Populasi Sampel Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling

Kiki Fajriah Zahroni, 2013 Pengaruh penggunaan media pembelajaran terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran mengelola sistem kearsipan di smk pasundan 1 bandung Universitas pendidikan indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu populasi data penelitian adalah siswa kelas XI Program Administrasi Perknatoran SMK Pasundan 1 Bandung. Selain itu, penulis juga melakukan wawancara kepada pihak-pihak yang berhubungan dengan penelitian dalam hal ini adalah siswa kelas XI Program Administrasi Perknatoran SMK Pasundan 1 Bandung.

3.4.2 Data Sekunder

Data sekunder adalah data yang tidak berhubungan langsung dengan penelitian tetapi data ini mendukung untuk memperoleh data. Data sekunder dalam penelitian ini yaitu buku, dokumen-dokumen, artikel-artikel, situs internet, jurnal baik berupa teori maupun data yang berhubungan dengan permasalahan dalam penelitian.

3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling

3.5.1 Populasi

Langkah-langkah yang dilakukan terlebih dahulu dalam pengumpulan dan menganalisis data, adalah menentukan populasi. Menurut Uep dan Sambas 2011:131 bahwa “Keseluruhan elemen, atau unit penelitian, atau unit analisis yang memiliki ciri atau karakteristik tertentu yang dijadikan sebagai objek penelitian atau menjadi perhatian dalam suatu penelitian pengamatan. Pendapat lain dikemukakan oleh Sugiyono 2010:61 bahwa “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Kiki Fajriah Zahroni, 2013 Pengaruh penggunaan media pembelajaran terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran mengelola sistem kearsipan di smk pasundan 1 bandung Universitas pendidikan indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan penjelasan tersebut, maka populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Program Admisitrasi Perkantoran SMK Pasundan 1 Bandung dengan jumlah populasi 176 siswa. Secara rinci tentang jumlah populasi penelitian dapat dilihat dalam tabel 3.3 sebagai berikut: Tabel 3.3 Rekapitulasi Siswa Kelas XI Program Administrasi Perkantoran di SMK Pasundan 1 Bandung Tahun Ajaran 20112012 No. Kelas Jumlah 1. XI AP 1 44 Siswa 2. XI AP 2 43 Siswa 3. XI AP 3 45 Siswa 4. XI AP 4 44 Siswa JUMLAH POPULASI 176 Siswa Sumber: Guru Mata Pelajaran Mengelola Sistem Kearsipan SMK Pasundan 1 Bandung, diolah oleh peneliti.

3.5.2 Sampel

Sampel merupakan bagian dari populasi yang akan diteliti. Sugiyono 2010:62 “sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut”. Suatu penelitian terkadang tidak semua unit populasi diteliti, karena keterbatasan biaya, tenaga, dan waktu yang tersedia. Oleh karena itu, peneliti mengambil sebagian objeksubjek populasi untuk dijadikan sampel dalam penelitian ini. Kiki Fajriah Zahroni, 2013 Pengaruh penggunaan media pembelajaran terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran mengelola sistem kearsipan di smk pasundan 1 bandung Universitas pendidikan indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.5.3 Teknik Penarikan Sampel

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN MENGELOLA SISTEM KEARSIPAN DI SMK SWASTA NUR AZIZI TANJUNG MORAWA TAHUN PELAJARAN 2013/2014.

0 4 23

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KESULITAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN PRODUKTIF AKUNTANSI : Survey Pada Siswa Kelas X Akuntansi Smk Pasundan 1 Kota Bandung.

0 4 44

PENGARUH KETERAMPILAN MENGELOLA KELAS TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG.

0 0 55

PENGARUH KOMPETENSI KEPRIBADIAN GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MENGELOLA PERALATAN KANTOR DI KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK PASUNDAN 1 BANDUNG TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 59

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG.

0 0 57

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN SISWA KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK PASUNDAN 1 BANDUNG.

0 4 55

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ELEKTRONIKA ANALOG DIGITAL DI SMK PASUNDAN JATINANGOR.

0 0 29

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWAPADA MATA PELAJARAN STENOGRAFI DI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG.

0 0 49

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MENGELOLA SISTEM KEARSIPAN DI SMK PASUNDAN 1 BANDUNG.

0 0 50

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA BERKOMBINASI TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR PERBANKAN DI SMK BATIK 1 SURAKARTA

0 0 17