Analisis Horizontal Kinerja Keuangan KSP Pandan Wangi Berdasarkan Analisis Vertikal

45 Tabel 5.2 Perhitungan Analisis Vertikal Laporan Rugi Laba Terhadap Total Pendapatan dan Total Biaya Pada Tabel 5.3, total pendapatan dari tahun 2009 sampai tahun 2013 lebih banyak dipengaruhi oleh jasa bunga pinjaman. Nilai bunga pinjaman yang meningkat di karenakan besarnya bunga pinjaman yang diberikan kepada anggotanya. Analisis vertikal laporan rugi laba terhadap total beban, dimana pos beban yang sangat berpengaruh terhadap total beban adalah beban komisi bunga simpan pinjam. Tahun 2009 beban sebesar 57,97 mengalami fluktuasi di setiap tahunnya hingga pada tahun 2013 menjadi 53,69.

5.1.2 Analisis Horizontal

Analisis horizontal dilakukan untuk melihat pergerakan dari masing- masing pos laporan keuangan dalam kurun waktu tertentu sehingga dapat diketahui pengaruhnya terhadap perkembangan koperasi. Untuk dapat mengukur 2009 2010 2011 2012 2013 PENDAPATAN Jasa Bunga Pinjaman 100 156,92 134,64 108,40 116,05 Jasa Administrasi Pinjaman 100 116,19 116,76 106,53 105,16 Denda dan Pinalti 100 51,96 142,68 142,17 136,63 Jasa Peny ertaan 100 - - 108,56 106,95 TOTAL PENDAPATAN 100 146,74 150,07 108,41 113,79 BEBAN POKOK Komisi Bunga Simp an Pinjam 100 122,33 166,50 110,53 109,94 Komisi Bunga Kredit Bank 100 170,43 116,47 118,00 115,13 BIAYABEBAN Kary awan 100 224,58 140,30 100,00 110,53 Transp otasi 100 150,00 152,11 119,80 137,06 Peny usutan Aktiva 100 184,10 145,45 93,75 139,58 Tata Usaha Kantor 100 100,00 100,00 100,00 100,00 Peny isihan Piutang Tak Tertagih 100 184,95 130,58 112,76 106,43 Pemasaran 100 156,43 105,68 127,20 117,74 Op erasional Lainny a 100 - 108,97 100,00 116,58 TOTAL BIAYABEBAN 100 148,78 144,18 111,49 111,73 S HU setelah pajak 100 118,62 251,75 77,90 142,89 Keterangan Tahun 46 analisis horizontal dari laporan keuangan koperasi digunakan tahun 2009 sebagai tahun dasar tahun pembanding. Hasil analisis horizontal yang dilakukan terhadap neraca KSP Pandan Wangi dapat di lihat pada Tabel 5.3. Tabel 5.3 Perhitungan Analisis Horizontal Laporan Neraca Terhadap Total Aktiva dan Total Pasiva Pada hasil analisis horizontal dapat dilihat pos kas dan setara kas KSP Pandan Wangi menunjukan peningkatan pada tahun 2010 dan 2011, kemudian terjadi penurunan pada tahun 2011 ke tahun 2012 dan ke tahun 2013. Penurunan 2009 2010 2011 2012 2013 AKTIVA Aktiva lancar Kas dan Setara 100 153,96 155,83 134,80 130,16 Piutang Simpan Pinjam 100 120,33 117,78 103,39 106,60 Beban Bayar Dimuka 100 - 138,76 131,89 133,88 Persediaan 100 133,89 109,29 121,54 115,13 Total Aktiva Lancar 100 123,70 118,46 105,48 108,44 Aktiva Tetap Investasi 100 - 106,57 110,32 78,16 Inventaris 100 409,49 163,94 143,45 220,82 Akm. Peny. Aktiva Tetap 100 284,18 158,86 124,53 487,76 Total Aktiva Tetap 100 3.367,42 114,03 116,89 104,84 Beban Ditangguhkan 100 100,00 100,00 100,00 100,00 TOTAL AKTIVA 100 168,07 117,23 108,52 107,40 PASSIVA Hutang Lancar Hutang Simpanan 100 1,20 1,25 1,16 1,10 Hutang Dana SHU 100 1,38 1,50 1,11 1,31 Dana Pajak 100 78,22 136,17 160,23 121,00 Utang YMH Dibayar 100 261,69 50,63 100,00 115,45 Total Hutang Lancar 100 126,63 118,40 115,86 110,25 Hutang Jangka Panjang Kredit Bank - - 120,40 95,77 78,05 Utang Jangka Panjang Lainnya 100 134,50 117,79 109,31 124,17 Total Hutang Jangka Panjang 100 334,54 119,35 101,14 97,83 TOTAL HUTANG 100 162,50 118,74 110,61 106,20 Ekuitas Simpanan Pokok 100 103,85 105,56 105,26 103,33 Simpanan Wajib 100 107,37 135,74 124,63 111,62 Cadangan 100 211,18 104,57 101,95 108,55 Donasi 100 100 100 100 100 SHU Tahun Berjalan 100 118,62 251,75 77,90 142,89 Total Ekuitas 100 185,28 113,14 102,60 111,09 TOTAL PASSIVA 100 168,07 117,23 108,52 107,40 Keterangan Tahun 47 terjadi karena jumlah kenaikan tidak terlalu banyak, hal ini menyebabkan terjadinya penurunan pada tahun tersebut. Pada pos investasi terjadi peningkatan yang signifikan pada tahun 2010 karena pada tahun 2010 terjadi peningkatan jumlah investasi yang sangat tinggi. Pos ekuitas mengalami fluktuasi disetiap pos-posnya. Pada pos cadangan terlihat peningkatan yang cukup signifikan pada tahun 2010 karena terjadi penambahan yang cukup besar pada pos tersebut. Pada pos SHU terjadi penurunan nilai disebabkan karena besarnya beban usaha yang digunakan. Tabel 5.4 Perhitungan Analisis Horizontal Laporan Rugi Laba Terhadap Total Pendapatan dan Total Biaya Pada Tabel 5.4, pos-pos pendapatan yang mengalami fluktuasi, terjadi pada jasa adminstrasi pinjaman. Terjadinya penurunan dikarenakan sedikitnya pendapatan bunga yang diterima atas pinjaman yang diberikan. Sedangkan pada dana pajak mengalami peningkatan dikarenkan semakin banyak pendapatan yang diperoleh dari denda pinjaman yang diberikan. PENDAPATAN Jasa Bunga Pinjaman 100 156,92 134,64 108,40 116,05 Jasa Administrasi Pinjaman 100 116,19 116,76 106,53 105,16 Denda dan Pinalti 100 51,96 142,68 142,17 136,63 Jasa Penyertaan 100 - - 108,56 106,95 TOTAL PENDAPATAN 100 146,74 150,07 108,41 113,79 BEBAN POKOK Komisi Bunga Simpan Pinjam 100 122,33 166,50 110,53 109,94 Komisi Bunga Kredit Bank 100 170,43 116,47 118,00 115,13 BIAYABEBAN Karyawan 100 224,58 140,30 100,00 110,53 Transpotasi 100 150,00 152,11 119,80 137,06 Penyusutan Aktiva 100 184,10 145,45 93,75 139,58 Tata Usaha Kantor 100 100,00 100,00 100,00 100,00 Penyisihan Piutang Tak Tertagih 100 184,95 130,58 112,76 106,43 Pemasaran 100 156,43 105,68 127,20 117,74 Operasional Lainnya 100 - 108,97 100,00 116,58 TOTAL BIAYABEBAN 100 148,78 144,18 111,49 111,73 SHU setelah pajak 100 118,62 251,75 77,90 142,89 48 Pos total biaya mengalami penurunan dimasing-masing pos tersebut karena sedikitnya bunga simpan pinjam dan bunga kredit bank yang diterima sedang untuk biaya operasional setiap tahunnya mengalami peningkatan.

5.2 Analisis Rasio Keuangan KSP Pandan Wangi