Pengujian Prasyarat Analisis 1. AnalisisUji Normalitas

59 Gambar 9. Pie Chart Kecenderungan Karakter Siswa

B. Pengujian Prasyarat Analisis 1. AnalisisUji Normalitas

Uji normalitas dilakukan dengan menggunakan Kolmogorof- Smirnov dalam SPSS pada taraf signifikansi 5 untuk menguji apakah skor untuk tiap bagian variabel berdistribusi normal atau tidak. Kriteria yang digunakan adalah apabila nilai Asymp.Sig. lebih besar dari 0,05 maka berarti distribusi frekuensi variabel tersebut berdistribusi normal dan demikian sebaliknya. Hasil uji normalitas dapat dilihat pada Tabel 14 berikut: Tabel 14. Rangkuman Hasil Uji Normalitas Variabel Signifikansi Hasil Iklim Belajar X 1 0,287 Normal Locus of Control X 2 0,175 Normal Karakter Siswa Y 0,443 Normal Hasil uji normalitas pada Tabel 14 diatas menunjukan bahwa nilai Asymp.Sig pada masing-masing variabel sebesar 0,287 iklim belajar, 0,175 locus of control dan 0,443 karakter siswa yang berarti lebih besar Sangat Tinggi; 50,82 Tinggi; 42,62 Rendah; 4,92 Sangat Rendah; 1,64 Karakter Sisw a Sangat Tinggi Tinggi Rendah Sangat Rendah 60 dari taraf signifikansi 5 0,05. Disimpulkan bahwa skor variabel iklim belajar, locus of control dan karakter siswa berdistribusi normal.

2. Analisis Uji Linearitas

Persyaratan lainnya sebelum menguji hipotesis adalah persyaratan linieritas sebaran. Data hasil penelitian diuji dengan linieritas hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat. Hubungan antara kedua variabel tersebut apabila digambarkan menunjukkan grafik yang linier atau tidak. Uji linieritas hubungan dapat diketahui dengan menggunakan rumus uji F. Pengujian linieritas menggunakan bantuan program komputer dengan taraf signifikansi 5 dari uji F linier. Hasil uji linieritas dapat dilihat pada bagian deviation from linierity. Apabila angka deviation from linierity pada kolom Sig.significant lebih besar dari 0,05 maka hubungan variabel bebas dan variabel terikat adalah linier. Tabel 15. Hasil Uji Linieritas Variabel Signifikansi Hasil Iklim Belajar X 1 0,625 Linier Locus of Control X 2 0,789 Linier Tabel 15 diatas menunjukan nilai linieritas variabel iklim belajar 0,625 dan variabel locus of control 0,789 yang berarti hubungan variabel bebas dan variabel terikat adalah linier, dengan demikian uji hipotesis dapat lakukan.

C. Pengujian Hipotesis