera Utara a. Hanya seinci dari telingaku, Pak Mustar menampar angin karena aku merunduk. hlm. 7 → data 57 Merunduk termasuk ke dalam jenis verba berafiks karena verba tersebut mengandung afiks yang ditandai dengan prefiks me-. Dasar kata merunduk adalah runduk. Verba merunduk terbentuk dari morfem me- dan morfem runduk. Prefiks me- berfungsi membentuk kata kerja. Jadi, kata merunduk merupakan verba yang dibubuhi prefiks me-. 46. Mencuri Dalam kalimat:

a. Aku mencuri momentum dengan menumpukkan seluruh tenaga pada tunjangan kaki