Dampak Produk HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

81 dengan lancar. Dia juga dapat mengerjakan semua soal yang ada pada buku siswa dengan baik. Namun ada beberapa kalimat yang anak lama memahaminya, sehingga peneliti memilih memperbaiki kalimatnya agar anak dapat memahami kalimat lebih mudah. Gambar 4.14 Revisi 7

b. Dampak Produk

Dampak dari penggunaan produk dapat diketahui melalui uji coba terbatas pada beberapa anak usia kelas II. Peneliti memilih SDN Plaosan I untuk melakukan uji coba khususnya pada kelas II. Secara langsung dampak dari penggunaan produk dapat diketahui melalui uji soal sebelum melakukan uji coba pretest dan setelah uji coba posttest. Soal yang digunakan untuk uji pretest dan posttest adalah sama. Soal tersebut haruslah di uji untuk melihat valid atau tidaknya soal tersebut jika digunakan. Peneliti membutuhkan 20 soal pilihan ganda untuk uji pretest dan posttest sehingga peneliti membuat 30 soal untuk menghindari ada soal yang tidak valid saat uji empiris. Peneliti melakukan uji empiris soal tersebut pada kelas III, Dari uji keterbacaan peneliti memutuskan menambah kalimat tersebut menjadi “coba sebutkan berapa cm centimeter panjang benda yang ditunjukkan pada gambar”. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 82 yaitu satu tingkat di atas kelas yang akan digunakan untuk uji terbatas dengan harapan soal dikerjakan oleh siswa yang telah memperoleh materi yang sudah peneliti pilih. Soal diujikan kepada 25 anak di kelas III SDN Plaosan I. Setelah soal dikerjakan oleh siswa kelas III, maka langkah selajutnya adalah menghitung validitas dan reliabilitas soal menggunakan IBM SPSS Statistics 22 for Windows. Hasil perhitungan validitas soal dapat dilihat pada tabel rekapitulasi soal. Tabel 4.5 Rekapitulsi validitas soal No Item Pearson correlation R tabel Sign 2 tailed Hasil Validitas 1 0.853 0.396 0,000 Valid 2 0.853 0.396 0,000 Valid 3 0.853 0.396 0,000 Valid 4 0.853 0.396 0,000 Valid 5 0.853 0.396 0,000 Valid 6 0.853 0.396 0,000 Valid 7 0.260 0.396 0.209 Tidak Valid 8 0.867 0.396 0,000 Valid 9 0.853 0.396 0,000 Valid 10 0.853 0.396 0,000 Valid 11 0.508 0.396 0,009 Valid 12 0.853 0.396 0,00 Valid 13 0.128 0.396 0.541 Tidak Valid 14 0.587 0.396 0,002 Valid 15 0.448 0.396 0,025 Valid 16 0.568 0.396 0,003 Valid 17 0.427 0.396 0,033 Valid 18 0.127 0.396 0.546 Tidak Valid 19 0.012 0.396 0.956 Tidak Valid 20 0.347 0.396 0.089 Tidak Valid 21 0.867 0.396 0.000 Valid 22 0.290 0.396 0.160 Tidak Valid 23 0.181 0.396 0.388 Tidak Valid 24 0.238 0.396 0.252 Tidak Valid 25 0.853 0.396 0,000 Valid 26 0.867 0.396 0,000 Valid 27 0.052 0.396 0.806 Tidak Valid 28 0.598 0.396 0,002 Valid 29 0.469 0.396 0,018 Valid 30 0.761 0.396 0,00 Valid Keterangan : aitem soal valid, aitem soal sangat valid PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 83 Dari tabel tersebut dapat diketahui bahwa ada 21 soal yang valid dan bisa digunakan untu uji terbatas. Soal yang dapat diguanakan antara lain item nomor 1,2,3,4,5,6, 8,9,10,11,12,14,15,16,17, 21,25,26,28,29 dan 30. 21 soal tersbut kemudian dipilih 20 soal saja yang akan digunakan untuk uji empiris. Soal yang tidak dipakai adalah item nomor 17 dengan validitas paling rendah yaitu 427. Sehingga peneliti memilih item tersebut untuk tidak dipakai. Setelah dihitung validitasnya kemudian dilakukan perhitungan reliabilitasnya. Reliabilitas bertujuan untuk mengethui apakah sola tersebut reliabel atau tidak. Perhitungan juga dilakukan dengan menggunakan SPSS 22 for Windows. Tabel. 4.6 Reliabilitas soal Cronbach’s Alpha N Of Item 0.964 21 Raliabilitas soal tersebut adalah 0.96 masuk dalam reliabilitas tinggi sehingga soal tersebut layak untuk digunakan. Soal yang telah melalui validitas dan reliabitas selanjutnya dapat dipakai untuk kepentingan pretest dan posttest. Pretest dan posttest dilakukan pada pembelajaran di kelas seperti pembelajaran biasa, namun peneliti hanya mengambil 5 sampel anak untuk ambil data. Adapun hasil pretest dan posttest dapat dilihat pada tabel dibawah ini. 84 Tabel 4.7 Hasil pretest dan posttest Nama Pretest Posttest Skor Nilai Skor Nilai AX 10 50 16 80 AJ 12 60 16 80 HT 11 55 15 75 IL 9 45 15 75 ANG 10 50 15 75 Total Nilai 260 385 Rata-Rata Nilai 52 77 Peningkatan 25 Presentase 48 Hasil pretest yang ditunjukkan pada tabel di atas yaitu AX dan ANG mendapatkan nilai 50. Kemudian IL mendapat nilai 45, HT mendapat nilai 55 dan AJ mendapat nilai 60. Kelima siswa tersebut terlihat mengalami kesulitan dalam mengerjakan soal pretest yang peneliti berikan karena nilai mereka berada di bawah KKM. KKM matematika SDN Plaosan khususnya kelas 2 adalah 68. Setelah itu, peneliti melakukan uji coba produk berupa buku guru dan buku siswa kepada semua siswa kelas II, dan mengambil sampel kembali pada 5 anak yang telah dilakukan pretest sebelumnya. Hasil posttest menunjukkan bahwa HT, IL, dan AG mendapatkan nilai 75, kemudian AX dan AJ mendapat nilai 80. Nilai yang diperoleh oleh kelima anak tersebut terlihat sudah meningkat dan berada di atas KKM. Rata-rata pretest adalah 52 dan rata-rata posttest adalah 77. Selisih nilai antara pretest dan posttest adalah 25 dan presentase kenaikan nilainya adalah 48. Nilai pretest dan posttest yang ditunjukkan di atas dapat diketahui bahwa produk buku guru dan buku siswa memberikan dampak yang positif bagi PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 85 pembelajaran siswa di kelas. Dampak adanya produk tersebut adalah membantu siswa memahami materi mengenai pengukuran panjang satuan tidak baku dan satuapn baku khususnya pada pemahaman perbedaan satuan tidak baku dan satuan baku. Hal tersebut dibuktikan dengan adanya peningkatan nilai pada setiap siswa sampel dan nilai mereka berada di atas KKM.

4.2 Pembahasan

Dokumen yang terkait

Pengembangan buku guru dan buku siswa Matematika kelas I sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 1 202

Pengembangan buku guru dan buku siswa SD kelas II mata pelajaran Matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

3 16 141

Pengembangan buku siswa dan buku guru sekolah dasar kelas III mata pelajaran Matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 0 158

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

1 2 167

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas III sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI).

0 0 160

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas II Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

1 2 161

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas I sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 0 165

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran matematika kelas I Sekolah Dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

2 5 165

Pengembangan buku siswa dan buku guru sekolah dasar kelas III mata pelajaran Matematika dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 1 156

Pengembangan buku guru dan buku siswa mata pelajaran Matematika kelas III sekolah dasar dengan pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)

0 0 158