Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran

69 Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran I RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1 Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar Kelas : IV Empat Mata Pelajaran : IPA Semester : 2 Dua Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit

A. Standar Kompetensi

10. Memahami perubahan linkungan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan.

B. Kompetensi Dasar

10.1. Mendiskripsikan berbagai penyebab perubahan lingkungan fisik angin, hujan, cahaya matahari, dan gelombang air laut. 10.2. Menjelaskan pengaruh perubahan lingkungan fisik terhadap daratan erosi, abrasi, banjir, dan longsor. 10.3. Mendiskripsikan cara pencegahan kerusakan lingkungan erosi, abrasi, banjir, dan longsor.

C. Indikator

1. Kognitif a. Menganalisis perubahan lingkungan fisik yang disebabkan oleh angin. b. Menganalisis perubahan lingkungan fisik yang disebabkan oleh hujan. c. Menyimpulkan hasil eksperimen yang menguji pengaruh angin terhadap terjadinya erosi. d. Menyimpulkan hasil eksperimen yang menguji pengaruh hujan terhadap terjadinya erosi. e. Menemukan solusi untuk mencegah erosi. f. Menemukan solusi untuk mencegah banjir. g. Menemukan solusi untuk mencegah longsor. 70 2. Afektif a. Menunjukkan sikap keaktivan dalam kerja kelompok. b. Menunjukkan sikap kerjasama dalam kerja kelompok. c. Menunjukkan sikap tanggung jawab saat kerja kelompok. d. Menunjukkan sikap menghargai pendapat teman saat berdiskusi. 3. Psikomotor a. Melakukan eksperimen untuk menguji pengaruh angin terhadap terjadinya erosi. b. Melakukan eksperimen untuk menguji pengaruh hujan terhadap terjadinya erosi.

D. Tujuan Pembelajaran

1. Kognitif a. Setelah mengamati gambar dan melakukan eksperimen, siswa dapat menganalisis perubahan lingkungan fisik yang disebabkan oleh angin dengan benar. b. Setelah mengamati gambar dan melakukan eksperimen, siswa dapat menganalisis perubahan lingkungan fisik yang disebabkan oleh hujan dengan benar. c. Setelah mengamati gambar dan melakukan eksperimen, siswa dapat menyimpulkan hasil eksperimen yang menguji pengaruh angin terhadap terjadinya erosi dengan tepat. d. Setelah mengamati gambar dan melakukan eksperimen, siswa dapat menyimpulkan hasil eksperimen yang menguji pengaruh hujan terhadap terjadinya erosi dengan tepat. e. Setelah mengikuti pembelajaran, siswa dapat menemukan solusi untuk mencegah erosi dengan benar. f. Setelah mengikuti pembelajaran, siswa dapat menemukan solusi untuk mencegah banjir dengan benar. g. Setelah mengikuti pembelajaran, siswa dapat menemukan solusi untuk mencegah longsor dengan benar. 71 2. Afektif a. Menunjukkan sikap keaktifan dalam kerja kelompok dengan baik. b. Menunjukkan sikap kerjasama dalam kerja kelompok dengan baik. c. Menunjukkan sikap tanggung jawab saat kerja kelompok dengan baik. d. Menunjukkan sikap menghargai pendapat teman saat berdiskusi dengan baik. 3. Psikomotor a. Melakukan eksperimen menguji pengaruh angin terhadap terjadinya erosi dengan tepat. b. Melakukan eksperimen menguji pengaruh hujan terhadap terjadinya erosi dengan tepat.

E. Materi

Dokumen yang terkait

Pengaruh penerapan metode inkuiri terhadap kemampuan mengingat dan memahami pada mata pelajaran IPA siswa kelas IV SD Sokowaten Baru Yogyakarta.

0 1 210

Pengaruh penggunaan metode inkuiri terbimbing terhadap kemampuan mengevaluasi dan mencipta pada mata pelajaran IPA kelas V SD Kanisius Sengkan Yogyakarta.

0 0 156

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SD SE-GUGUS HASANUDIN KECAMATAN CEPOGO KABUPATEN BOYOLALI TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 1

PENGARUH MODEL COOPERATVEF LEARNING TIPE JIGSAW DALAM PEMBELAJARAN IPA TERHADAP KEMAMPUAN INTERPERSONAL SISWA KELAS V SD SE-GUGUS IV KECAMATAN PENGASIH KABUPATEN KULON PROGO.

0 0 180

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING DALAM PEMBELAJARAN IPA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI SISWA KELAS V SD SE-GUGUS 01 KRETEK.

0 1 258

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING PADA MATA PELAJARAN IPA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS V SD NEGERI KASONGAN.

0 2 157

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD

1 1 9

BAB I PENDAHULUAN - PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA MATA PELAJARAN IPA KELAS V SD - Unissula Repository

0 0 11

PENGARUH PENGGUNAAN METODE INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KEMAMPUAN MENGEVALUASI DAN MENCIPTA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V SD KANISIUS SENGKAN YOGYAKARTA SKRIPSI

0 1 154

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS IVA SD NEGERI 42 PEKANBARU

0 0 15