Struktur Organisasi Metode Penelitian

Rika Solihah, 2015 ANALISIS KEMUNCULAN ASPEK KETERPADUAN DAN PENGUASAAN KONSEP TERPADU SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI KTSP DAN KURIKULUM 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu C. TUJUAN PENELITIAN Adapun tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mendeskripsikan kemunculan aspek keterpaduan dalam kegiatan pembelajaran IPA di kelas IV sekolah dasar yang menggunakan KTSP dan Kurikulum 2013 melalui analisis video. 2. Mendeskripsikan pencapaian konsep terpadu siswa kelas IV sekolah dasar yang menggunakan KTSP dan Kurikulum 2013 melalui soal penguasaan konsep terpadu. D. MANFAAT PENELITIAN Hasil studi ini dapat dijadikan bukti empiris tentang pembelajaran terpadu yang dilaksanakan pada sekolah dasar yang menggunakan KTSP dan Kurikulum 2013, ditinjau dari kemampuan guru dalam memunculkan aspek-aspek terpadu dalam pembelajaran dan kemampuan penguasaan konsep terpadu siswa dalam mengaitkan konsep IPA dengan konsep mata pelajaran lainnya. Sehingga hasil analisis pada penelitian ini dapat dijadikan bahan refleksi oleh guru agar kekurangan-kekurangan yang ditemukan dapat diperbaiki dan ditindaklanjuti. Penilitian ini juga diharapkan dapat membantu pemerintah untuk melihat kenyataan di lapangan tentang penerapan keterpaduan di sekolah yang menggunakan KTSP dan Kurikulum 2013 dan dapat dijadikan dasar untuk melakukan perbaikan pada langkah implementasi Kurikulum 2013.

E. Struktur Organisasi

Penelitian ini memiliki struktur organisasi kejelasan dalam setiap bab atau struktur organisasi tesis. Adapun struktur organisasi dalam penulisan tesis ini yaitu bab pertama pendahuluan yang memaparkan mengenai latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan struktur organisasi tesis. Selanjutnya bab kedua memaparkan tentang pengkajian teori yang digunakan, isi kajian teori mencakup pembelajaran terpadu, aspek keterpaduan, pembelajaran terpadu di KTSP dan Kurikulum 2013, penguasaan konsep terpadu dan materi sumber daya alam. Bab ketiga memaparkan tentang metode penelitian, desain penelitian dan beberapa komponennya seperti: lokasi dan subjek penelitian, Rika Solihah, 2015 ANALISIS KEMUNCULAN ASPEK KETERPADUAN DAN PENGUASAAN KONSEP TERPADU SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI KTSP DAN KURIKULUM 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu definisi operasional, instrumen, teknik pengumpulan data, prosedur penelitian, teknik pengolahan dan analisis data. Selanjutnya bab keempat memaparkan hasil penelitian dan pembahasan. Sementara itu bab kelima memaparkan kesimpulan penelitian, implikasi dan saran. Rika Solihah, 2015 ANALISIS KEMUNCULAN ASPEK KETERPADUAN DAN PENGUASAAN KONSEP TERPADU SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI KTSP DAN KURIKULUM 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh gambaran kemunculan aspek keterpaduan dan penguasaan konsep terpadu pada sekolah yang menggunakan KTSP dan Kurikulum 2013. Berdasarkan hal tersebut metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Metode tersebut dilakukan untuk memperoleh gambaran yang sebenarnya berdasarkan fakta di lapangan terkait dengan kemunculan aspek keterpaduan dalam pembelajaran IPA di sekolah- sekolah yang menerapkan KTSP dan Kurikulum 2013. Data yang terkumpul dianalisis dan diinterpretasikan, kemudian dideskripsikan untuk menggambarkan kondisi yang terjadi pada subyek penelitian.

B. Lokasi Penelitian

Dokumen yang terkait

Persepsi Masyarakat Desa Parbutaran Terhadap Pendidikan Formal (Studi Etnografi Mengenai Persepsi Masyarakat Terhadap Pendidikan Formal di Desa Parbutaran Kec. Bosar Maligas Kab. Simalungun)

8 111 119

DOKTRINISASI MASYARAKAT ADAT BUTON DALAM KEMENANGAN PILKADES TAHUN 2004 (Studi Kasus di Desa Waeura Kec. Waplau Kab. Buru Prov. Maluku)

0 11 32

Analisis Tataniaga Cengkeh di Kecamatan Amahai, Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku

0 1 58

Etnobotani Tumbuhan Pangan dan Obat Suku Kei Masyarakat Kampung Adat Waur Maluku Tenggara

3 40 62

PENGEMBANGAN CIVIC CULTURE MELALUI PENDIDIKAN FORMAL DAN BUDAYA LOKAL MASYARAKAT SUKU NUAULU : Studi Etnografi pada Masyarakat Adat Suku Nuaulu di Pulau Seram, Negeri Nua Nea Kec. Amahai Kab. Maluku Tengah Prov. Maluku.

2 58 337

NILAI–NILAI KEARIFAN LOKAL SEBAGAI CIVIC CULTURE PADA BUDAYA SUKU TALANG MAMAK: Studi Etnografi Pada Masyarakat Kec. Rakit Kulim, Kab. Indragiri Hulu Provinsi Riau.

4 13 31

KAJIAN ETNOGRAFI TERHADAP MAKNA SYAIR LAGU PADA RITUAL DAUR HIDUP MASYARAKAT SUKU NUAULU DI PULAU SERAM KABUPATEN MALUKU TENGAH DAN MODEL PELESTARIANNYA.

1 3 34

NILAI-NILAI KEARIFAN ADAT DAN TRADISI DI BALIK RITUAL DAUR HIDUP (LIFE CYCLES) PADA MASYARAKAT SUKU NUAULU DI PULAU SERAM SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN IPS :Studi Etnografi di Desa Tamilou Kecamatan Amahai Kabupaten Maluku Tengah.

3 19 81

LPSE Kabupaten Maluku Tengah Und. Amahai

0 0 1

NILAI–NILAI KEARIFAN LOKAL SEBAGAI CIVIC CULTURE PADA BUDAYA SUKU TALANG MAMAK: Studi Etnografi Pada Masyarakat Kec. Rakit Kulim, Kab. Indragiri Hulu Provinsi Riau - repository UPI T PKN 1201475 Title

0 1 3