Macam-macam Respon Respon 1. Pengertian Respon

kekayaan lain, seperti saham atau harta tidak bergerak yang diharapkan dapat diatahan dalam periode tertentu supaya menghasilkan pendapatan. 6

2. Jenis-jenis Investasi

a. Saham Saham adalah surat-surat berharga yang diterbitkan oleh perusahaan koorporasi atau Badan Usaha Milik Negara, dimana surat-surat berharga tersebut menunjukan kepemilikan atau jenis entitas dari pemilik perusahaan tersebut. Saham merupakan salah satu instrumen keuangan yang cukup menarik bagi kalangan investor di pasar modal ataupun bagi perusahaan untuk mendapatkan dana bagi kepentingan perusahaan. Saham dapat didefinisikan sebagai tanda penyertaan atau pemilikan seorang atau badan dalam suatu perusahaan. Wujud saham adalah selembar kertas yang menerangkan bahwa pemilik kertas tersebut. Dengan demikian kalau seorang investor membeli saham, maka ia pun menjadi pemilik perusahaan, dan memiliki andil pada aset perusahaan. 7 Perusahaan yang sudah establish dapat menjual sebagian saham perusahaannya ke masyarakat, guna memperoleh alternatif pembiyaan non bank tanpa harus mengembalikan dana yang diterimanya sebagai kompensasinya perusahaan akan memberikan laporan keuangannya secara 6 Ibid. 7 Ditulis oleh Rudts Oneclick di http:rudtsoneclick.blogspot.compteori-saham.html diakses pada 10 oktober 2014 terbuka kepada masyarakat luas khususnya para pemegang saham perusahaan emiten tersebut akan membagikan devidennya setiap tahun secara proporsional kepada para pemegang saham dari perusahaan emiten tersebut. b. Obligasi Obligasi adalah surat utang yang dikeluarkan oleh sebuah lembaga korporasi bisa dari pihak swasta dan bisa juga dari pihak pemerintah dengan tujuan perusahaan bisa mendapatkan alternatif pembiayaan non bank, selain go public, yaitu dengan cara mengeluarkan surat utang kepada para nasabahnya pembelinya yaitu masyarakat luas. Obligasi adalah instrumen hutang jangka panjang yang mengindikasikan bahwa sebuah perusahaan telah meminjam sejumlah uang tertentu dan berjanji untuk membayarnya di masa depan dengan syarat- syarat yang sudah ditentukan. Syarat yang ditentukan sebelumnya adalah waktu jatuh tempo, coupon interest rate, dan periode pembayaran bunga. c. Reksa dana Menurut Undang-undang Pasar Modal No. 8 tahun 1995, Pasal 1 ayat 27, r eksa dana dapat didefinisikan sebagai berikut: “Reksa Dana adalah wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana dari masyarakat