Uji Koefisien Determinasi OBJEK DAN METODELOGI PENELITIAN

Shaskia Shinta Rianly, 2014 Pengaruh Service Quality With Character Sebagai Wellness Destination Terhadap Customer Behavioral Intention Di Kembang Spa : Survei pada wisatawan yang berkunjung di Kembang Spa Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.upi.edu | Perpustakaan.upi.edu

f. Uji Koefisien Determinasi

Koefisien determinasi menyatakan besar kecilnya nilai variabel X terhadap Y. Koefisien determinasi merupakan kuadrat dari koefisien korelasi r2. Rumus koefisien determinasi sebagai berikut: S Sumber: Buchari Alma 2007:81 Keterangan: KP = Nilai Koefisien Determinasi r = Nilai Koefisien Korelasi Dalam penelitian ini menggunakan análisis regresi linear berganda yang digunakan untuk mengetahui pengaruh antara variabel independen X yaitu service quality with character yang terdiri dari trustworthiness X 1 , respect X 2 , dan responsibility X 3 , fairness X 4 , caring X 5 , dan citizenship X 6 terhadap variabel dependen Y yaitu customer behavioral intention di Kembang Spa, maka terlebih dahulu hipotesis konseptual tersebut digambarkan dalam sebuah paradigma seperti pada Gambar 3.1 berikut: KP = r 2 x 100 Shaskia Shinta Rianly, 2014 Pengaruh Service Quality With Character Sebagai Wellness Destination Terhadap Customer Behavioral Intention Di Kembang Spa : Survei pada wisatawan yang berkunjung di Kembang Spa Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.upi.edu | Perpustakaan.upi.edu ε GAMBAR 3.1 REGRESI BERGANDA

3.2.7.2 Pengujian Hipotesis

Langkah terakhir dari analisis data yaitu menguji hipotesis dengan tujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang cukup jelas dan dapat dipercaya antara variabel independen dengan variabel dependen, yang pada akhirnya akan diambil suatu kesimpulan H ditolak atau Ha diterima dari hipotesis yang telah dirumuskan. Rancangan hipotesis dalam penelitian ini adalah: 1. Ho : = 0, tidak terdapat pengaruh yang signifikan dari service quality with character yang mempunyai sub variabel yaitu trustworthiness, respect, responsibility, fairness, caring dan citizenship terhadap customer behavioral intention . X X X Y X X X X X X Shaskia Shinta Rianly, 2014 Pengaruh Service Quality With Character Sebagai Wellness Destination Terhadap Customer Behavioral Intention Di Kembang Spa : Survei pada wisatawan yang berkunjung di Kembang Spa Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.upi.edu | Perpustakaan.upi.edu 2. Ha : 0, terdapat pengaruh yang signifikan dari service quality with character yang mempunyai sub variabel trustworthiness, respect, responsibility, fairness, caring dan citizenship terhadap customer behavioral intention. Shaskia Shinta Rianly, 2014 Pengaruh Service Quality With Character Sebagai Wellness Destination Terhadap Customer Behavioral Intention Di Kembang Spa : Survei pada wisatawan yang berkunjung di Kembang Spa Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | Repository.upi.edu | Perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan menggunakan analisa deskriptif dan verifikatif, dengan menggunakan regresi berganda, antara service quality with character yang terdiri dari trustworthiness, respect, responsibility, fairness, caring dan citizenship terhadap customer behavioral intention di Kembang Spa dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Gambaran dari pelaksanaan service quality with character di Kembang Spa dapat dilihat dari dimensi-dimensinya yaitu trustworthiness, respect, responsibility, fairness, caring dan citizenship yang mendapat penilaian yang tinggi dari tamu yang berkunjung ke Kembang Spa. Dilihat dari hasil garis kontimum yang menempatkan service quality with character di kategori sangat tinggi. Hal ini membuktikan bahwa Kembang Spa memperhatikan kualitas pelayanan yang diberikan. Penilaian tertinggi diperoleh oleh respect sedangkan penilaian terendah diperoleh oleh caring seperti dijelaskan di bawah ini: a. Secara keseluruhan service quality with character di Kembang Spa sudah baik terutama pada respect. Karena kualitas pelayanan yang bertanggung jawab, sepenuh hati, serta memberikan service experience telah dilaksanakan dengan baik, baik itu oleh karyawan dan terapis dan juga oleh perusahaan. Dengan memberikan senyuman tulus, perhatian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Service Convenience Terhadap Behavioral Intention di Grand Pacific Hotel Bandung.

1 1 61

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION WISATAWAN DI SAUNG ANGKLUNG UDJO.

10 41 55

PENGARUH DESTINATION EXPERIENCE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION WISATAWAN DI KAWASAN WISATA KANDI KOTA SAWAHLUNTO :Survei Pada Wisatawan Nusantara yang Berkunjung ke Kawasan Wisata Kandi.

0 4 48

ANALISIS TOURISTS’ ON-SITE EXPERIENCE DALAM MEMBENTUK BEHAVIORAL INTENTION :Survei pada wisatawan Malaysia yang berkunjung di Kota Bandung.

1 7 49

PENGARUH CUSTOMER-BASED BRAND EQUITY FOR TOURISM DESTINATION (CBBETD) KOTA BANDUNG SEBAGAI DESTINASI WISATA BELANJA TERHADAP PROSES KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN MALAYSIA.

3 19 81

PENGARUH DESTINATION IMAGE KOTA BANDUNG SEBAGAI DAERAH TUJUAN WISATA TERHADAP POST VISIT BEHAVIOR WISATAWAN: Survei pada Wisatawan Nusantara yang berkunjung di Kota Bandung.

3 17 65

PENGARUH DESTINATION BRANDING TERHADAP TOURIST RETENTION PADA WISATAWAN INDONESIA YANG BERKUNJUNG KE THAILAND : Survei pada wisatawan nusantara yang berkunjung ulang ke thailand melalui tour and travel di Bandung.

0 3 57

PENGARUH DESTINATION IMAGE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION WISATAWAN NUSANTARA DI PULAU BELITUNG.

9 29 77

Pengaruh Kecerdasan Emosi terhadap Service Quality pada Customer Service Telkomsel di Grapari Banda Bandung.

0 1 26

Pengaruh Meal Experience Terhadap Behavioral Intention Wisatawan : Survei pada Wisatawan yang Berkunjung ke Cocorico Cafe and Resto Bandung - repository UPI S IPS 1002013 Title

0 0 6