Kajian Teoritik KERANGKA TEORITIK

41

B. Kajian Teoritik

Teori di dalam penelitian kualitatif sebagai penjembatan atau sebuah pintu gerbang untuk memulai sebuah penelitian.Karena hakikatnya penelitian ini diharapkan bisa melahirkan sebuah teori baru berdasarkan pengalaman pada waktu di lapangan. 28 Suatu teori pada hakekatnya merupakan hubungan antara dua fakta atau lebih, atau pengaturan fakta menurut cara-cara tertentu.Fakta tersebut merupakan sesuatu yang dapat diamati dan pada umumnya dapat diuji secara empiris. Oleh karena itu dalam bentuk paling sederhana, suatu teori merupakan hubungan antara dua variabel atau lebih, yang telah diuji kebenarannya 29 Dalam penelitian ini peneliti akan mengunakan teori interaksionisme simbolik yang dipelopori oleh Herbert Blumer yang mengatakan bahwa manusia bertindak terhadap sesuatu berdasarkan makna-makna yang ada pada sesuatu, makna tersebut berasal dari “interaksi sosial seseorang dengan orang lain, dan makna tersebut disempurnakan disaat proses interaksi sosial berlangsung. 30 Interaksi simbolis disisni mencakup “penafsiran tindakan” yang artinya setiap tindakan yang dilakukan manusia itu disebabkan atau 28 Sugiyono, Metode Penelitian Kualitatif, Kualitatif Dan RD, Bandung : Alfabeta, 2008, h. 214 29 Soerjono Soekanto, Sosiologi Suatu Pengantar, Jakarta; PT Raja Grafindo Persada, 1990, h. 30 30 Wardi Bachtiar, Sosiologi Klasik, Bandung : Remaja Rodakarya, 2010, h. 249 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 42 ditimbulkan dari interaksi sosial yang terjadi.Baik tindakan itu direncanakan maupun tidak direncanakan. Intisari dari penelitian menggunakan teori simbolik ini adalah bagaimana melihat dan mengamati suatu proses konversi agama yang nantinya berpengaruh terhadap kehidupan Drs.Robbien sekaligus terhadap aktivitas dakwahnya.

C. PENELITIAN TERDAHULU

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI TUGAS DAN FUNGSI KEPALA DESA (STUDI KASUS DI DESA GEDANGAN KECAMATAN GROGOL KABUPATEN Implementasi Tugas Dan Fungsi Kepala Desa (Studi Kasus Di Desa Gedangan Kecamatan Grogol Kabupaten Sukoharjo).

0 1 21

PENGARUH IKLAN DAN CITRA MEREK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN MOTOR YAMAHA JUPITER di DESA KEBOAN ANOM GEDANGAN SIDOARJO (Studi Pada CV. Yamaha Yes Gedangan Sidoarjo).

0 1 82

DAMPAK KEBIJAKAN BANTUAN LANGSUNG SEMENTARA MASYARAKAT TERHADAP AKTIVITAS MASYARAKAT DI DESA KEBOAN ANOM KECAMATAN GEDANGAN KABUPATEN SIDOARJO.

0 0 78

SEJARAH PERKEMBANGAN LEMBAGA DAKWAH ISLAM INDONESIA (LDII) DI DESA GEMURUNG KECAMATAN GEDANGAN KABUPATEN SIDOARJO 1985-2015.

3 16 115

STRATEGI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MA BI'RUL ULUM DESA GEMURUNG KECAMATAN GEDANGAN KABUPATEN SIDOARJO.

0 4 55

PERMAINAN PUZZLE MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN KECERDASAN VISUAL-SPATIAL ANAK USIA 4-5 TAHUN DI TK AL-FATH DESA KEBOAN ANOM GEDANGAN SIDOARJO Devi Ayu Anjani , Siti Nurjanah

0 0 7

PENERAPAN AKUNTANSI DALAM RUMAH TANGGA (STUDI FENOMENOLOGI PADA IBU RUMAH TANGGA DI DESA KEBOAN ANOM KABUPATEN SIDOARJO) - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

BAB I PENDAHULUAN 1.1 - PENERAPAN AKUNTANSI DALAM RUMAH TANGGA (STUDI FENOMENOLOGI PADA IBU RUMAH TANGGA DI DESA KEBOAN ANOM KABUPATEN SIDOARJO) - Perbanas Institutional Repository

0 0 11

PENGARUH IKLAN DAN CITRA MEREK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN MOTOR YAMAHA JUPITER di DESA KEBOAN ANOM GEDANGAN SIDOARJO (Studi Pada CV. Yamaha Yes Gedangan Sidoarjo)

0 0 21

DAMPAK KEBIJAKAN BANTUAN LANGSUNG SEMENTARA MASYARAKAT TERHADAP AKTIVITAS MASYARAKAT DI DESA KEBOAN ANOM KECAMATAN GEDANGAN KABUPATEN SIDOARJO SKRIPSI

0 1 20