Detikcom termasuk salah satu dari banyak

Nama
: Ria Rahmi
NIM
: 1271510909
Mata Kuliah : Jurnalistik Online

Detikcom termasuk salah satu dari banyaknya website online yang ada
di Indonesia. Minat masyarakat yang haus akan informasi menjadikan detikcom
salah satu yang paling banyak diakses, mulai dari komputer pribadi (PC), laptop
sampai dengan gadget yang tercanggih. Banyaknya pengakses detikcom
membuat pemasang iklan sangat tertarik untuk memasang iklan di situs ini
karena detikcom punya point plus tersendiri karena update berita dan informasi
dalam hitungan detik serta tampilan menarik dari detikcom itu sendiri.
Pada tampilan Detikcom terdiri dari beberapa menu berita, diantaranya:
1. detikNews
Berisi update berita keseluruhan mulai dari berita nasional, daerah dan
internasional. Sub menu pada detikNews ini terdiri dari Daerah,
Internasional, “kolom”, Wawancara, Lapsus, Tokoh, Pro Kontra, Profil, Foto,
Video dan Indeks.
2. detikFinance
Berisi berita mengenai ekonomi dan keuangan. Sub menu dari

detikFinance ini terdiri dari Ekonomi Bisnis, Financial, Properti, Energi,
Industri, Peluang Usaha, Perncanaan Keuangan dan Indeks.
3. detikHot
Berisi berita seputar hiburan nasional dan mancanegara. Sub menu dari
detikHot ini terdiri dari Celebs, Music, Movie &Tv, Culture, Celeb of the
month, KPOP, Gallery, Most Popular dan Indeks.
4. detiki-Net
Berisi informasi seputar teknologi, di mana sub menunya terdiri dari News,
Gadget, Games, Fotostop, Klinik Inet, Tips&Trik, Ngopi, Foto Inet dan
Indeks.
5. detikSport
Berisi update terbaru berita-berita olahraga nasional dan internasional.
Sub menu detikSport terdiri dari Basket, MotoGP, F1, Raket, Sepak Bola,
Sport Lain, Foto, Video dan Indeks.
6. detikOto

Para pehobi dan pencinta otomotif, detikcom secara khusus membuat
menu detikOto. Di mana terdapat sub menunya antara lain, Berita, Mobil,
Motor, Modifikasi, Tips&Trik, Konsultasi, Ototest, Gallery dan Indeks.
7. detikTravel

Para pencinta travel juga dimanjakan dengan menu detikTravel, di mana
mereka bisa mendapatkan informasi mengenai tempat liburan yang
menarik, baik domestik maupun mancanegara. Sub menu dari detikTravel
ini terdiri dari, Travel News, Destinations, Itinerary, Photos, d’Trips,
d’travelers dan Indeks.
8. detikFood
Berisi kumpulan informasi mengenai kuliner mulai dari resep makanan
sampai rekomendasi mengenai tempat kuliner yang menarik untuk
dikunjungi. Sub menu pada detikFood terdiri dari, Resep, Makanan Anak,
Tempat Makan, Kabar Kuliner, Halal, Konsultasi, Galeri, Video, Indeks.
9. detikHealth
detikHealth berisi informasi seputar kesehatan, di mana terdapat sub
menu Berita Sehat, Seks sehat, Diet, True Story, Ibu & Anak, Konsultasi,
Foto, Video dan Indeks
10.Wolipop
Berisi Tren lifestyle dari dalam dan luar negeri. Wolipop ini terdiri beberapa
sub menu, yaitu Fashion, Hijab, Beauty, Photos, Sale & Shop,
Entertainment, Love & Sex, Wedding, Home & Living, Ask the expert dan
Indeks.
11.Indeks

Berisi indeks berita dari keseluruhan menu yang diupdate setiap detiknya
oleh detikcom.
Dari keseluruhan menu yang ada pada detikcom, dapat disimpulkan
betapa updatenya website online detikcom ini, sangat menarik untuk dikunjungi
dan pada akhirnya sangat bermanfaat bagi pengunjung dan pembaca website
online ini.