d. Proses Data Kepegawaian Dosen
Gambar 4.15 Diagram Rinci Level 1 Proses Data Kepegawaian Dosen
Dengan  user  dosen,  dosen  dapat  melihat  profil dosen  yang  berisi  tentang  data  kepegawaian  dosen.
Sedangkan  dengan  profil  dosen,  admin  kepegawaian fakultas dapat melihat profil dosen yang berisi tentang data
kepegawaian  dosen  pula.  Profil  dosen  yang  berupa  data kepegawaian  dosen  diambil  dan  ditampilkan  dari  tabel
peg_pegawai. Setelah data dari table peg_pegawai diambil, sistem akan menampilkan profil dosen bagi user dosen dan
list dosen bagi user admin kepegawaian fakultas.
e. Proses Data Kepangkatan Dosen
Gambar 4.16 Diagram Rinci Level 1 Proses Data Kepangkatan Dosen
Dengan  user  dosen,  dosen  dapat  melihat  profil dosen  yang  berisi  tentang  data  kepangkatan  dosen.
Sedangkan  dengan  profil  dosen,  admin  kepegawaian fakultas dapat melihat profil dosen yang berisi tentang data
kepangkatan  dosen  pula.  Profil  dosen  yang  berupa  data kepangkatan  dosen  diambil  dan  ditampilkan  dari  tabel
peg_kepangkatan.  Setelah  data  dari  table  peg_kepangkatan diambil,  sistem  akan  menampilkan  profil  dosen  bagi  user
dosen dan list dosen bagi user admin kepegawaian fakultas.
f. Proses Input Data Kategori Angka Kredit
Gambar 4.17 Diagram Rinci Level 1 proses Input Data Katgeori Angka Kredit
Admin  administrasi  memasukkan  kategori  angka kredit  ke  dalam  proses  input  data  kategori.  Masukkan  data
berupa  kategori  angka  kredit  tersebut  kemudian  akan disimpan  kedalam  tabel  ak_kategori.  Setelah  itu,  admin
administrasi  juga  dapat  memasukkan  data  kepatutan kategori  angka  kredit  melalui  proses  input  data  kepatutan.
Proses  input  data  kepatutan  akan  disimpan  kedalam  tabel ak_rule  dan  setelah  proses  berhasil,  admin  administrasi
akan ditampilkan list kategori angka kredit.
g. Proses Update Data Kategori AK
2,2 5
2,4 5
Gambar 4.18 Diagram Rinci Level 1 Proses Update Data Katgeori Angka Kredit
Admin  administrasi  dapat  mengupdate  kategori angka kredit. Proses update data kategori angka kredit akan
menampilkan  data  kategori  angka  kredit  dari  tabel ak_kategori  kemudian  mengupdate  tabel  ak_kategori.  Dari
tabel  ak_kategori,  selanjutnya  admin  administrasi  juga dapat  mengupdate  data  kepatutan  kategori  angka  kredit
melalui  proses  update  data  kepatutan  yang  menampilkan data  kategori  angka  kredit  dari  tabel  ak_rule.  Kemudian
tabel  ak_rule  akan  diupdate.  Setelah  selesai,  sistem  akan menampilkan  keluaran  berupa  list  kategori  angka  kredit
kepada admin administrasi.
h. Proses Input Account Users