Pengaruh Pembangunan Bandara Kuala Namu Terhadap Masyarakat. Pengaruh Pembangunan Bandara Kuala Namu Terhadap Pekerjaan

4.2.2. Konsep Okupasi 4.2.2.1. Pemahaman Tentang Okupasi Dari hasil penelitian dilapangan terhadap 112 responden pada desa Beringin, peneliti ingin mengetahui apakah masyarakat mengerti tentang konsep Okupasi. Hal ini dimaksudkan untuk tujuan agar dapat memudahkan peneliti menarik kesimpulan awal untuk menjawab penelitian ini tentang pengaruh pembangunan bandara kuala namu terhadap okupasi masyarakat. Tabel 4.11. Pemahaman tentang okupasi No Pemahaman tentang konsep okupasi Jumlah 1 Sangat mengerti 4 3,57 2 Mengerti 30 26,79 3 Kurang mengerti 32 28,57 4 Tidak mengerti 46 41,07 Total `112 100 Sumber : Data Penelitian Lapangan Januari 2010 Dari Tabel 4.11.menunjukkan, sebanyak 3,57 4 orang responden sangat mengerti tentang konsep okupasi, 26,79 30 orang responden mengerti tentang konsep okupasi, 28.57 32 orang responden kurang mengerti tentang konsep okupasi dan 41,07 46 orang responden mengatakan tidak mengerti tentang konsep okupasi.

4.2.2.2. Pengaruh Pembangunan Bandara Kuala Namu Terhadap Masyarakat.

Pembangunan merupakan bentuk perubahan sosial yang terarah dan terncana melalui berbagai macam kebijakan yang bertujuan untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat. Bangsa Indonesia seperti tertulis dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 telah mencantumkan tujuan pembangunan nasionalnya. Kesejahteraan masyarakat Universitas Sumatera Utara adalah suatu keadaan yang selalu menjadi cita-cita seluruh bangsa di dunia ini. Pembangunan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia selama ini tidak lepas dari pendekatan modernisasi. Asumsi modernisasi sebagai jalan satu-satunya dalam pembangunan menyebabkan beberapa permasalahan baru yang hingga kini menjadi masalah krusial Bangsa Indonesia. Tabel 4.12. Pengaruh pembangunan bandara kula namu terhadap masyarakat No Pengaruh pembangunan bandara kuala namu Jumlah 1 Sangat berpengaruh 43 38,39 2 Berpengaruh 41 36,61 3 Kurang berpengaruh 21 18,75 4 Tidak berpengaruh 7 6,25 Total `112 100 Sumber : Data Penelitian Lapangan Januari 2010 Tabel 4.12. diatas menjelaskan sebanyak 38,39 43 orang responden mengatakan bahwa pembangunan bandara kuala namu sangat berpengaruh terhadap masyarakat, sebanyak 36,61 41 orang responden menyatakan bahwa pembangunan bandara kula namu berpengaruh terhadap masyarakat, sebanyak 18,75 21 orang responden menjawab bahwa pembangunan kuala namu kurang berpengaruh terhadap masyarakat dan 6,25 7 orang responden mengatakan bahwa pembangunan kuala namu tidak berpengaruh terhadap masyarakat.

4.2.2.3. Pengaruh Pembangunan Bandara Kuala Namu Terhadap Pekerjaan

Pembangunan yang berlangsung pada suatu daerah biasanya menyebabkan terjadinya perubahan pada struktur fisik masyarakat ataupun stuktur sosialnya. Hal ini tidaklah bisa dihindari sebab biasanya perubahan tersebut disebabkan oleh bergesernya stuktur-stuktur yang ada di masyarakat tersebut baik berkembang kearah positif maupun Universitas Sumatera Utara sebaliknya. Dalam hal ini, masyarakat sekitarlah yang biasanya paling merasakan perubahan tersebut. Tabel 4.13. Pengaruh pembangunan bandara kula namu terhadap pekerjaan No Pengaruh pembangunan bandara kuala namu Jumlah 1 Sangat berpengaruh 39 34,82 2 Berpengaruh 42 37,50 3 Kurang berpengaruh 31 27,68 4 Tidak berpengaruh - - Total `112 100 Sumber : Data Penelitian Lapangan Januari 2010 Tabel 4.13. diatas menjelaskan sebanyak 34,82 39 orang responden mengatakan bahwa pembangunan bandara kuala namu sangat berpengaruh terhadap pekerjaan mereka, sebanyak 37,50 42 orang responden menyatakan bahwa pembangunan bandara kula namu berpengaruh terhadap pekerjaan mereka, sebanyak 27,68 31 orang responden menjawab bahwa pembangunan kuala namu kurang berpengaruh terhadap pekerjaan mereka dan 0,00 - responden mengatakan bahwa pembangunan kuala namu tidak berpengaruh terhadap pekejaan mereka.

4.2.2.4. Pengaruh Pembangunan Kuala Namu Terhadap Pendapatan

Dokumen yang terkait

Masyarakat Batak Toba Di Desa Serdang Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang (1954-1990)

1 145 88

Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

23 153 103

TIPOLOGI SOSIAL MASYARAKAT DESA KECAMATAN BERINGIN KABUPATEN DELI SERDANG.

0 6 24

KONFLIK PEMBEBASAN TANAH DALAM PEMBANGUNAN BANDARA KUALANAMU (STUDI DESKRIPTIF DI DESA BERINGIN PASAR VI KUALANAMU KECAMATAN BERINGIN KABUPATEN DELI SERDANG).

0 1 17

Cover Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 14

Abstract Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 2

Chapter I Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 12

Chapter II Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 30

Reference Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 3

Appendix Analisis Perubahan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Pembangunan Bandar Udara Internasional Kuala Namu di Desa Beringin Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang

0 0 4