Analisis Hasil Penilaian Pembelajaran Remidial dan Pengayaan

F851WKS 18 14-07-2016 INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP OLEH DIRI SENDIRI Nama : Kelas Semester : Tanggal : Petunjuk : Berikan penilaianmu terhadap diri sendiri dengan memberikan tanda cek √ pada kolom skor sesuai dengan ketentuan skor sebagai berikut : Skor 4 Selalu, skor 3 sering, skor 2 kadang-kadang dan skor 1 jarang. No Pertanyaan Skor 4 3 2 1 1 Saya berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran. 2 Saya bersyukur dapat mengerjakan tugas atau menyelesaikan soal 3 Saya mengagumi keunikan dan keteraturan ciptaan Tuhan. 4 Saya dapat pendapat dengan bahasa dan nada yang baik 5 Saya menghargai adanya perbedaan 6 Saya menyampaikan pendapat disertai dengan informasi dari buku sumber yang dibacanya 7 Saya melaksanakan tugas sesuai dengan perintah 8 Saya menyelesaikan tugas sampai selesai 9 Saya melaksanakan dan menyelesaikan tugas sesuai dengan waktu yang ditetapkan 10 Saya menghargai pekerjaan teman dan berperan aktif dalam menyelesaikan tugas kelompok Magelang,..................... 2016 ______________________ Catatan: Nilai = Jumlah skor Perolehan x 20 Skor Maksimum = 80 F851WKS 18 14-07-2016 Lampiran 3 INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN Teknik Penilaian : Tes Evaluasi Bentuk Instrumen : Tes Pilihan ganda dan Uraian Soal A. Soal Pilihan Ganda 1. Yang tidak termasuk kabel jaringan adalah... a. STP b. UTP c. Fiber Optic d. AC Line e. Coaxial 2. Yang termasuk pada kabel twisted pairs adalah a. TP b. Coaxial c. Thin Cable d. Fiber Optic e. RJ45 3. Konektor yang digunakan untuk kabel UTP atau STP adalah... a. RJ 10 b. RJ 54 c. RJ 45 d. RG 45 e. RG 54 4. Kabel UTP digunakan pada topologi ... a. Ring b. Star c. Mesh d. Bus e. Car 5. Kepanjangan dari WiFi adalah ... a. wireless b. wireless fidelity c. wireless fisik d. wireless fiber e. wireless field 6. Aturan baku standar yang digunakan untuk dapat saling berkomunikasi antar perangkat jaringan telekomunikasi disebut dengan… a. Tata tertib jaringan b. Undang-undang jaringan c. Protokol jaringan d. Etika Jaringan e. Sandi Jaringan 7. Jalur utama dalam topologi Bus disebut dengan .... a. Back line b. Back up c. Back bone d. Back slide e. Back door 8. Jenis kabel yang digunakan pada topologi Bus adalah... b. STP c. UTP d. Fiber Optic e. Coaxial f. Kabel Data 9. Bagaimana pengaruh terhadap komputer lain apabila salah satu konektor BNC putus? a. Kecepatan transfer data meningkat b. Tidak ada pengaruh c. Tidak dapat terkoneksi ke jaringan d. Terjadi kerusakan pada NIC e. Kecepatan transfer data menurun 10. Terjadinya tabrakan pengiriman data pada suatu jaringan komputer dikenal dengan istilah ... a. Collision b. Broken c. Explode d. Fussion