Kerangka Berpikir Hipotesis Tindakan

23 belajar siswa akan saling membantu untuk memecahkan masalah-masalah yang ada.

2.3 Kerangka Berpikir

Berdasarkan observasi dan wawancara dengan guru mata pelajaran bahasa Jawa di SMA Islam T Huda Bumiayu Kabupaten Brebes, diketahui bahwa kemampuan siswa kelas X.2 SMA Islam T Huda Bumiayu Kabupaten Brebes dalam menulis wacana narasi masih kurang, terbukti dengan perolehan nilai yang belum mencapai ketuntasan. Oleh karena itu, perlu adanya media dan metode yang bervariasi agar dapat memotivasi siswa untuk tidak merasa jenuh dan bosan dalam mengikuti pembelajaran dan dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam menulis wacana narasi berbahasa Jawa. Penggunaan metode CIRC yang ditunjang media gambar berangkai diharapkan dapat meningkatkan motivasi siswa dan mampu menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa, sehingga siswa tidak merasa bosan dan jenuh ketika mengikuti pembelajaran menulis wacana narasi berbahasa Jawa, dan akhirnya siswa dapat mengembangkan ide dengan lebih luas dan leluasa untuk menulis wacana berbahasa Jawa.

2.4 Hipotesis Tindakan

Hipotesis tindakan dalam penelitian ini adalah kemampuan menulis wacana narasi berbahasa Jawa siswa kelas X.2 SMA Islam T Huda Bumiayu Kabupaten 24 Brebes dapat meningkat setelah mengikuti pembelajaran menulis wacana narasi dengan menggunakan media gambar berangakai dan metode Cooperative Integrated Reading and Composition CIRC. 25

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian

Penelitian menggunakan pola Penelitian Tindakan Kelas PTK yang dirancang dengan dua siklus yang terdiri atas beberapa tahap, yaitu: 1 perencanaan persiapan, 2 tindakan aksi, 3 observasi pengamatan, dan 4 refleksi evaluasi. Adapun bagan penelitian tindakan kelas tersebut adalah sebagai berikut: Keterangan: P = Perencanaan persiapan T = Tindakan aksi O = Observasi pengamatan R = Refleksi evaluasi Penelitian dilakukan melalui tiga tahap yaitu prasiklus, siklus I dan silkus II. Masing-masing siklus memiliki tujuan yang berbeda. Tahap prasiklus, peneliti melakukan observasi awal dan wawancara untuk mengetahui kemampuan awal siswa kelas X.2 SMA Islam Ta’alamul Huda Bumiayu Kabupaten Brebes. P P R T Siklus I R T Siklus II Prasiklu O O

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI PAGUYANGAN 01 KABUPATEN BREBES

0 12 244

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 5 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 2 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA KELAS V Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Kalangbancar Kecamatan Geyer Kabupaten Grobogan T

0 4 12

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN MEDIA BUKU HARIAN PADA SISWA KELAS VIIF PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN MEDIA BUKU HARIAN PADA SISWA KELAS VIIF SMP NEGERI 2 KARTASURA TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 0 17

KEMAMPUAN MENULIS DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI PADA SISWA KELAS 1 SMA ISLAM TAALLUMUL HUDA BUMIAYU KABUPATEN BREBES TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 7

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI BEBAS DENGAN METODE SPALDING MELALUI MEDIA GAMBAR.

2 8 24

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENGALAMAN PRIBADI DENGAN METODE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Pengalaman Pribadi Dengan Metode Kontruktivisme Pada Siswa Kelas X 2 SMA Negeri 01 Pulokulon Grobogan Tahu

0 1 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENGALAMAN PRIBADI DENGAN METODE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Pengalaman Pribadi Dengan Metode Kontruktivisme Pada Siswa Kelas X 2 SMA Negeri 01 Pulokulon Grobogan Tahun

0 1 17

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI KELAS IV SEKOLAH DASAR

0 1 14