Teknik Analisis Data METODOLOGI PENELITIAN

76 negara dan menaikkan taraf perekonomiannya ditengah himpitan kebutuhan bahan pokok yang terus naik. 3. Persepsi guru honorer tentang PPPK yang tercantum dalam Undang- Undang Nomor 5 Tahun 2014 di SMP Negeri dan beberapa SMP Swasta di Kecamatan Way Pengubuan menyatakan harapannya setuju sebesar 19 orang atau 47,50. Setuju dikarenakan PPPK ini dipandang memiliki dampak positif bagi keberlangsungan dunia pendidikan di Indonesia apabila kelak benar-benar akan diberlakukan. Bukan hanya menjadi salah satu jalan mencukupi kebutuhan pegawai yang kompeten namun juga dapat mengurangi praktek-praktek kecurangan yang selama ini menjamur dalam proses perekrutan pegawai. Persepsi guru honorer tentang PPPK yang tercantum dalam Undang- Undang Nomor 5 Tahun 2014 di SMP Negeri dan beberapa SMP Swasta di Kecamatan Way Pengubuan ini merupakan suatu pedoman bagi mereka dalam mengetahui lebih jauh mengenai PPPK terutama 10 pasal yang mengatur PPPK yang ada dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 serta agar para guru honorer ini kelak tidak ketinggalan informasi apabila PPPK ini diselenggarakan dalam lembaga pendidikan di Indonesia. Dan harapannya pelaksanaan PPPK ini hasilnya sesuai dengan harapan bersama. 77

B. Saran

Setelah penulis menyelesaikan penelitian, membahas, menganalisis data dan mengambil kesimpulan dari hasil penelitian maka penulis ingin memberikan beberapa saran, yaitu: 1. Kepada kepala sekolah agar lebih memperhatikan nasib para guru honorer yang ada di lembaga pendidikannya. Maksud dari memperhatikan disini adalah dengan terus menggali informasi kebijakan-kebijakan seperti apa yang dibuat oleh pemerintah untuk menyejahterakan para guru yang belum berstatus pegawai negeri ini dan tidak segan untuk membagi informasi tersebut kepada para guru honorer. Juga dapat kiranya kepala sekolah lebih memperhatikan tingkat kesejahteraan para guru honorernya, karena sebagian besar para guru honorer ini memiliki kinerja yang mumpuni namun intensif yang diperoleh masih jauh dari kata “cukup” sehingga para pahlawan tanpa jasa ini berusaha mencari pekerjaan dan penghasilan sampingan untuk mendapatkan penghasilan lain diluar menjadi guru honorer. 2. Kepada para guru honorer dapat meningkatkan rasa keingintahuannya dalam mencari informasi-informasi yang terkait kebijakan-kebijakan untuk memperbaiki sistem pendidikan di Indonesia. Setelah mengetahui banyak informasi diharapkan para guru honorer ini aktif untuk ikut serta sebagai salah satu penjaringan kompetensi unggulan demi memajukan dunia pendidikan di Indonesia. DAFTAR PUSTAKA Ali, Muhammad. 1998. Penelitian Prosedur dan Strategis. Bandung. Angkasa. Ahmadi, Abu. 1998. Psikologi Umum. Jakarta: Rineka Cipta. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Pendekatan Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta. PT.Rineka Cipta. Darmaningtyas. 2004. Pendidikan Yang Memiskinkan. Yogyakarta: Galang Press. Djaali. 2007. Psikologi Pendidikan. Jakarta. Bumi Aksara. Djamarah, Syaiful Bahri. 2010. Guru dan Anak Didik dalam Interaksi Edukasi Suatu Pendekatan Teoritis Psikologis. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Gunawan, Adi W. Ariesandi Setyono. 2007. Manage Your Mind For Success. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Hadi, Sutrisno. 2008. Metode penelitian sosial. Jakarta. Kurnia. Hamalik, Oemar. 2002. Psikologi Belajar Mengajar. Bandung: Sinarbaru. Hanifah, Prismajati. 2012. Kompetensi Pedagogik Guru Pegawai Negeri Sipil dan Wiyata Bakti di Sekolah Dasar se-Kecamatan Wangon Kabupaten Banyumas Tahun 2012. Thesis. Universitas Negeri Yogyakarta. Hardjana, Agus. 2003. Komunikasi Interpersonal dan Intrapersonal. Yogyakarta: Kanisius. Hariwijaya Triton. 2005. Pedoman Ilmiah Penulisan Skripsi dan Thesis. Yogyakarta: Tugu Publisher. Jones, Gavin Daniel Suryadama. 2013. Education in Indonesia. Singapore: ISEAS Publishing. Kurniasih, Septiana. 2014. Persepsi Masyarakat Pendatang Terhadap Adat Sebambangan Budaya Lampung Di Lingkungan III Celikah Kabupaten Lampung Tengah. Skripsi. Universitas Lampung.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN KINERJA GURU DENGAN MUTU LULUSAN DI SD NEGERI KEDATUAN KECAMATAN BEKRI KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2009 / 2010

0 8 14

HUBUNGAN KINERJA GURU DENGAN MUTU LULUSAN DI SD NEGERI KEDATUAN KECAMATAN BEKRI KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2009 / 2010

0 5 13

PENGARUH UNDANG - UNDANG NOMOR 23 TAHUN 2002 TENTANG PERLINDUNGAN ANAK TERHADAP POLA - DIDIK GURU DI SMP NEGERI 1 PADANGRATU KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN 2013

0 9 74

PERSEPSI MASYARAKAT PENDATANG TERHADAP ADAT SEBAMBANGAN BUDAYA LAMPUNG DI LINGKUNGAN III CELIKAH KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN 2014

1 48 66

PERSEPSI SISWA TERHADAP CARA MENGAJAR GURU PKN DI SMP NEGERI 21 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

1 11 73

PERSEPSI SISWA TERHADAP CARA MENGAJAR GURU PKN DI SMP NEGERI 21 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 8 73

PERSEPSI APARATUR PEMERINTAH DESA TENTANG KEKERASAN YANG DILAKUKAN ORANG TUA TERHADAP ANAK DI DUSUN SRIMULYO I KECAMATAN NATAR KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN 2014

0 9 90

PERSEPSI GURU TERHADAP PERMENDIKBUD NOMOR 160 TAHUN 2014 TENTANG PEMBERLAKUAN KURIKULUM 2006 DAN KURIKULUM 2013 DI SMA NEGERI 1 SEPUTIH AGUNG KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1 7 57

PERSEPSI MASYARAKAT BALI TERHADAP SISTEM KASTA DI DESA BUYUT BARU KECAMATAN SEPUTIH RAMAN KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN 2015

0 15 58

PERSEPSI GURU HONORER SMP KECAMATAN WAY PENGUBUAN KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TERHADAP ISI UU NOMOR 5 TAHUN 2014 TENTANG SISTEM PPPK (PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA) TAHUN PELAJARAN 2014/2015

2 16 68