Tujuan Umum Tujuan Khusus

Sehubungan dengan uraian di atas, maka perlu dilakukan penelitian tentang ”Faktor- faktor yang berhubungan dengan infeksi kecacingan yang ditularkan melalui tanah pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011”

1.2 Rumusan Masalah

Belum diketahui faktor-faktor yang berhubungan dengan infeksi kecacingan yang ditularkan melalui tanah pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011.

1.3 Tujuan Penelitian

1.3.1 Tujuan Umum

Untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan infeksi kecacingan yang ditularkan melalui tanah pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan Tahun 2011.

1.3.2 Tujuan Khusus

a. Untuk mengetahui prevalensi infeksi STH pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. b. Untuk mengetahui distribusi proporsi infeksi STH berdasarkan jenis cacing Ascaris lumbricoides, Trichuris trichiura, Hookworm, Strongyloides stercoralis pada murid SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. Universitas Sumatera Utara c. Untuk mengetahui distribusi proporsi berdasarkan karakteristik murid umur, jenis kelamin dan kebersihan perorangan pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. d. Untuk mengetahui distribusi proporsi berdasarkan sanitasi dasar lingkungan rumah sumber air bersih dan kepemilikan jamban pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. e. Untuk mengetahui hubungan karakteristik anak umur, jenis kelamin dan kebersihan perorangan dengan infeksi STH pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. f. Untuk mengetahui hubungan sanitasi dasar lingkungan rumah sumber air bersih dan kepemilikan jamban dengan infeksi STH pada murid kelas IV, V dan VI SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. g. Untuk mengetahui Ratio Prevalence RP infeksi STH pada murid kelas IV, V dan VI berdasarkan umur, jenis kelamin, kebersihan perorangan, sumber air bersih dan kepemilikan jamban di SD Negeri No. 173327 Bahalimbalo Kecamatan Paranginan Kabupaten Humbang Hasundutan tahun 2011. Universitas Sumatera Utara

1.4 Manfaat Penelitian