Gambaran Umum Kelurahan Gedung Johor Kota Medan

32

BAB III PEMBUATAN e-KTP DI KELURAHAN GEDUNG JOHOR

KOTA MEDAN

A. Gambaran Umum Kelurahan Gedung Johor Kota Medan

1. Keadaan Geografis

Kelurahan Gedung Johor adalah merupakan salahsatu Keluruhan yang berada di wilayah Kecamatan Medan Johor dengan luas 315 ha yang terdiri atas 13 lingkungan dengan batas-batas wilayah sebagai berikut: a. Sebelah Utara berbatas dengan Kelurahan Pangkalan Masyhur Kecamatan Medan Johor . b. Sebelah Selatan berbatas dengan Desa Namo Rambe Kecamatan Deli Tua Kabupaten Deli Serdang. c. Sebelah Timur berbatas dengan sungai Deli. d. Sebelah Barat berbatas dengna Sungai Barbura.

2. Keadaan Demografis

Berdasrkan data-data yang dihimpun pada akhir Bulan desemberr 2013, Kelurahan Gedung Johor mempunyai susunan penduduk sebagai berikut: No. Lingkungan Jumlah Kk Jumlah Jiwa 1. Lingkungan I 402 2,005 2 Lingkungan II 383 1,991 3 Lingkungan III 429 2,134 4 Lingkungan IV 532 5,101 5 Lingkungan V 437 1,988 6 Lingkungan VI 584 2,792 7 Lingkungan VII 482 2,223 8 Lingkungan VIII 667 2,700 9 Lingkungan IX 517 2,281 10 Lingkungan X 464 2,510 Universitas Sumatera Utara 11 Lingkungan XI 441 2,198 12 Lingkungan XII 423 2,190 13 Lingkungan XIII 397 2,275 6.157 29,388 a. Data penduduk menurut jenis kelamin: 1 Laki-laki : 14,423 orang 2 Wanita : 14,965 orang b. Data Penduduk Menurut Pekerjaan: 1 Islam : 28.008 orang 2 Kristen Protestan : 988 orang 3 Katholik : 41 orang 4 Hindu : 41 orang 5 Budha : 102 orang c. Data Penduduk Menurut Pekerjaan: 1 PNSTNIPOLRI : 2.935 orang 2 Pegawai Swasta Karyawan Buruh : 5.935 orang 3 Wiraswasta : 3.461 orang 4 Lain-lain : 4.554 orang 5 Tidak Belum Bekerja : 12.571 orang Jumlah Penduduk Kelurahan Gedung Johor Yang Wajib KTP Per Januari 2013 : 22.634 Jiwa 31 Laki – laki : 10.987 jiwa Perempuan : 11.647 jiwa Jumlah Penduduk Kelurahan Gedung Johor Yang Telah Merekam e-KTP : 19.243 Jiwa Laki : 8,735 jiwa Permpuan : 9.508 jiwa 31 Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Medan Tahun 2014 Universitas Sumatera Utara Kecamatan Medan Johor terdiri dari 6 Kelurahan yaitu: 1. Kelurahan Pangkalan Masyhur 2. Kelurahan Titi Kuning 3. Kelurahan Suka maju 4. Kelurahan Kedai Durian 5. Kelurahan Gedung Johor 6. Kelurahan Kwala Bekala Dikarenakan perekaman data e-KTP di lakukan di Kantor Camat maka dibuatlah undangan agar supaya proses pembuatan dapat terjadwal dengan baik dan menghindari membludaknya warga yang mengantri di kantor Camat. Tidak semua warga yang namanya tertera di daftar Penduduk Wajib KTP yang dating untuk merekam data e-KTP dengan berbagai alas an antara lain : 1. Bekerja kuliah di luar kota 2. Tidak mempunyai waktu untuk merekam data bekerja full time 3. Tidak dapat undangan perekaman e-KTP 4. KTP lamanya KTP manual maih panjang masa berlakunya. 5. Belumtidak membutuhkan KTP. 6. Sudah pindah ke daerah lain.

B. Kependudukan menurut Undang-Undang Kependudukan

Dokumen yang terkait

Tinjauan Yuridis Hukum Administrasi Negara Terhadap Pemungutan Pajak Hotel Di Kota Rantau Prapat Berdasarkan Perda Kabupaten Labuhanbatu Nomor 6 Tahun 2011

7 173 98

Prosedur Pendelegasian Wewenang Ditinjau dari Persepektif Hukum Administrasi Negara (Studi di Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Medan)

1 53 87

Realisasi Pengutipan Retribusi Perparkiran di Kota Medan Ditinjau dari Perspektif Hukum Administrasi Negara

1 30 67

Tinjauan Yuridis Terhadap Peran Pelaksana Tugas (Plt) Walikota Dalam Pemerintahan Kota Menurut Hukum Administrasi Negara (Studi Pemerintah Kota Medan)

11 128 93

Proses Pendataan Perolehan Kepemilikan Kartu Tanda Penduduk (e-Ktp) Di Kecamatan Medan Amplas Ditinjau dari Hukum Administrasi Negara

4 74 81

Proses Penyelenggaraan Ibadah Haji Ditinjau Dari Sudut Hukum Administrasi Negara (Studi Kasus Pada Bandara Embarkasi Polonia Medan)

2 94 133

BAB II PENDELEGASIAN WEWENANG DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM ADMINISTRASI NEGARA A. Pengertian Pendelegasian Wewenang - Prosedur Pendelegasian Wewenang Ditinjau dari Persepektif Hukum Administrasi Negara (Studi di Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Me

0 0 37

BAB II TUGAS DAN WEWENANG LURAH A. Tugas dan Fungsi Pemerintah - Tinjauan Yuridis Terhadap Tugas dan Wewenang Lurah dalam Hal Pembuatan e-KTP Ditinjau dari Hukum Administrasi Negara (Studi di Kelurahan Gedung Johor Kota Medan)

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Tinjauan Yuridis Terhadap Tugas dan Wewenang Lurah dalam Hal Pembuatan e-KTP Ditinjau dari Hukum Administrasi Negara (Studi di Kelurahan Gedung Johor Kota Medan)

0 0 18

BAB II TINJAUAN UMUM PEMERINTAHAN DAERAH - Tinjauan Yuridis Terhadap Peran Pelaksana Tugas (Plt) Walikota Dalam Pemerintahan Kota Menurut Hukum Administrasi Negara (Studi Pemerintah Kota Medan)

0 0 28