Rencana Kegiatan Pengertian Internal Control Pengendalian Intern

kemampuan membayar dan kinerja keuangan sehingga bank mepunyai kapasitas yang lebih besar dalam membiayai sektor UKMK. 3. Harapan pihak perbankan turut mendukung pemberian kredit KUR pada masyarakat sehingga kesejahteraan masyarakat dapat terwujud dan dapat membantu masyarakat setempat untuk menambah modalnya dalam berbisnis serta bisa maju setelah menerima KUR ini. Dari sisi perbankan, Bank Indonesia telah menerbitkan beragam peraturan lain yang memberi relaksasi untuk sertor UKMK seperti perhitungan aktiva tertimbang berdasarkan resiko kredit, aktiva sebelumnya diperhitungkan 100, tetapi sekarang menjadi 85 sehingga menghemat rasio kecukupan modal perbankan.

F. Rencana Kegiatan

Adapun Rencana Kegiatan bank BRI yaitu : 1. Melakukan kegiatan Perbankan yang terbaik dengan mengutamakan pelayanan Usaha mikro kecil dan menengah untuk menunjang peningkatan Ekonomi Masnyarakat. 2. Memberikan keuntungan dan manfaat yang optimal kepada pihak – pihak yang berkepentingan , 3. Bank BRI Menyalurkan dana 240 Miliar untuk Program revitalisasi gula, berupa pembagunan yang lebih meningkat lagi , Universitas Sumatera Utara 4. BRI menargetkan pendanaan perusahaan Negara sebesar Rp 7 Triliun dapat menyalurkan Kredit Modal kerja maupun Investasi untuk 60 BUMN, 5. Memberi pelayanan Prima kepada Nasabah, 6. BRI menggandeng Alfamart untuk menyalurkan kredit waralaba bagi para Investor, Alfamart merupakan jaringan waralaba yang sagat besar. Universitas Sumatera Utara BAB III TOPIK PENELITIAN

A. Pengertian Internal Control Pengendalian Intern

Pengendalian intern adalah rencana organisasi dan semua metode serta ketentuan yang terkoordinasi yang dianut perusahaan untuk melindungi harta miliknya, mengecek kecermatan dan keandalan data akuntansi, meningkatkan efisiensi usaha, dan mendorong ditaatinya kebijakan manajemen yang telah ditetapkan. Pengendalian intern meliputi struktur organisasi,metode dan ukuran– ukuran yang dikoordinasikan untuk menjaga kekayaan organisasi, mengecek ketelitian dan keandalan data akuntansi, mendorong efisiensi dan mendorong dipatuhinya kebijakan manajemen. Mulyadi,2001,163 Pengertian Internal Control adalah suatu proses yang dijalankan oleh dewan komisaris, manajemen, dan personel lain, yang desain untuk memberikan keyakinan memadai tentang pencapaian tiga golongan tujuan antara lain : 1. Keandalan pelaporan keuangan 2. Kepatuhan terhadap hukum dan peraturan yang berlaku 3. Efektifitas dan efisiensi operasi. Mulyadi ,2002,195 Horngren memberikan suatu daftar penguji checklist mengenai pengendalian Intern, sebagai berikut : 1. Pegawai yang dapat dipercaya 2. Pemisahan kekuasaan 3. Supervisi 4. Tanggung jawab Universitas Sumatera Utara 5. Pemeriksaan rutin dan otomatis 6. Pengawasan dokumen 7. Pemeriksaan secara tak memihak

B. Pengertian Kas