Setting Penelitian Desain Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

A. Setting Penelitian

1 Subjek penelitian Subjek penelitian ini adalah siswa-siswa kelas VIIIA SMP Islam Sarbini Grabag yang terdiri atas 28 siswa. Ketiga puluh dua siswa terdiri laki-laki 20 siswa dan perempuan 8 siswa. Guru pelaksana tindakan kelas ini adalah guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia kelas VIII. 2 Lokasi dan waktu penelitian Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas PTK yang dilakukan di SMP Islam Sarbini Grabag Sekolah yang beralamat di Jalan Raya Grabag XII-81 Kabupaten Magelang ini, meskipun sekolah swasta, tidak luas dan berhimpit dengan sekolah lain, namun animo siswa cukup tinggi. Penelitian ini diadakan dalam kurun waktu 3 bulan dimulai bulan April 2011 sampai dengan bulan Juni 2011, yang meliputi keseluruhan kegiatan penelitian, dari persiapan sampai pelaporan. Pelaksanaan dilakukan di semester genap. 3 Objek Penelitian Objek penelitian ini adalah berwawancara dengan narasumber dari berbagai kalangan dengan memperhatikan etika berwawancara. Guru merasa kesulitan menggerakkan siswanya untuk maju di depan kelas. Para siswa tampak takut, tertekan, stres, selalu mengeluh, dan bersikap masa bodoh, jika diberi tugas berwawancara. Hal ini sangat dirasakan dan menjadi kendala pada saat pembelajaran khususnya pada saat mengungkapkan pikiran dan perasaan dengan berwawancara.

B. Desain Penelitian

Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas PTK. Alasan peneliti memilih PTK ini, karena penelitian merupakan salah satu cara untuk memperbaiki atau meningkatkan mutu pembelajaran di kelas VIII. Upaya perbaikan dilakukan dengan tujuan - memperbaiki prestasi siswa - memperbaiki proses pembelajaran - membuat siswa berani tampil Masalah yang ingin diatasi oleh peneliti adalah kurangnya kemampuan siswa kelas VIIIA pada SMP Islam Sarbini Grabag dalam mengungkapkan pikiran dan perasaan dalam berwawancara.

C. Prosedur Penelitian

Dokumen yang terkait

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika|b:Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/2003

0 11 80

Analisa pengaruh hasil belajar matematika terhadap kemampuan menyelesaikan soal-soal fisika: Studi pengaruh hasil belajar pokok bahasan getaran pada siswa kelas 2 semester III di SLTP Negeri 3 Jember tahun ajaran 2002/200

0 13 80

Identifikasi miskonsepsi materi biologi kelas II semester 1 pada siswa SMP negeri di kecamatan Kencong tahun ajaran 2003/2004

2 6 94

Peningkatan keterampilan mebaca intensif dengan metode kooperatif jingsaw pada siswa kelas VII Madasah Tsanawiyah (MTs) Al-Mujahidin Cikarang tahun ajaran 2011-2012

0 3 100

Peningkatan kemampuan reduplikasi dalam karangan narasi dengan metode tugas individu: penelitian tindakan kelas pada siswa kelas VIII SMP PGRI 2 Ciputat

12 84 118

Peningkatan kemampuan menulis paragraf narasi dengan penggunaan metode field trip pada siswa kelas IX di SMP Dwiguna Depok

0 7 58

Pengaruh pendekatan brain based learning terhadap kemampuan pemahaman konsep matematika siswa

6 65 199

Peningkatan kemampuan komunikasi matematik peserta didik melalui model learning cycle 5E (LC) dengan pendekatan scientific

1 2 8

Pengaruh motivasi belajar terhadap kemampuan abstraksi siswa di kelas VII SMPN 01 Kalidawir Tulungagung tahun ajaran 20172018

0 0 6

Meningkatkan kemampuan memecahkan masalah dan hasil belajar siswa melalui pokok bahasan pesawat sederhana di SMP Negeri-4 kelas VIII semester II Palangka Raya tahun ajaran 2015/2016 - Digital Library IAIN Palangka Raya

1 1 185