Komputasi Awan lampiran laporan akhir ITMP

RITI e-Development Pemkab Malang 2013 - 2017 2. Dalam hal konektifitas antara bisnis to bisnis B2B tidak dibahas di e-bisnis dalam lingkup e-Development ini, ruang lingkup e-bisnis ini terdiri dari semua sistem pemanfaatan TI untuk mendukung pengembangan usaha masyarakat, pengembangan promosi dan inovasi masyarakat serta pengembangan jaringan informasi inovasi daerah. Sistem pemantauan ekonomi daerah. 4. E-Society adalah 1. Penerapan TI pemerintah daerah untuk memberikan layanan sosial kepada masyarakat pada sektor pendidikan, keagamaan, politik, kesehatan, budaya, pengaduan masyarakat, serta segala sesuatu terkait kenyamanan dan keamanan hidup di daerah. 2. Dalam hal konektifitas sosial antar warga diharapkan tumbuh sendiri melalui inovasi jejaring sosial di masyarakat tanpa perlu campur tangan pemerintah, disini peran pemerintah hanya memantau lalulintas informasi terkait keamanan negara dan keserasian hidup bermasyarakat. 5. Infokom terpadu adalah: 1. Pengadaan dan pengelolaan infrastruktur teknologi informasi dan komunikasi tersentralisasi untuk seluruh layanan pemerintah Kabupaten dalam rangka memberikan layanan publik melalui teknologi informasi. Sentralisasi layanan ini dimaksud untuk mendapatkan efisiensi dan efektifitas pengelolaan sumber daya TI yang optimal, karena sulit, rumit dan mahalnya penanganan infrastruktur TI ini yang selalu berkembang sangat cepat, sehingga dibutuhkan biaya dan sumber daya manusia yang memadai. 2. Pengelolaan infokom terpadu membutuhkan tatakelola yang sangat teliti dan berdisiplin tinggi untuk menjamin ketersediaan dan keamanan data yang dibutuhkan oleh pengguna layanan TI.

3.4. Komputasi Awan

Cloud Computing dapat dibayangkan seperti sebuah jaringan listrik. Apabila dibutuhkan listrik, kita tinggal menghubungi penyedia layanan dalam hal ini, PLN, menyambungkan rumah kita dengan jaringan listrik, dan kita tinggal menikmati layanan tersebut. Pembayaran kita lakukan bulanan sesuai pemakaian. Di sinilah cloud computing berperan. Penyedia jasa cloud computing seperti Microsoft, telah IPTEKnet BPPT – Pemerintah Kabupaten Malang 3370 RITI e-Development Pemkab Malang 2013 - 2017 menyediakan aplikasi CRM yang dapat digunakan langsung oleh perusahaan. Mereka tinggal menghubungi penyedia layanan dalam hal ini, Microsoft, “menyambungkan” perusahaannya dengan layanan tersebut dalam hal ini, melalui Internet, dan tinggal menggunakannya. Pembayaran? Cukup dibayar per bulan atau per tahun, tergantung kontrak sesuai pemakaian. Tidak ada lagi investasi di awal yang harus dilakukan. Contoh nyata yang mudah dilihat, pada umumnya kita mempunyai alamat mail di Gmail, Yahoo dll, apakah kita perlu memiliki dan memelihara infrastrukturnya? Bahkan membayangkannyapun rasanya tidak perlu lagi, kita tinggal fokus pada bagaimana memanfaatkannya, bahkan saat ini sudah ada pengolah kata, spreadsheet dan aplikasi presentasi di lingkungan komputasi yang awan dan terintegrasi dengan Gmail dan Google Calendar, kedepan akan semakin banyak tersedia aplikasi lingkungan kantor di web tersebut, ada yang berbayar dan ada pula yang gratis, contohnya email dan office yang disediakan Google tersebut. Selain Google saat ini di Indonesia sudah banyak bermunculan operator komputasi awan ini, BUMN oleh Telkom, Swasta oleh Biznet dan yang terbaru adalah CBNCloud sedangkan operator pemerintah oleh Balai IPTEKnet – BPPT. Layanan tersedia adalah Software as a services, Infrastructure as a services dan Platform As a Services. Semua operator akan menawarkan Menurut Budhi, CBNcloud instalasi yang instant dan aman. Ketika pelanggan membutuhkan daya komputasi, kapasitas storage maupun aplikasi software, hanya dalam beberapa menit layanannya sudah tersedia. Sifat fleksibilitas layanan tersebut memberi pengaruh ke efisiensi biaya. Penggunaan layanan cloud dapat menghemat biaya TIK, sebab menerapkan sistem pembayaran sesuai penggunaan atau pay as you grow. Berdasarkan referensi dari penggunaan layanan cloud di Amerika Serikat sendiri, rata-rata biaya yang dapat ditekan lewat adopsi cloud berada dalam kisaran 38. Layanan Virtual Private Data Center VPDC terdiri dari beberapa server yang disatukan dalam bentuk grid. VPDC cocok untuk korporat besar yang membutuhkan efisiensi biaya melalui layanan cloud tapi tidak mau infrastruktur TI nya dipakai bersama pengguna lain.

3.5. Sistem Inovasi Daerah