menurun  dengan  tajam.  Penurunan  jumlah  pohon  yang  tajam  dengan  semakin meningkatnya  kelas  diameter  disebabkan  oleh  sedikitnya  jumlah  pohon  jenis
Dipterocarpaceae  yang  tersisa  setelah  kegiatan  penebangan  dari  kelompok  tiang dan  pohon  atau  yang  berdiameter  20  cm.  Kondisi  tersebut  mengindikasikan
bahwa keadaan tegakan jenis Dipterocarpaceae berada dalam kondisi yang sudah rusak.
5.3.2    Kelompok Non-Dipterocarpaceae
Nilai  N
o
kelompok  Non-Dipterocarpaceae  berkisar  antara  7,366  PT. Inhutani  III  Serawak –  3581,250  PT.  Mugi  PUP  1  4,  nilai  k  berkisar antara  -
0,2181 PT. SBK PUP 5 hingga – 0,0238 PT. Emil PUP 6. Sedangkan  nilai R
2
berkisar  antara  0,324  PT.  Emil  Timber  PUP  6  hingga  0,998  PT.  Suka  Jaya Makmur PUP 4.
Dengan menggunakan kriteria N
o
kecil  296,0518, N
o
sedang 296,0518 N
o
584,7677, dan N
o
besar  584,7677 serta k-kecil  0,07045, k-sedang 0,07045
k 0,11709, dan k-besar  0,11709 maka struktur tegakan untuk
kelompok  jenis  Non-Dipterocarpaceae  dapat  dikelompokan  menjadi  7  tipe tegakan Tabel 9.
Tabel 9. Pengelompokan struktur tegakan jenis  Non-Dipterocarpaceae
K Kecil
Sedang Besar
Kecil
RDsn4,RDsn5,RDsn6,RRej4, RRej5,RSj214,RSj215,RSj216,
RSj225,RKed4,RKed5,RKed6, HIka6,HIse4,HIse5,HIse6,TBpt4,
TBpt5,TBpt6,THtl5,THtl6,TKkp4, TKkp5,TKkp6,NEmi4,NEmi5,
NEmi6,NKod5,NKod6
N=29
Bas6,RBrt4,RBrt5,RBrt6,RDai4 RGjr4,RGjr5,RItk5,RItk6,RIyp6
RJam5,RSj16,RSj226,HFaj6 HGum5,HIka4,HIka5,TSbk4
N=18
RIyp5,HFaj5 N=2
N
o
Sedang
RBas4,RDai6,RHit5,RHit6,RItk4 RIyp4,RKbt4,RKbt5,RKbt6
RRat4,RRat5,RRej6,RSj14 HBpt4,HErn5,HSar35,THal6,THtl4
N=18
RJam6,RRat6,RSj15, RSj224,HFaj4,HSar34
THal5,TSbk5,TSbk6
N=9 Besar
RHit4,RSj414,HSar14, TSjm4,TSjm5
N=5
RBas5,RDai5,RGjr6,RJam4, RMug4,RMug5,RMug6,
RSj415,RSj416,HBpt5,HBpt6, HErn4,HGum4,HGum6,
HSar15,HSar16,HSar36,HSbk4 HSbk5,HSbk6,THal4,TSjm6
N=22
Struktur tegakan pada kelompok Non-Dipterocarpaceae terpencar menjadi tujuh pola yaitu N
o
kecil dan k-kecil, N
o
kecil dan k-sedang, N
o
kecil dan k-besar, N
o
sedang  dan  k-sedang,  N
o
sedang  dan  k-besar, N
o
besar  dan  k-sedang  serta  N
o
besar  dan  k-besar.    Penyebaran  pola  struktur  tegakan  untuk  kelompok  Non- Dipterocarpaceae  secara  umum  lebih  merata  jika  ditinjau  dari  segi
pengelompokan tipe tegakan 7 tipe dari 9 kemungkinan tipe struktur tegakan. Berdasarkan  hasil  pengelompokan  di  atas  dapat  diketahui  bahwa  jumlah
PUP yang masuk dalam tipe I adalah 29 buah PUP atau 28,16, tipe II adalah 18 buah PUP  atau 17,48, tipe III adalah 2 buah PUP atau 1,94, tipe V adalah 18
PUP atau 17,48, tipe VI adalah 9 buah atau 8,74, tipe VIII adalah 5 buah atau 4,85,  dan  tipe  IX  adalah  7  buah  atau  6,80.  Gambar  struktur  tegakan  dalam
bentuk  grafik  yang  mewakili  setiap  tipe  struktur  tegakan  pada  kelompok  jenis Non-Dipterocarpaceae disajikan pada Gambar 3.
Keterangan : Absis X
: Kelas Dbh cm Absis Y
: Jumlah Pohon per Ha Tipe I
: 28,16 29 PUP Tipe II
: 17,48 18 PUP Tipe III
: 1,94   2 PUP Tipe V
: 17,48 18 PUP Tipe VI
: 8,74   9 PUP Tipe VIII
: 4,85   5 PUP
Gambar 3. Struktur Tegakan Kelompok Non-Dipterocarpaceae
Gambar 3 di atas menunjukan bahwa penyebaran tegakan sisa penebangan kelompok  Non-Dipterocarpaceae  tersebar  cukup  merata  atau  menempati  7  tipe
dari  9  kemungkinan  tipe  struktur  tegakan,  dari  7  tipe  tersebut  jumlah  paling banyak  terdapat  di  tipe  1  dan  terkecil  terdapat  di  tipe  VIII.  Grafik  di  atas  juga
menjelaskan bahwa adanya variasi jumlah pohon awal per ha, tetapi secara umum terjadi  penurunan    jumlah  pohon  pada  setiap  kenaikan  kelas  diameter.  Keadaan
tersebut  menjelaskan  bahwa  adanya  indikasi  kerusakan  terhadap  tegakan  tinggal pada kelompok jenis Non-Dipterocarpaceae.
5.3.3     Kelompok semua jenis