Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

− Dari hasil yang diperoleh kadar logam seng yang terkandung didalam air reservoir PDAM Tirtanadi IPA Deli Tua masih memenuhi persyaratan PERMENKES NO.492PER2010 − Air reservoir PDAM Tirtanadi IPA Deli Tua mengandung logam seng tetapi masih dibawah standar PERMENKES NO.492PER2010

5.2. Saran

− Diharapkan kepada pihak PDAM Tirtanadi Medan agar tetap menjaga kualitas air yang didistribusikan pada setiap konsumen dan meningkatkan kualitas air yang di produksi − Diharapkan kepada pihak laboratorium PDAM Tirtanadi untuk lebih melengkapi fasilitas uji mikrobiologi − Diharapkan agar ,masyarakat senantiasa untuk menjaga kelestarian dan kebersihan sumber-sumber air di lingkungan sekitar DAFTAR PUSTAKA Dachriyanus. 2004 . Analisis Struktur Senyawa Organik Secara Spektroskopi. Padang. Penerbit Andalas University Press HACH., 2002 , The Handbook DR2800 Portable Spectrofotometer, USA : Hach Company http www.lookchem.com 300W2010061814244-62 Sartono.,2002. Racun dan Keracunan. Jakarta. Widya medika Sjamsuir.,1995. Keracunan Pestisida Akut. Jakarta. Widya medika Slamet, J.S., 1994. Kesehatan Lingkungan. Bandung: UGM-Press Sunu, Pramudya., 2001. Melindungi Lingkungan Dengan Menerapkan ISO 14001. Jakarta: PT.Gramedia Sutrisno, C. T., 1991. Teknologi Penyediaan Air Bersih. Cetakan kedua. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta Suriawiria, U., 2005 . Air Dalam Kehidupan Dan Lingkungan Yang Sehat . Bandung : Penerbit P.T. ALUMNI Tresna, wijaya., 1991. Pencemaran Lingkungan. Jakarta: Pustaka Media Wardhana, A.W.,2001. Dampak Pencemaran Lingkungan. Yogyakarta: Penerbit Andi Widowati, W., Sastiono, A., dan Jusuf, R., 2008. Efek Toksik Logam Pencegahan dan Penanggulangan Pencemaran. Yogyakarta: Penerbit LAMPIRAN I Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 492 Menkes Per IV 2010 Tanggal 19 April 2010 tentang Persyaratan Kualitas Air Minum. I. PARAMETER WAJIB No Jenis Parameter Satuan Kadar Maksimum yang di perbolehkan 1 Parameter yang berhubungan langsung dengan kesehatan

a. Parameter Mikrobiologi