Karakteristik Responden Obesitas pada Siswa

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN A. HASIL Pada bab ini diuraikan hasil dan pembahasan penelitian mengenai hubungan konsumsi junk food dengan obesitas pada siswa di SMA Dharma Pancasila Kelurahan Selayang Medan tahun 2014 yang dilaksanakan dari 28 Maret 2014 sampai 10 April 2014. Jumlah responden yang didapatkan sebanyak 60 siswa, dimana terdapat 30 siswa obesitas dan 30 siswa tidak obesitas.

1. Karakteristik Responden

Berikut ini akan dijabarkan hasil identifikasi karakteristik responden yang berisi kelas, umur, jenis kelamin dan suku responden mengenai hubungan konsumsi junk food dengan obesitas pada siswa di SMA Dharma Pancasila Kelurahan Selayang Medan. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.1 Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Demografi di SMA Dharma Pancasila Kelurahan Selayang Medan Tahun 2014 n = 60 Karakteristik Responden Obesitas Tidak Obesitas Total f f f Kelas : - X - XI 13 17 21.7 28.3 7 23 11.7 38.3 20 40 33.4 66.7 Umur: - 14 - 15 - 16 - 17 - 18 2 8 11 8 1 3.4 13.3 18.3 13.3 1.7 9 8 12 1 0.0 15.0 13.3 20.0 1.7 2 17 19 20 2 3.4 28.3 31.6 33.3 3.4 Jenis Kelamin: - Laki-laki - Perempuan 14 16 23.3 26.7 14 16 23.3 26.7 28 32 46.7 53.3 Suku : - Jawa - Mandailing - Karo - Melayu 10 4 12 4 16.6 6.7 20.0 6.7 11 7 6 6 18.3 11.7 10.0 10.0 21 11 18 10 34.9 18.4 30.0 16.7 Berdasarkan tabel 5.1 diperoleh data bahwa mayoritas responden berada di kelas XI sebanyak 40 orang 66,7 dengan siswa obesitas berjumlah 17 orang 28,3 dan siswa tidak obesitas berjumlah 23 orang 38,3, berumur 17 tahun sebanyak 20 orang 33,3 dengan siswa obesitas berjumlah 8 orang 13,3 dan siswa tidak obesitas berjumlah 12 orang 20,0, berjenis kelamin perempuan sebanyak 32 orang 53,3 dengan siswa obesitas dan tidak obesitas masing-masing berjumlah 16 orang 26,7, dan bersuku jawa sebanyak 21 orang 34,9, dengan siswa obesitas berjumlah 10 orang 16,6 dan siswa tidak obesitas berjumlah 11 orang 18,3. Universitas Sumatera Utara

2. Obesitas pada Siswa

Status obesitas pada siswa di SMA Dharma Pancasila Kelurahan Selayang Medan Tahun 2014, dapat dilihat dari tabel berikut : Tabel 5.2 Distribusi Responden Berdasarkan Status Obesitas di SMA Dharma Pancasila Kelurahan Selayang Medan Tahun 2014 Status Obesitas Frekuensi Persentase - Obesitas - Tidak Obesitas 30 30 50.0 50.0 Total 60 100 Berdasarkan tabel 5.2 diperoleh data bahwa responden yang obesitas dan tidak obesitas memiliki frekuensi yang sama masing-masing sebanyak 30 orang 50,0.

3. Konsumsi Junk Food pada Siswa