Operasional Variabel Media Pembelajaran Berbasis Komputer

Arie Hendra Saputro, 2013 Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu mencoba menjelaskan pengertian serta maksud yang terkandung dalam judul penelitian, sehingga diharapkan akan menambah keragaman landasan berpikir peneliti dan pembaca. Sesuai dengan judul penelitian ini yaitu “Pengaruh penggunaan media pembelajaran berbasis komputer terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran produktif Administrasi Perkantoran di SMK Sangkuriang I Cimahi, maka penulis menjelaskan operasional variabel secara lebih rinci sebagai berikut:

1. Operasional Variabel Media Pembelajaran Berbasis Komputer

Media pembelajaran berbasis komputer dalam penelitian ini, diukur melalui ukuran dan indikator yang meliputi: 1 Kesesuaian materi dengan kemampuan belajar siswa, 2 Dapat meningkatkan perhatian dan konsentrasi siswa pada materi pembelajaran yang disajikan guru, 3 Dapat meningkatkan motivasi untuk belajar , 4 Dapat Mengurangi penggunaan waktu penyampaian materi, 5 Membuat pembelajaran lebih menyenangkan. Uraian dan indikator media pembelajaran berbasis komputer tersebut secara lebih rinci akan dibahas pada tabel berikut ini: Tabel 3. 1 Operasionalisasi Variabel Media Pembelajaran Berbasis Komputer Variabel Indikator Ukuran Skala Pengukuran Media Pembelajaran Berbasis Komputer Variabel X Kesesuaian materi ajar dengan kemampuan belajar siswa 1. Tingkat kesesuaian materi ajar, dengan menggunakan media pembelajaran berbasis komputer terhadap tujuan Interval Arie Hendra Saputro, 2013 Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Indikator Ukuran Skala Pengukuran pembelajaran 2. Tingkat kemampuan guru dalam mengaitkan kebutuhan standar kompetensi dengan menggunakan media berbasis komputer terhadap kegiatan pembelajaran 3. Tingkat keselarasan materi ajar terhadap kemampuan belajar siswa, dengan menggunakan media pembelajaran berbasis komputer Dapat meningkatkan perhatian dan konsentrasi siswa pada materi pembelajaran yang disajikan guru 1. Tingkat partisipasi siswa terhadap materi ajar yang disajikan oleh guru dengan menggunakan media pembelajaran berbasis komputer pada mata pelajaran produktif 2. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer dalam menyampaikan materi ajar yang dilakukan oleh guru dengan Arie Hendra Saputro, 2013 Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Indikator Ukuran Skala Pengukuran bahasa yang komunikatif 3. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan oleh guru yang memanfaatkan fasailitas audio untuk memusatkan konsentrasi siswa Dapat meningkatkan motivasi untuk belajar 1. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan oleh guru untuk mengendalikan kelas agar kelas memiliki iklim yang kondusif. 2. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan oleh guru untuk menarik pusat perhatian siswa 3. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang dilakukan oleh guru untuk menampilkan video interaktif terhadap materi ajar Dapat Mengurangi penggunaan waktu 1. Tingkat kemudahan penggunaan media pembelajran Arie Hendra Saputro, 2013 Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Indikator Ukuran Skala Pengukuran penyampaian materi berbasis komputer yang digunakan oleh guru untuk menunjang kegiatan pembelajaran terhadap mata pelajaran produktif 2. Tingkat efisiensi penggunaan media pembelajaran berbasis komputer pada saat berlangusngnya kegiatan pembelajaran di kelas 3. Tingkat kesiapan dalam menggunakan media pembelajaran berbasis komputer sebelum pembelajaran dimulai Dapat membuat pembelajaran lebih menyenangkan 1. Tngkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan oleh guru untuk berinteraksi dengan siswa pada mata pelajaran produktif 2. Tingkat daya tarik fasilitas pada komputer gambar, efek animasi, audio, audio Arie Hendra Saputro, 2013 Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Indikator Ukuran Skala Pengukuran visual untuk dijadikan sebagai sarana belajar terhadap kegiatan pembelajaran yang menarik. 3. Tingkat kemampuan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan oleh guru dalam menyajikan permainan yang edukatif sehingga pembelajaran di kelas menjadi lebih menyenangkan 4. Tingkat kemahiran media pembelajaran berbasis komputer dalam menghindari verbalisme pada kegiatan belajar mengajar dikelas Sumber : Cole Chan, 1990, dalam Ariesto Hadi Sutopo 2012:164.

5. Operasional Variabel Motivasi Belajar

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN PRODUKTIF SISWA KELAS XI PADA PAKET KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI.

0 2 55

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI.

1 7 62

PENGARUH KOMUNIKASI PEMBELAJARAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK BINA WISATA LEMBANG.

0 5 102

PENGARUH MANAJEMEN PERLENGKAPAN SEKOLAH TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS X PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF PROGRAM ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK PASUNDAN 1 CIMAHI.

0 1 63

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XII PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK MOHAMAD TOHA CIMAHI.

4 8 60

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK BISNIS DAN MANAJEMEN KOTA CIMAHI.

0 0 57

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI.

1 3 44

PENGARUH KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN PRODUKTIF SISWA KELAS XI PADA PAKET KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI - repositoryUPI S PKR 0906187 Title

0 0 4

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI - repository UPI S PKR 1102768 Title

0 0 3

PENGARUH KINERJA MENGAJAR GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X AP DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI - repository UPI S PKR 1200712 Title

0 0 3