Lokasi dan Waktu Penelitian Subjek penelitian Rancangan Penelitian

17

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini akan dilaksanakan di SMA Negeri 1 Bumiayu pada kelas XI. Waktu penelitan dilakukan pada semester gasal tahun pelajaran 20122013, tepatnya pada bulan April 2012 s.d Mei 2013. Tabel 1 Waktu pelaksanaan penelitian Bulan Pelaksanaan Penelitian April 2012 – September 2012 Pembuatan proposal penelitian April 2012 Pelaksanaan studi pendahuluan Mei 2012 – Juni 2012 Pengumpulan data Juni 2012 - Sepetember 2012 Pembuatan instrumen penelitian Juli 2012 – Agustus 2012 Pembuatan produk September 2012 – Oktober 2012 Validasi pakar materi dan media November 2012 - Desember 2012 Pemberian angket guru dan wawancara Pelaksanaan uji coba skala kecil Pelaksanaan uji coba skala luas Desember 2012 - Januari 2013 Analisis data Januari 2013 - Mei 2013 Penulisan laporan

B. Subjek penelitian

Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Negeri 1 Bumiayu. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Negeri 1 Bumiayu, yang terdiri atas lima kelas, dan masing-masing kelas tediri 34 siswa. Uji coba produk diterapkan pada skala kecil yaitu mengambil satu kelas dari lima kelas yang tersebut. Uji pemakaian produk di terapkan pada lingkup yang lebih besar, yaitu pada dua kelas lainnya dari kelas XI di SMA Negeri 1 Bumiayu yang diajar oleh guru yang sama. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini diambil dengan teknik purposive sample. Sampel yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak dua kelas dengan jumlah keseluruhan 63 siswa. Pengambilan sampel oleh guru biologi yang bersangkutan serta pertimbangan efisien waktu oleh peneliti. Sampel dipilih langsung oleh guru mata pelajaran biologi atas dasar rata-rata hasil belajar dan kemampuan siswa yang hampir sama pada kedua kelas tersebut. 17 18

C. Rancangan Penelitian

Penelitian ini dirancang sebagai penelitian Research and Development RD yang merupakan desain penelitian dan pengembangan, yaitu metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu dan menguji keefektifan produk tersebut Sugiyono 2006 .

D. Prosedur Penelitian

Dokumen yang terkait

The effect of crossword puzzle as an asessment on students' ability to scan text

0 3 13

Efektivitas Penggunaan Media Teka Teki Silang dalam Pembelajaran Katakana

1 29 74

Efektivitas Penggunaan Media Teka Teki Silang dalam Pembelajaran Katakana

6 70 74

The Effectiveness of Crossword Puzzle Game towards Students' Vocabulary Mastery (A Quasi-Experimental Study at Second Grade of Students of SMP Puspita Bangsa Ciputat)

1 22 112

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PERMAINAN TEKA-TEKI SILANG UNTUK PEMBELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

0 3 43

(ABSTRAK) PERBEDAAN TINGKAT PEMAHAMAN SISWA DALAM HASIL BELAJAR YANG MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG DENGAN YANG TIDAK MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG PADA MATERI STRUKTUR SOSIAL MATA PELAJARAN SOSIOLOGI KELAS XI IS SMA N 1

0 0 3

PERBEDAAN TINGKAT PEMAHAMAN SISWA DALAM HASIL BELAJAR YANG MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG DENGAN YANG TIDAK MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG PADA MATERI STRUKTUR SOSIAL MATA PELAJARAN SOSIOLOGI KELAS XI IS SMA N 1 KECAMATAN

1 18 182

PENGEMBANGAN TEKA-TEKI SILANG BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF SEBAGAI ALAT EVALUASI MATERI

0 3 12

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DILENGKAPI TEKA-TEKI SILANG BERBASIS ADOBE FLASH PADA MATERI STATISTIKA DAN PELUANG PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 16 BANDAR LAMPUNG - Raden Intan Repository

2 7 107

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DILENGKAPI TEKA-TEKI SILANG BERBASIS FLASH PADA MATERI SISTEM GERAK MANUSIA KELAS XI SMA/MA - Raden Intan Repository

0 6 98