PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI

87

C. PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA

1. Sarana dan Prasarana gedung yang ada pada lingkungan Pengadilan Negeri Kayuagung sebagai berikut : No. Nama Gedung Kantor Pengadilan Kondisi Keterangan 1 Mushola Baik Total Rumah Dinas Hakim 7 Unit Terdiri dari : 6 Unit dan 1 Rusak 2 Rumah Dinas Ketua Baik 3 Rumah Dinas Wakil Ketua Baik 4 Rumah Dinas Hakim Baik 5 Ruang Mediasi Baik 6 Ruang Sidang Utama Baik 7 Ruang Sidang Kedua Baik 8 Ruang Sidang Anak Baik 9 Ruang Tahanan Baik 2. Sarana Dan Prasarana Fasilitas Gedung Sarana dan prasarana fasilitas gedung yang ada pada Pengadilan Negeri Kayuagung selain merupakan barang yang sudah lama juga terdapat barang-barang yang diperoleh melalui DIPA Tahun 2014. 3. Sarana Dan Prasarana Penunjang a Kendaraan dinas roda 4 ada 3 tiga unit - 1 satu unit dari MA-RI kondisi fisik baik - 1 satu unit pinjam pakai dari Pemda OKI kondisi baik - 1 satu unit pinjam pakai dari Pemda OI kondisi baik b Kendaraan dinas roda 2 ada 6 enam - 6 enam unit kendaraan roda dua kondisi baik 88

D. PENGELOLAAN KEUANGAN 1. DIPA 01

89 90

2. DIPA 03

91

E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI

Modernisasi manajemen peradilan diarahkan pada pembenahan manajemen peradilan untuk keperluan internal dengan menyempurnakan Buku II dan Buku III Pengadilan sehingga berorientasi pada pelayananan dan memanfaatkan teknologi dan informasi. Hasil akhir yang diharapkan dari proses tersebut ditujukan agar dapat menciptakan efisiensi proses, misalnya, mengurangi beban proses minutasi, berita acara persidangan, supervisi, serta peluang untuk menyatukan proses yang tersebar pada lebih dari satu orang ke satu orang, dan lain sebagainya. Pada tahun 2016 Pengadilan kayuagung telah meningkatkan sarana dan prasarana dengan menerapkan CCTV, TV LCD yang berfungsi untuk memberikan informasi jadwal sidang, dan komputer desktop yang difungsikan untuk memberikan informasi jadwal dan status perkara kepada publik. Untuk menjamin pelaksanaan Administrasi pengadilan yang tertib, modern dan akuntabel, Mahkamah Agung RI telah menetapkan bahwa seluruh pengadilan harus beralih dari administrasi pengadilan yang dilakukan secara manual konvensional beralih ke administrasi pengadilan yang berbasis Teknologi Informasi TI, hal ini dikarenakan adanya peningkatan administrasi, tuntutan transfaransi dan akuntabilitas seluruh pengadilan di Indonesia membutuhkan akses terhadap data yang akurat, lengkap dan mutakhir maka Pengadilan Negeri Kayuagung meningkatkan pengelolaan teknologi informasinya dalam Sistem Informasi Penelusuran Perkara SIPPCase Track System CTS Versi 315. Untuk mendukung pelaksanaannya di Pengadilan Negeri Kayuagung telah tersedia : - Perangkat Keras terdiri dari : 1. PC Unit : 18 2. Printer : 5 3. Laptop : 3 4. Server : 2 5. TV LCD : 1 6. HUB : 2. - Perangkat Lunak terdiri dari : 1. Aplikasi SIPPCTS : 1 2. Deskinfo : 1 92 SIPPCTS Versi 315

F. REGULASI TAHUN 2016