Membuat konversi teks anekdot menjadi teks drama pendek Pedoman Penilaian:

4.2 Memroduksi teks cerita pendek, yang koheren sesuai dengan karakteristik teks yang akan dibuat baik secara lisan mupun tulisan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar sesuai konteks dalam berkomunikasi baik di dalam maupun diluar kelas. 2. Menerapkan perilaku jujur, peduli, santun, dan tanggung jawab baik selama pembelajaran berlangsung maupun di luar pembelajaran. 3. Menjelaskan persamaan dan perbedaan dua tau lebih teks cerita pendek. 4. Memahami langkah-langkah penulisan teks cerita pendek. 5. Menyebutkan langkah-langkah penulisan teks cerita pendek. 6. Menyusun teks cerita pendek yang koheren sesuai dengan karakteristik teks cerita pendek.

D. Tujuan Pembelajaran

1. Selama proses pembelajaran, peserta didik selalu menggunakan bahasa Indonesia sesuai dengan kaidah penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar. 2. Peserta didik menunjukkan perilaku jujur dan tanggung jawab pada saat kegiatan membandingkan dua teks cerita pendek berlangsung maupun dalam memroduksi teks cerita pendek. 3. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat mengidentifikasi persamaan struktur kedua teks tersebut. 4. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat mengidentifikasi perbedaan struktur kedua teks tersebut` 5. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat mengidentifikasi persamaan ciri kedua teks tersebut. 6. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat mengidentifikasi perbedaan ciri kedua teks tersebut. 7. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat menentukan tema cerita pendek 8. Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat menyusun cerita pendek

E. Materi Pembelajaran

Fakta  Teks cerita pendek Konsep  Struktur cerita pendek  Ciri bahasa teks cerita pendek  Cara menyusun cerita pendek Prinsip Prinsip menulis teks ulasan filmdrama:  Cerita pendek harus dikembangkan berdasarkan data otentik dengan memberikan contoh atau bukti konkrit.  Cerita pendek disajikan secara santun, bersifat mengapresiasi bukan sekedar memberikan label negatif. Prosedur  Teknik menyusun perbadingan  Teknik menulis teks cerita pendek

F. Metode

 Pendekatan : Saintifik, Discovery  Metode : Curah pendapat, diskusi, dan penugasan

G. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

Media : Beragam contoh teks cerita pendek Alat : LCD Sumber Pembelajaran : Maryanto; Nurhayati;Elvi Suzanti; dan Anik Muslikah. 2014. Bahasa Indonesia. Ekpresi Diri dan Akademik. Jakarta: Politeknik Negeri Media Kreatif.

H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Deskripsi Waktu P enda huluan 1.Peserta didik merespon salam dari guru tanda mensyukuri anugerah Tuhan 2.Peserta didik menjawab pertanyaan dari guru terkait dengan pembelajaran sebelumnya. 3.Peserta didik menerima informasi dengan proaktif tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan. 4.Peserta didik menerima informasi kompetensi, materi, tujuan, langkah- langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan. 5.Peserta didik membentuk kelompok diskusi empat orang. 10 menit Inti Mengamati 1. Peserta didik membaca dua teks cerpen. 2. Peserta didik mengamatimengingat peristiwa yang berkesan atau menarik . Mempertanyakan 1. Peserta didik mempertanyakan persamaan dan perbedaan dua teks cerpen. 2. Peserta didik menggali ide untuk menulis cerpen baik dari pengalaman pribadi ataupun pengalaman orang lain 3. Peserta didik mempertanyakan langkah-langkah menulis teks cerpen. Mengeksplorasi  Peserta didik mengidentifikasi persamaan struktur isi dua teks cerpen yang dibaca.  Peserta didik mengidentifikasi persamaan ciri bahasa dua teks cerpen yang dibaca.  Peserta didik menentukan langkah-langkah penulisan teks cerpen.  Peserta didik menemukan tema untuk dikembangkan menjadi teks cerpen.  Peserta didik menuliskan sinopsis cerpen yang akan dibut  Mengasoasiasikan 1. Peserta didik mendiskusikan dan menyimpulkan persamaan dan perbedaan dua teks cerpen. 2. Peserta didik mencari hubungan antara topik dengan struktur isi teks cerpen 3. Peserta didik mendiskusikan langkah-langkah menulis teks cerpen Mengomunikasikan  Peserta didik mempresentasikan persamaan dan perbedaan dua teks cerpen.  Peserta didik lain menanggapi kelompok yang maju ke depan kelas dengan proaktif .  Peserta didik membacakan ringkasan cerpen yang telah dibuat. 65 menit P enutup  Siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari  Siswa bersama guru melakukan evaluasi pembelajaran.  Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah dicapai. 10 menit

I. PENILAIAN 1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Teknik Bentuk Instrumen Observasi Lembar pengamatan sikap dan rubrik Tes Tulis Tes uraian, menemukan persamaan dan perbedaan dua teks cerita pendek