Uji Normalitas Uji Heteroskedastisitas

57

a. Uji Normalitas

Uji normalitas bertujuan untuk mengetahui apakah data yang telah dikumpulkan memiliki sebaran yang berdistribusi normal atau tidak.Untuk itu, sebelum dilakukan pengujian lanjutan, dilakukan terlebih dahulu uji normalitas data menggunakan One Sample Kolmogorov_Smirnov Test dengan signifikansi sebesar 5. Pengujian dilakukan terhadap nilai residual dari model regresi karena jika terdapat normalitaas, maka nilai residual akan terdistribusi secara normal dan independen Ghozali, 2011. Hipotesis yang digunakan adalah: Ho = berdistribusi normal Ha = tidak berdistribusi normal Dengan pengambilan keputusannya adalah: 1 Jika nilai signifikansi α maka Ho ditolak 2 Jika nilai signifikansi α maka Ho diterima Jika signifikansi pada nilai Kolmogorov-Smirnov 0,05, maka Ho ditolak, yang berarti data berdistribusi tidak normal. Jika signifikansi pada nilai Kolmogorov-Smirnov 0,05, maka Ho diterima, yang berarti berdistribusi normal Ghozali, 2011.Hasil pengujian disajikan pada tabel berikut ini. Tabel 10 Hasil Uji Normalitas Uji Kolmogorov-Smirnov Jumlah Data N Nilai K-S Sig. 2 tailed 80 0,567 0,905 Sumber: Data Primer Diolah, 2016. 58 Berdasarkan hasil pada Tabel 10 pengujian terhadap unstandardized residual menghasilkan asymptotic significance lebih besar dari 0,05. Sesuai kaidah pengujian maka dapat disimpulkan bahwa data berdistribusi normal.

b. Uji Heteroskedastisitas

Uji gejala heteroskedastisitas memiliki tujuan untuk menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan varians dari residual pada satu pengamatan ke pengamatan lain. Salah satu cara untuk menguji adanya heteroskedastisitas dalam persamaan regresi pada penelitian ini dilakukan menggunakan uji Glejser. Apabila nilai signifikansi lebih besar dari nilai α sigα, maka dapat disimpulkan bahwa pada model regresi tidak terdapat gejala heteroskedastistitas Ghozali, 2011. Tabel 11 Hasil Uji HeteroskedastisitasUji Glejser Variabel Signifikansi Keputusan Persepsi Mahasiswa 0,181 Tidak Heteroskedatistas Motivasi Belajar 0,071 Tidak Heteroskedatistas Sumber: Data Primer Diolah, 2016. Hasil uji heteroskedastisitas uji Glejser pada tabel 11 di atas menunjukkan bahwa variabel Persespi Mahasiswa X 1 dan Motivasi Belajar X 2 dalam penelitian memiliki nilai signifikansi lebih besar dari nilai α 0,05. Oleh sebab itu dapat disimpulkan bahwa dalam persamaan regresi pada penelitian ini bebas dari heteroskedastisitas. 59

c. Uji Multikoliniearitas

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN WIFI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 10 25

PENGARUH MINAT BELAJAR MAHASISWA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR DOSEN TERHADAP MOTIVASI Pengaruh Minat Belajar Mahasiswa Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Keterampilan Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Pada Mata Kuliah Teori Aku

0 4 14

PENDAHULUAN Prestasi Belajar Teori Akuntansi Ditinjau Dari Motivasi Belajar Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Keterampilan Mengajar Dosen Pada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta Angkatan 2011.

0 1 11

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PROFESI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 0 13

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR DOSEN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Variasi Gaya Mengajar Dosen Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa FKIP-UMS Progdi Pendidika

0 0 16

PENDAHULUAN Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Variasi Gaya Mengajar Dosen Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa FKIP-UMS Progdi Pendidikan Ekonomi Akuntansi Angkatan Tahun 2009/2010.

0 0 17

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR DOSEN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Variasi Gaya Mengajar Dosen Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa FKIP-UMS Progdi Pendidika

0 0 19

Pengaruh persepsi mahasiswa tentang pengelolaan kelas dan persepsi tentang fasilitas belajar terhadap prestasi belajar WIDI DEPAN

0 0 14

PENGARUH AKTIVITAS BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2013 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 124

PENGARUH KEAKTIFAN MAHASISWA DALAM ORGANISASI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

9 38 154