Pengolahan dan Analisa Data Definisi Operasional Alur Kerja

RSUP H. Adam Malik Medan. Berikutnya data tersebut diambil dari data infeksi nosokomial di PPI RSUP H. Adam Malik Medan pada tahun 2014 - 2016.

4.5. Pengolahan dan Analisa Data

Data yang telah diperoleh akan dimasukkan dan diolah dalam software pengolah data dengan menggunakan programSPSS.

4.6. Definisi Operasional

Sesuai dengan masalah, tujuan, dan model penelitian maka definisi operasionalnya adalah sebagai berikut: 1. Infeksi nosokomial merupakan infeksi yang didapat di rumah sakit terjadi pada pasien yang dirawat di rumah sakit paling tidak selama 72 jam dan pasien tersebut tidak menunjukkan gejala infeksi saat masuk rumah sakit. Infeksi nosokomial ditegakkan oleh dokter penanggung jawab pelayanan ICU RSUP H. Adam Malik Medan. Cara pengukuran: observasi Alat pengukuran: data PPI Hasil pengukuran: pasien infeksi nosokomial, pasien tidak infeksi nosokomial Skala pengukuran: nominal 2. Mikroorganisme penyebab merupakan mikroorganisme yang menyebabkan terjadinya infeksi nosokomial dan yang akan diidentifikasi. Cara pengukuran: observasi Alat pengukuran: data PPI Hasil pengukuran: nama kuman Skala pengukuran: nominal 3. Klasifikasi mikroorganisme adalah pembagian jenis dari mikroorganisme penyebab infeksi nosokomial. Cara pengukuran: observasi Alat pengukuran: data PPI Hasil pengukuran: bakteri gram positif atau negatif Universitas Sumatera Utara Skala pengukuran: nominal 4. Persentase kejadian adalah jumlah kejadian infeksi nosokomial yang ditemukan di ICU RSUP H. Adam Malik Medan pada tahun 2014 - 2016. Cara pengukuran: observasi Alat pengukuran: data PPI Hasil pengukuran: angka persentase kejadian infeksi nosokomial Skala pengukuran: nominal 5. Spesimen adalah asal spesimen ditemukannya mikroorganisme infeksi nosokomial. Cara pengukuran: observasi Alat pengukuran: data PPI Hasil pengukuran: darah, pus, urine Skala pengukuran: nominal Universitas Sumatera Utara

4.7. Alur Kerja

Komite PPI Infeksi Nosokomial di ICU ICU Dewasa ICU Anak ICU Jantung ICU Pasca Bedah  Jenis Infeksi Nosokomial  Spesimen  Jenis Mikroorganisme  Klasifikasi Mikroorganisme berdasarkan pewarnaan Gram Persentase Infeksi Nosokomial Universitas Sumatera Utara BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 5. 1. Hasil Penelitian 5. 1. 1. Deskripsi Hasil Penelitian