Penjelasan Responden Atas Jawaban Pada Variabel Penelitian 1. Kemampuan Fisik

95

IV.1.3.5. Karakteristik Responden berdasarkan Tingkat Pendidikan

Gambaran umum responden pada PT. Askes Persero Regional I berdasarkan tingkat pendidikan dapat dilihat pada Tabel IV.5 sebagai berikut: Tabel IV.5 Karakteristik Responden berdasarkan Tingkat Pendidikan No Tingkat Pendidikan Jumlah orang 1 2 3 4 SMA Diploma-III Strata-1 Strata-2 3 9 13 5 10,00 30,00 43,00 17,00 Jumlah 30 100,00 Sumber : Hasil Penelitian, 2009 data diolah Berdasarkan Tabel IV.5 di atas, dapat diketahui bahwa tingkat pendidikan responden yang paling dominan adalah Strata-1 yaitu 13 responden 47, tingkat pendidikan Diploma III sebanyak 9 responden 30, tingkat pendidikan Strata-2 sebanyak 5 responden 17 dan tingkat pendidikan SMA sebanyak 3 responden 10. IV.1.4. Penjelasan Responden Atas Jawaban Pada Variabel Penelitian IV.1.4.1. Kemampuan Fisik Pendapat responden mengenai kemampuan untuk mengenakan kekuatan otot secara berulang-ulang atau sinambung sepanjang suatu kurun waktu terdapat 14 responden 46,67 menyatakan sangat tidak sesuai. Selanjutnya sebanyak 8 responden 26,31 menyatakan sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai. 96 Pendapat responden mengenai kemampuan untuk mengenakan kekuatan otot terdapat 14 responden 46,67 menyatakan sangat tidak sesuai. Selanjutnya sebanyak 8 responden 26,31 menyatakan sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai. Pendapat responden terhadap kemampuan mengenakan kekuatan terhadap objek luar menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 41,05 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,57 menyatakan sesuai, 5 responden 16,84 menyatakan sangat sesuai,3 responden 10,52 menyatakan tidak sesuai. Serta 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Kemampuan menghabiskan suatu maksimum energi eksplosif dalam satu atau deretan tindakan displosif, menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 41,05 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,57 menyatakan sesuai, 5 responden 16,84 menyatakan sangat sesuai, 3 responden 10,52 menyatakan tidak sesuai. Serta 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Kemampuan menggerakkan otot tubuh dan meregang punggung sejauh mungkin, Sebanyak. 13 responden 43,13 menyatakan bahwa kemampuan melakukan gerakan cepat sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 30,00 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 5 responden 16,67 menyatakan sangat sesuai, sebanyak 2 responden 6,31 menyatakan tidak sesuai. Dan 1 responden 1,05 menyatakan sangat tidak sesuai, 97 Kemampuan mengkoordinasikan tindakan-tindakan serentak dari bagian- bagian tubuh berlainan, sebanyak 9 responden 29,47 menyatakan sangat sesuai. Selanjutnya sebanyak 8 responden 26,31 menyatakan sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai, 5 responden 16,67 menyatakan tidak sesuai. Serta terdapat 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai Sebanyak 13 responden 43,13 menyatakan bahwa kemampuan mempertahankan keseimbangan meskipun ada kekuatan yang mengganggu keseimbangan itu sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 30,00 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 5 responden 16,67 menyatakan sangat sesuai, sebanyak 2 responden 6,31 menyatakan tidak sesuai. Dan 1 responden 1,05 menyatakan sangat tidak sesuai,. Pendapat responden terhadap kemampuan mengenali kemiripan dan perbedaan dengan cepat dan tepat menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 41,05 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,57 menyatakan sesuai, 5 responden 16,84 menyatakan sangat sesuai, 3 responden 10,52 menyatakan tidak sesuai. Serta 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Kemampuan melanjutkan upaya maksimum yang menuntut upaya yang diperpanjang sepanjang kurun waktu sebanyak 10 responden 33,68 menyatakan sesuai, selanjutnya sebanyak 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan tidak sesuai. Serta 6 responden 18,95 menyatakan sangat sesuai. 98

IV.1.4.2. Kemampuan Mental

Sebanyak. 13 responden 43,13 menyatakan bahwa kemampuan berhitung sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 30,00 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 5 responden 16,67 menyatakan sangat sesuai, sebanyak 2 responden 6,31 menyatakan tidak sesuai. Dan 1 responden 1,05 menyatakan sangat tidak sesuai. Terhadap kemampuan memahami apa yang dibaca danatau didengar menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 9 responden 29,47 menyatakan sangat sesuai. Selanjutnya sebanyak 8 responden 26,31 menyatakan sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai, 5 responden 16,67 menyatakan tidak sesuai. Serta terdapat 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Pendapat responden terhadap kemampuan mengenali kemiripan dan perbedaan dengan cepat dan tepat menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 41,05 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,57 menyatakan sesuai, 5 responden 16,84 menyatakan sangat sesuai, 3 responden 10,52 menyatakan tidak sesuai. Serta 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Pendapat responden terhadap kemampuan mengenali kemiripan dan perbedaan dengan cepat dan tepat menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 41,05 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,57 menyatakan sesuai, 5 responden 16,84 menyatakan sangat sesuai, 99 3 responden 10,52 menyatakan tidak sesuai. Serta 1 responden 3,33 menyatakan sangat tidak sesuai. Pendapat responden terhadap kemampuan menggunakan logika dan menilai implikasi dari suatu argumen menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak sebanyak 10 responden 34,73 menyatakan sangat sesuai, selanjutnya sebanyak 9 responden 30,52 menyatakan sesuai, 9 responden 29,47 menyatakan cukup sesuai. Serta 2 responden 5,26 menyatakan tidak sesuai. Kemampuan membayangkan bagaimana suatu objek akan tampak seandainya posisi dalam ruang dirubah menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 10 responden 33,68 menyatakan sesuai, selanjutnya sebanyak 7 responden 24,21 menyatakan cukup sesuai, dan 7 responden 24,21 menyatakan tidak sesuai. Serta 6 responden 18,95 menyatakan sangat sesuai. Pendapat responden mengenai kemampuan menahan dan mengenang kembali pengalaman masa lalu menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 9 responden 29,47 menyatakan tidak sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,31 menyatakan cukup sesuai, 6 responden 18,94 menyatakan sangat sesuai, dan 3 responden 9,47 menyatakan sangat tidak sesuai. Serta 4 responden 13,33 menyatakan sesuai. 100

IV.1.4.3. Kinerja Karyawan

Sebanyak. 12 responden 40 menyatakan bahwa beban kerja yang diberikan oleh atasan cukup sesuai dengan kemampuan karyawan, selanjutnya sebanyak 9 responden 31,58 menyatakan sesuai, selanjutnya sebanyak 6 responden 21,05 menyatakan sangat sesuai, sebanyak 2 responden 6,32 menyatakan tidak sesuai. Dan 1 responden 1,05 menyatakan sangat tidak sesuai. Terhadap Faktor kemampuan fisik merupakan faktor yang berperan penting dalam mempengaruhi kinerja karyawan pada suatu perusahaan karena faktor kemampuan fisik terkait langsung dengan karyawan tersebut menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 10 responden 33,33 menyatakan cukup sesuai. Selanjutnya sebanyak 8 responden 26,67 menyatakan sesuai, dan 8 responden 26,67 menyatakan sangat sesuai. Serta terdapat 4 responden 13,33 menyatakan tidak sesuai. Pendapat responden terhadap seorang pegawai perlu memiliki kemampuan fisik yang bagus, dengan memiliki kemampuan fisik yang bagus diharapkan perpaduan ini bisa menjadikan kekuatan bagi perusahaan terutama dalam Sumber Daya Manusia menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 38,95 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,32 menyatakan sangat sesuai, dan 8 responden 26,32 menyatakan sesuai. Serta 2 responden 8,42 menyatakan tidak sesuai. 101 Pendapat responden terhadap faktor kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual karyawan berpengaruh terhadap kinerja menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak sebanyak 12 responden 38,95 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,32 menyatakan sangat sesuai, dan 8 responden 26,32 menyatakan sesuai. Serta 2 responden 8,42 menyatakan tidak sesuai. Pendapat responden terhadap Kemampuan mentalintelektual yang bagus dimiliki oleh karyawan diharapkan dapat meningkatkan kinerja pegawai menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 38,95 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,32 menyatakan sangat sesuai, dan 8 responden 26,32 menyatakan sesuai. Serta 2 responden 8,42 menyatakan tidak sesuai. Pendapat responden terhadap kemampuan intelektual yang tinggi juga secara tidak langsung akan berpengaruh terhadap kemajuan perusahaan menunjukkan bahwa responden yaitu sebanyak 12 responden 38,95 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,32 menyatakan sangat sesuai, dan 8 responden 26,32 menyatakan sesuai. Serta 2 responden 8,42 menyatakan tidak sesuai. 102 Pendapat responden terhadap kesesuaian tugas dengan pencapaian visi dan misi perusahaan menunjukkan bahwa responden sebanyak 12 responden 38,95 menyatakan cukup sesuai, selanjutnya sebanyak 8 responden 26,32 menyatakan sangat sesuai, dan 8 responden 26,32 menyatakan sesuai. Serta 2 responden 8,42 menyatakan tidak sesuai. IV.1.5. Pengujian Asumsi Klasik Hipotesis Pertama IV.1.5.1. Uji Normalitas