Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, maka diambil kesimpulan sebagai berikut : 1 terdapat perbedaan retensi daya ingat kultur jaringan pada sub topik inisiasi antara mahasiswa Unimed yang dibelajarkan dengan media video pembelajaran dan gambar diam dalam bentuk power point, dimana retensi yang atau daya ingat mahasiswa Unimed yang dibelajarkan dengan video memiliki retensi atau daya ingat yang lebih baik dari pada yang dibelajarkan dengan gambar diam. 2 terdapat perbedaan hasil belajar kultur jaringan pada sub topik inisiasi dan penanaman sub kultur antara mahasiswa Unimed yang dibelajarkan dengan menggunakan video pembelajaran dan diam dalam bentuk power point, dimana hasil belajar mahasiswa Unimed yang dibelajarkan dengan video memiliki hasil belajar yang lebih tinggi dari pada yang dibelajarkan dengan gambar diam.

5.2 Implikasi

Hal yang diperoleh dari hasil penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan pembelajaran dengan menggunakan video pembelajaran terhadap hasil belajar mahasiswa biologi. Hal ini memberikan penjelasan dan penegasan pemberian video pembelajaran merupakan salah satu faktor yang menjadi perhatian untuk meningkatkan hasil belajar mahasiswa biologi, hal ini dikarenakan melalui video pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar yang pada gilirannya mampu mengiringi dan ketercapaian tujuan pembelajaran tersebut. Melalui penelitian ini menunjukkan bahwa secara rata-rata hasil belajar dengan menggunakan video pembelajaran lebih baik dari pembelajaran menggunakan gambar diam. Hal ini menunjukkan bahwasanya dengan video pembelajaran lebih efektif untuk meningkatkan hasil belajar karena mampu memperlihatkan urutan kerja dalam proses pengerjaan kultur jaringan di dalam laboratorium dan menyelesaikan masalah dalam rangka pencapaian tujuan belajar.

5.3 Saran

Sebagai tindak lanjut dari hasil penelitian ini, peneliti mengajukan beberapa saran sebagai berikut: 1 Kepada para pengampu mata kuliah kultur jaringan agar memaksimalkan kegiatan pembelajaran dengan menggunakan video pembelajaran sebagai salah satu cara menyampaikan pembelajaran. 2 Penelitian lanjutan pada penerapan pembelajaran dengan menggunakan video pembelajaran disamping kepada Dosen yang menjadi mitra peneliti, perlu disosialisasikan juga terlebih dahulu kepada mahasiswa sebagaimana mekanisme pembelajaran berlangsung menggunakan video pembelajaran dan apa yang perlu dan tidak perlu dilakukan agar pada saat pembelajaran berlangsung kejanggalan dan kekakuan dalam proses pembelajaran dapat diminimalkan. 3 Dari hasil penelitian yang sudah ada, peneliti hendaknya dapat mengembangkan pembelajaran dengan menggunakan media yang lebih baik lagi digunakan untuk mahasiswa dan tidak terfokus pada pembelajaran dengan menggunakan video saja. Mungkin ada lebih banyak lagi pembelajaran yang lebih baik sehingga tujuan pembelajaran tercapai dengan baik.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Torso Terhadap Hasil Belajar Biologi (Studi Eksperimental Terhadap Siswa SMP Negeri 6 Binjai)

1 41 73

MODEL PEMBELAJARAN KOPERATIF DAN MEDIA PEMBELAJARAN ICT TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN BERTANYA PADA MATA KULIAH KULTUR JARINGAN DI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 4 26

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS TERHADAP HASIL BELAJAR BIMBINGAN KONSELING MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 3 40

PENGARUH MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN PEMBUATAN HERBARIUM DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MAHASISWA JURUSAN BIOLOGI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 1 24

PENGARUH VIDEO PEMBELAJARAN TAKSONOMI TUMBUHAN TINGKAT RENDAH DAN MOTIVASI BELAJAR PADA HASIL BELAJAR MAHASISWA JURUSAN BIOLOGI FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN ANGKATAN 2013 PADA PEMBELAJARAN LICHENES.

0 2 22

HUBUNGAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP TERMINOLOGI LATIN DALAM BIOLOGI DENGAN HASIL BELAJAR DI JURUSAN BIOLOGI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

0 2 18

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCES TERHADAP HASIL BELAJAR DAN RETENSI BIOLOGI DI SMA NEGERI TANJUNGMORAWA.

0 3 26

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN GAYA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH KARYA INOVATIF MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 6 34

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DAN KREATIVITAS SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR DAN RETENSI IPA-BIOLOGI SISWA SMP.

0 3 27

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MAHASISWA BIOLOGI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 1 23