Defenisi Operasional METODOLOGI PENELITIAN

Junawi Hartasi Saragih : Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Studi Komparatif : Kabupaten Tapanuli Selatan Dan Kabupaten Langkat, 2010. Dimana : Ho : Tidak ada autokorelasi DWdl : Tolak Ho ada korelasi positif DW4-dl : Tolak Ho ada korelasi negatif duDW4-du : Terima Ho tidak ada autokorelasi dl ≤DW4-du : Pengujian tidak dapat disimpulkan 4-du ≤DW≤4-dl : Pengujian tidak dapat disimpulkan

3.5 Defenisi Operasional

Untuk membatasi ruang lingkup variabel yang ada, maka akan dijelaskan defenisi operasional variabel dependen dan variabel independen sebagai berikut : 1. Pertumbuhan ekonomi adalah jumlah Produk Domestik Regional Bruto PDRB yang diukur berdasarkan PDRB harga berlaku juta rupiah. 2. Pengeluaran pemerintah adalah besarnya anggaran yang dikeluarkan pemerintah di dalam APBD pertahun juta rupiah. 3. Tingkat pendidikan adalah jumlah siswa yang tamat pada jenjang pendidikan SMA Sekolah Menengah AtasSederajat ribu jiwa. 4. Nilai tambah industri adalah selisih nilai produk antara nilai output dengan nilai input suatu industri juta rupiah. Junawi Hartasi Saragih : Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Studi Komparatif : Kabupaten Tapanuli Selatan Dan Kabupaten Langkat, 2010.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran Umum Kabupaten Tapanuli Selatan

4.1.1 Kondisi Geografis

Kabupaten Tapanuli Selatan merupakan salah satu wilayah kabupaten yang terletak di propinsi Sumatera Utara. Kabupaten Tapanuli selatan beribukota di Padangsidimpuan, secara geografis terletak antara 0 o 10 - 1 o LU dan antara 98 o 50 - 100 o 10 BT. Luas wilayah : 12.261,55 . Adapun yang membatasi daerah ini sebagai berikut : Sebelah Utara : Kabupaten Tapanuli Utara dan Tapanuli Tengah Sebelah Timur : Propinsi Riau dan Kab. Labuhan Batu Sebelah Selatan : Propinsi Sumatera Barat dan Kabupaten Madina Sebelah Barat : Samudera Indonesia dan Kabupaten Madina Seperti umumnya daerah-daerah lainnya yang berada di kawasan Sumatera Utara, Kabupaten Tapanuli Selatan termasuk daerah yang beriklim tropis.

4.1.2. Kependudukan

Penduduk memiliki arti penting bagi suatau wilayah, sebab faktor strategis mereka di dalam pembangunan memiliki arti penting sebagai sasaran dan juga sekaligus sebagai pelaksana pembangunan. Oleh karena itu pembangunan nasional dititikberatkan pada peningkatan kualitas sumber daya manusia sejalan dengan pertumbuhan ekonomi. Pada tahun 2006 Kabupaten ini memiliki jumlah penduduk 629.212 jiwa yang terdiri dari 311.123 jiwa pria dan 318.089 jiwa

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Labuhanbatu

1 33 82

Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Kejahatan Di Kabupaten Tapanuli Selatan

1 43 51

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Karanganyar Tahun 1991-2014.

0 2 11

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sragen Tahun 1999 - 2013.

0 2 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Sragen Tahun 1999 - 2013.

0 2 12

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN WONOGIRI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Wonogiri.

0 2 11

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN WONOGIRI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Wonogiri.

0 3 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN GROBOGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Grobogan Tahun 1984 – 2009.

0 0 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN GROBOGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Grobogan Tahun 1984 – 2009.

0 0 11

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di kabupaten Ngawi hari

0 8 76