EVALUASI PROGRAM PELATIHAN PENINGKATAN KOMPETENSI GURU BAHASA INGGRIS SMP MELALUI PEMBERDAYAAN MGMP KABUPATEN KENDAL

  

EVALUASI PROGRAM PELATIHAN

PENINGKATAN KOMPETENSI GURU

BAHASA INGGRIS SMP

MELALUI PEMBERDAYAAN MGMP

KABUPATEN KENDAL

Tesis

  

Diajukan kepada

Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan

untuk Memperoleh Gelar Magister Manajemen Pendidikan

  

Oleh:

ENI RUSIATI

NPM: 942013057

  MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN - FKIP UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

  2015

EVALUASI PROGRAM PELATIHAN PENINGKATAN KOMPETENSI GURU BAHASA INGGRIS SMP DALAM PEMBERDAYAAN MGMP KABUPATEN KENDAL ABSTRAK

  

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi terhadap

pelaksanaan pelatihan peningkatan kompetensi guru Bahasa

Inggris SMP melalui pemberdayaan MGMP di Kabupaten Kendal.

Alat pengumpul data adalah wawancara, studi dokumen dan

observasi, menggunakan pendekatan evaluatif dengan model

Context, Input, Process, dan Product (CIPP). Adapun langkah-

langkah dalam menganalisis data ditempuh sebagai berikut: (1)

menelaah semua data hasil penelitian, (2) mereduksi data, (3)

mendisplay data, (4) menyusun data berdasarkan keterkaitan

antara Context – Input - Process dan Product secara sistematik dan

terpadu, (5) kesimpulan dirumuskan berdasarkan rumusan

masalah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari evaluasi

context pelatihan sesuai kebutuhan guru Bahasa Inggris SMP.

Untuk evaluasi input menunjukkan adanya program pelatihan

yang berisi jadwal pelatihan, deskripsi materi, biaya dan sarana

prasarana, serta tim pelaksana yaitu panitia dan guru pemandu

Dari evaluasi process pelaksanaan pelatihan tergolong baik,

dibuktikan dengan pelatihan bisa terlaksana 8 kali pertemuan

sesuai jadwal kegiatan dan persiapan mengajar dan penampilan

mengajar guru prmandu dinyatakan baik oleh peserta. Pada

evaluasi product menunjukkan bahwa prestasi hasil belajar peserta

pelatihan telah berhasil baik, dengan nilai tertinggi 90 dan

terendah 82, dimana hasil post test peserta pelatihan telah

melewati standar minimal yaitu 65. Sedangkan untuk kinerja

peserta pelatihan jika dilihat dari persiapan mengajar 70% baik,

penampilan mengajar 80% baik dan untuk tugas tambahan 70%

baik Di samping keberhasilan terdapat kelemahan yaitu

terbatasnya dana dalam pelatihan menyebabkan kurang

tercukupinya anggaran untuk fasilitas pelatihan. Kesimpulannya

bahwa context pelatihan sesuai dengan kebutuhan, input pelatihan

berupa program, pelaksana, biaya dan sarana terencana baik,

process pelatihan berjalan baik dan product pelatihan berdampak

positif pada kinerja guru.

  

Kata Kunci : Evaluasi Program, Pelatihan Peningkatan Kompetensi

Guru Bahasa Inggris, Pemberdayaan MGMP.

ABSTRACT

  

The purpose of the research is to evaluate the conducting of teachers’

training program on improving Junior High School English teacher’s

competence through the empowering of MGMP. The data were

collected through interview, documentation and observation in an

evaluate research approach, using the CIPP model (Context, Input,

Process and Product). Data analysis was conducted through the

following steps: (1) studying all the data of the research; (2) reducing

data (data reduction); (3) displaying the data; (4) systematically

studying the Context, Input, Process and Product of the research,

and (5) data conclusion, which were based on the research

problems. The results of the research show that the training context

has fulfilled the need of the teachers, the input has showed that

there were training program including schedule, material, fund and

facilitiy have been related to the teachers’ need, the process of the

training was considered as good based on the evaluation made by

the participants and also committee that the training could be done 8

times, it is related to the schedule before. It has been proven that on

the teaching preparation and performance of the training instructors

were good. Based on the product, the achievement of participants

were good, which from post test the highest score was 90 and the

lowest one was 82, it has been higher than 65, the minimum

standarized score; and also both the teachers’ preparation and

performance were good. However, there were also some

weaknesses, such as the limited financial caused the lack of training

facilities. The conclusions showed that the context of training has

been related to the teacher’s need, the input of training has been

scheduled well, the process of training has been running well and

the product of training has good impact to the teachers’ duty.

  

KEY WORDS : Program Evaluation, Training on Improving English

Teachers’ Competence, Empowering of MGMP

  Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkah dan rahmat yang diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul Evaluasi Program Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Bahasa

Inggris SMP melalui Pemberdayaan MGMP Kabupaten Kendal ini dengan baik dan lancar

  Penulis juga menyadari bahwa dalam penyusunan tesis ini tanpa bantuan, dukungan, arahan dan motivasi orang lain, tesis ini tidak mungkin dapat terselesaikan. Maka pada kesempatan ini penulis ingin sampaikan ucapan terimakasih dengan tulus kepada berbagai pihak yang telah memberikan bantuan, arahan dan motivasi selama penulis menyelesaikan studi. Ucapan terimakasih dan penghargaan ini penulis sampaikan kepada yang terhormat:

  Dr. Bambang Ismanto, M. Si sebagai Ketua Program 1.

  Studi Magister Manajemen Pendidikan yang telah memberikan kemudahan dalam fasilitas perkuliahan hingga selesainya studi penulis;

  2. Dr. Bambang Suteng Sulasmono, M.Si sebagai dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis sampai selesainya penulisan tesis;

  3. Dr. Haris Nusarastriya, M.Si sebagai dosen penguji yang telah memberikan masukan dan koreksi dalam melengkapi perbaikan tesis ini;

  4. Dr. Wasitohadi, M.Pd dosen penguji yang telah memberikan masukan dan pengarahan kepada penulis guna perbaikan penulisan tesis;

  5. Seluruh dosen pengajar dan staf karyawan Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang telah membantu penulis dari proses perkuliahan sampai penyelesaian tesis ini;

  6. Kepala sekolah, guru dan karyawan SMP Negeri dan Swasta Sub Rayon Boja yang telah memberikan ijin serta memberikan data guna penulisan tesis;

  7. Suami tercinta Hadi Sucahyo yang telah memberikan do’a, dukungan materiil dan motivasi selama penulis menyelesaikan studi di UKSW.

  8. Ananda tercinta Winna Hanindita Radite Rusadi dan Ywang Parahita Finendra Rusadi yang telah memberikan doa dan semangat sehingga studi ini dapat seselai;

  9. Kepala SMP 1 Boja, Drs. Agus Chrismoro, M.Pd dan seluruh guru serta karyawan SMP 1 Boja yang telah memberikan dukungan dan motivasi sampai dengan penulis menyelesaikan studi;

  10. Teman-teman senasib seperjuangan yang telah bekerjasama hingga penulis menyelesaikan studi;

  11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu.

  Akhir kata penulis berharap tesis ini mendapatkan masukan dan saran yang bersifat membangun dari berbagai pihak untuk kebaikan tesis ini. Penulis berharap semoga tesis ini memberi manfaat.

  Salatiga, Februari 2015 Penulis

DAFTAR ISI

  Halaman ABSTRAK ................................................................ i KATA PENGANTAR .................................................. v DAFTAR ISI ............................................................ vii DAFTAR TABEL ....................................................... viii DAFTAR GAMBAR ................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN ......................................... 1

  1.1 Latar Belakang Masalah ......................... 1

  1.2 Rumusan Masalah ................................. 6

  1.3 Tujuan Penelitian ................................... 7

  1.4 Manfaat Penelitian ................................. 8

  1.4.1 Teoritis .......................................... 8

  1.4.2 Praktis .......................................... 8

BAB II KAJIAN TEORI .......................................... 9

  2.1 Pelatihan ............................................... 9

  2.1.1 Pengertian Pelatihan ................... 9

  2.1.2 Tujuan Pelatihan bagi Guru ........ 11

  2.1.3 Model-model Pelatihan ................ 12

  2.1.4 Tahap-tahap Pelatihan ................ 17

  2.2 Kompetensi Guru ................................... 18

  2.2.1 Pengertian Kompetensi ................ 18

  2.2.2 Kompetensi Guru ........................ 21

  2.3 Peran dan Profesionalisme Guru Bahasa Inggris .................................................... 23

  2.4 Evaluasi Program ................................... 25

  2.4.1 Pengertian Evaluasi ..................... 25

  2.4.2 Pengertian Evaluasi Program ....... 27

  2.4.3 Tujuan Evaluasi Program .............. 29

  2.4.4 Manfaat Evaluasi Program ........... 30

  2.4.5 Model Evaluasi Program ................ 31

  2.4.6 Langkah Evaluasi Program ........... 38

  2.5 Hasil Kajian yang Relevan ...................... 39

  2.6 Kerangka Pikir ....................................... 42

BAB III METODE PENELITIAN ................................ 45

  3.1 Jenis Penelitian dan Pendekatan ............ 45

  3.2 Subjek Penelitian ................................... 46

  3.3 Teknik Pengumpulan Data ...................... 46

  3.3.1 Wawancara ................................... 47

  3.3.2 Observasi ..................................... 47

  3.3.3 Analisis Dokumen ........................ 48

  3.4 Validasi Data ......................................... 48

  3.5 Teknik Analisis Data .............................. 49

  3.6 Kisi-kisi Instrumen Penelitian ................ 50

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .... 44

  4.1 Hasil Penelitian ................................... 53

  4.1.1 Deskripsi Context ..................... 54

  4.1.2 Deskripsi Input .......................... 59

  4.1.2.1 Program Pelatihan ........ 59

  4.1.2.2 Tim Pelaksana ............. 62

  4.1.2.3 Biaya dan Sarana ......... 65

  4.1.3 Deskripsi Process ...................... 67

  4.1.3.1 Persiapan Pelatihan ..... 67

  4.1.3.2 Proses Pelatihan ............ 70

  4.1.4 Deskripsi Product ..................... 72

  4.1.4.1 Prestasi Hasil Belajar Lulusan ........................ 72

  4.1.4.3 Kinerja Lulusan ........... 74

  4.2 Pembahasan ........................................ 79

  4.2.1 Evaluasi Context ........................ 79

  4.2.2 Evaluasi Input ........................... 82

  4.2.3 Evaluasi Process ........................ 84

  4.2.4 Evaluasi Product ........................ 89

  BAB V PENUTUP .................................................... 93

  5.1 Kesimpulan .......................................... 93

  5.2 Saran – saran ...................................... 93 DAFTAR PUSTAKA ................................................. 96 LAMPIRAN .............................................................. 99

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Kisi-kisi instrumen evaluasi program ................51Tabel 4.1 Jadwal Kegiatan Pelatihan ................................60 Tanel 4.2 Daftar guru pemandu/instuktur .......................60Tabel 4.3 Susunan kepanitiaan pelatihan.........................65

DAFTAR GAMBAR

  Gambar 1 Model CIPP...............................................32 Gambar 2 Kerangka pikir penelitian ........................33 Gambar 3 Triangulasi teknik pengumpulan data......49 Gambar 4 Siklus analisisdata interaktif....................50 Gambar 5 Alur penularan hasil pelatihan.................78

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis dan Implementasi Sistem Akademik JIBAS di SMP N 3 Pabelan: studi kasus SMP N 3 Pabelan

0 1 28

PENGEMBANGAN MODEL PELATIHAN GURU PPKn BERWAWASAN PLURALISME

0 0 17

MODEL PELATIHAN PEMBELAJARAN PPKn BERWAWASAN PLURALISME

0 1 166

PENGEMBANGAN MODEL DIKLAT GURU SOSIOLOGI SMA TENTANG PEMBELAJARAN INKUIRI BERBASIS BUDAYA LOKAL

0 0 24

MODEL PELATIHAN GURU SOSIOLOGI TENTANG PEMBELAJARAN INKUIRI BERBASIS BUDAYA LOKAL

0 0 111

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Tunjangan Profesi Guru Di SMP Negeri 1 Pageruyung Kabupaten Kendal

0 0 18

PENGALAMAN TERBAIK (BEST PRACTICE) MEMBENTUK MANUSIA UNGGUL DAN BERKARAKTER MELALUI PROGRAM MANAJEMEN KESISWAAN DI SMKN 3 KENDAL TESIS Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan Untuk Memperoleh Gelar Magister Manajemen

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Bahasa Inggris SMP Melalui Pemberdayaan MGMP Kabupaten Kendal

0 0 8

BAB II KAJIAN TEORI - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Bahasa Inggris SMP Melalui Pemberdayaan MGMP Kabupaten Kendal

0 2 36

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pelatihan Peningkatan Kompetensi Guru Bahasa Inggris SMP Melalui Pemberdayaan MGMP Kabupaten Kendal

0 0 40