Pengetahuan Responden Tabel 5.4 Distribusi Tingkat Pengetahuan Responden Tentang Pentingnya

5.1.3 Pengetahuan Responden Tabel 5.4 Distribusi Tingkat Pengetahuan Responden Tentang Pentingnya

Pembatasan Garam Tingkat Pengetahuan Frekuensi Persentase Sedang Kurang 80 17 82,5 17,5 Total 97 100 Dari hasil penelitian didapatkan tingkat pengetahuan responden mengenai pentingnya pembatasan garam sebanyak 80 orang 82,5 dikategorikan sedang dan 17 orang dikategorikan kurang 17,5. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.5 Distribusi Frekuensi dan Persentasi Pengetahuan Responden Tiap Pertanyaan Pengetahuan Mengenai Pentingnya Pembatasan Garam No Item Pertanyaan Pengetahuan Benar n 1. Mengetahui pentingnya pembatasan asupan garam: - Dokterperawat - Media cetaksurat kabar 90 10 92,8 10,3 2. Mengetahui unsur dalam garam yang berbahaya bagi penderita PGK 38 39,2 3. Mengetahui efek negatif dari kelebihan konsumsi garam: - Sesak napas - Berat badan naik - Banyak minum karena merasa haus - Fungsi ginjal semakin memburuk - Fungsi jantung semakin buruk 60 58 56 53 48 61,8 59,8 57,7 54,6 49,5 4. Mengetahui cara membatasi asupan garam: - Tidak menggunakan garam pada waktu makan atau masak - Menghindari penyedap masakan yang asin - Memilih makanan rendah garam untuk makanan kaleng dan olahan - Menghindari makanan yang mengandung banyak garam - Membuat sendiri makanan dengan mengatur jumlah garam yang dicampurkan dalam makanan tersebut 69 67 64 59 53 71,1 69,1 65,9 60,8 54,6 5. Mengetahui mengapa konsumsi garam berlebih dapat menaikkan tekanan darah pada penderita PGK: - Garam tidak bisa dibuang lagi melalui kencing - Tertariknya cairan ke dalam pembuluh darah - Fungsi ginjal sudah rusak - Kerja jantung meningkat - Ketidakmampuan ginjal mengeluarkan sejumlah cairan dan garam yang cukup dengan tekanan darah yang normal 53 34 32 20 30 54,6 35,1 32,9 20,6 30,9 Universitas Sumatera Utara Dari 5 pertanyaan untuk mengukur pengetahuan didapatkan bahwa sebanyak 90 responden 92,8 telah mengetahui tentang pentingnya pembatasan garam dari dokter atau perawat dan sebanyak 69 responden 71,1 mengetahui cara membatasi asupan garam dengan tidak menggunakan garam pada waktu makan atau masak. Hasil penelitian ini menunjukkan masih rendahnya pengetahuan responden tentang konsumsi garam berlebih dapat meningkatkan kerja jantung sehingga dapat menaikkan tekanan darah pada penderita PGK yakni hanya 20 orang 20,6.

5.1.4 Sikap Responden Tabel 5.6 Distribusi Sikap Responden Tentang Pentingnya Pembatasan

Dokumen yang terkait

Karakteristik Penderita Gagal Ginjal yang Menjalani Hemodialisis di RSUP. H. Adam Malik pada Tahun 2013

0 45 64

Perbedaan Angka Kejadian Tension-Type Headache Pada Penderita Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis dengan Orang Yang Sehat (Normal) di RSUP. H. Adam Malik Medan

3 60 60

Hubungan Penyakit Ginjal Kronis dengan Kondisi Higiene Oral pada Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Menjalani Hemodialisis Stabil di RSUP H.Adam Malik Medan

1 76 115

Gambaran Tingkat Depresi dan Kualitas Hidup Pasien Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis di RSUP H. Adam Malik Medan Tahun 2011.

8 114 68

Perbedaan Angka Kejadian Tension-Type Headache Pada Penderita Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis dengan Orang Yang Sehat (Normal) di RSUP. H. Adam Malik Medan

1 39 60

Gambaran Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Penderita Penyakit Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisis Di RSUP H Adam Malik Medan terhadap Kebiasaan Minum

1 40 59

Tingkat Kepatuhan Pasien Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis Reguler dalam Menjaga IDWG Normal di RSUP H. Adam Malik Medan September-Oktober 2014

3 73 81

Gambaran Klinis Penderita Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis di RSUP Dr. M. Djamil Padang

0 1 9

Hubungan Penyakit Ginjal Kronis dengan Kondisi Higiene Oral pada Penderita Penyakit Ginjal Kronis yang Menjalani Hemodialisis Stabil di RSUP H.Adam Malik Medan

0 0 24

HUBUNGAN PENYAKIT GINJAL KRONIS DENGAN KONDISI HIGIENE ORAL PADA PENDERITA PENYAKIT GINJAL YANG MENJALANI HEMODIALISIS STABIL DI RSUP H.ADAM MALIK MEDAN

0 0 12