Uji Reliabilitas Pengujian Instrumen Penelitian

Margaretha Karolina S agala, 2014 Penerapan Pendekatan Scientific Melalui Model Problem Based Learning Untuk Peningkatan Eq, Sq, D an Hasil Belajar Instalasi Listrik D asar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu diuji reliabilitasnya melalui suatu uji coba. Reliabilitas hasil pengujian dinyatakan dengan koefisien korelasi r yang menunjukkan hubungan dua kumpulan skor yang umumnya dihitung dengan pearson’s product moment correlation coefficient. Dalam penelitian ini digunakan metode belah dua, yaitu sebuah tes dan dicobakan satu kali single test single trial method. Untuk mengetahui reliabilitas seluruh tes, maka digunakan rumus Spearman Brown sebagai berikut: r 11 = Keterangan: r 11 = koefisien reliabilitas internal seluruh item r b = korelasi product moment antara belahan ganjil-genap atau awal-akhir Prosedur uji coba yang akan dilaksanakan adalah sebagai berikut: Gambar 3.3. Langkah-langkah Uji Coba Instrumen tidak ya tidak ya Memenuhi Obyek Uji Coba Instrumen Uji coba terhadap Obyek Uji Validitas Butir Soal Valid Uji Reliabilitas Soal Reliabel? Selesai Butir Soal Dibuang Butir Soal Dibuang 144 Margaretha Karolina Sagala, 2014 Penerapan Pendekatan Scientific Melalui Model Problem Based Learning Untuk Peningkatan Eq, Sq, D an Hasil Belajar Instalasi Listrik D asar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN REKOMENDASI

A. Simpulan

Hasil penelitian mengenai Penerapan Pendekatan Scientific melalui Model Problem Based Learning untuk Peningkatan EQ, SQ, dan Hasil Belajar Instalasi Listrik Dasar memperoleh beberapa simpulan. Pertama, hasil belajar Instalasi Listrik Dasar berdampak terhadap EQ dan SQ, terlihat dari hasil penelitian yang menunjukkan bahwa EQ meningkat secara deskriptif, sedangkan SQ tidak meningkat. Kedua, hasil belajar Instalasi Listrik Dasar mampu meningkatkan EQ secara deskriptif, terlihat dari hasil penelitian yang menunjukkan bahwa gain yang dihasilkan tidak signifikan. Ketiga, hasil belajar Instalasi Listrik Dasar tidak mampu meningkatkan SQ, terlihat dari hasil penelitian yang menunjukkan bahwa tidak ada gain yang dihasilkan. Keempat, penerapan pendekatan scientific melalui model Problem Based Learning lebih baik daripada penerapan pembelajaran konvensional, karena pendekatan scientific mampu meningkatkan hasil belajar Instalasi Listrik Dasar secara signifikan, terlihat dari hasil penelitian yang menunjukkan adanya gain yang cukup signifikan.

B. Implikasi

Hasil penelitian membuktikan adanya peningkatan EQ secara deskriptif, tidak adanya peningkatan SQ, dan adanya peningkatan hasil belajar Instalasi Listrik Dasar secara signifikan dari penerapan pendekatan scientific melalui model Problem Based Learning. Dari hasil penelitian ini, maka dapat dikatakan bahwa EQ, SQ, dan hasil belajar Instalasi Listrik Dasar tidak dapat ditingkatkan secara signifikan, sehingga memunculkan beberapa implikasi yang dianggap relevan dengan penelitian ini. Margaretha Karolina Sagala, 2014 Penerapan Pendekatan Scientific Melalui Model Problem Based Learning Untuk Peningkatan Eq, Sq, D an Hasil Belajar Instalasi Listrik D asar Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Implikasi Teoritis 1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pendekatan scientific melalui model Problem Based Learning hanya meningkatkan EQ secara deskriptif, sehingga dapat dikatakan bahwa seorang guru harus lebih kreatif dan lebih banyak memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menggali kecerdasan emosionalnya agar peserta didik dapat meningkatkan EQ-nya. 2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pendekatan scientific melalui model Problem Based Learning tidak dapat meningkatkan SQ, sehingga dapat dikatakan bahwa seorang guru harus lebih melatih dan membina peserta didik melalui kegiatan positif dalam pembelajaran agar peserta didik dapat meningkatkan SQ-nya. 3. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pendekatan scientific melalui model Problem Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar Instalasi Listrik Dasar secara signifikan, sehingga dapat dikatakan bahwa seorang guru mampu menciptakan suasana belajar yang menyenangkan, namun perlu inovasi dan kreativitas yang tinggi sehingga peserta didik dapat mempertahankan, bahkan meningkatkan prestasi belajarnya. Implikasi Praktis 1. Hasil penelitian dapat dijadikan parameter oleh lembaga pemerintah untuk merancang program pendidikan, khususnya program yang berkaitan dengan penyediaan peralatan praktik dan kebutuhan dalam kegiatan pembelajaran Instalasi Listrik Dasar. 2. Hasil penelitian dapat dijadikan bahan evaluasi untuk meningkatkan EQ, SQ, dan hasil belajar Instalasi Listrik Dasar dengan menerapkan inovasi pendekatan scientific, sehingga dapat menciptakan peserta didik yang produktif, kreatif, dan inovatif. 3. Hasil penelitian dapat ditindaklanjuti oleh guru untuk menerapkan inovasi pendekatan scientific, khususnya dalam peningkatan intelektual dan karakter peserta didik.

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS KARAKTER MELALUI MODEL PROBLEM SOLVING DAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

0 15 59

STUDI KOMPARATIF ANTARA MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN MODEL PEMBELAJARAN TRADISIONAL DENGAN MEMPERHATIKAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI (Studi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 12 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2011/2012

2 15 287

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA ( Studi pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Negeri 2 Way Seputih Tahun Pelajaran 2014/2015)

0 5 70

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA Negeri 14 Bandar Lampung T.P 2014/2015)

0 7 59

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI PASAR SASARAN SISWA KELAS X PEMASARAN 2 SMK N 9 SEMARANG (Studi Pada Tahun Ajaran 2015 2016)

0 8 163

PENINGKATAN SERVIS PANJANG BULUTANGKIS MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING

0 1 10

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn SISWA SEKOLAH DASAR Rosnah Guru SD Negeri 010 Ratu Sima Dumai Selatan rosnah641gmail.com ABSTRAK - PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKAT

0 1 10

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD 7 KLUMPIT KECAMATAN GEBOG KABUPATEN KUDUS

0 0 19

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE LEARNING TOGETHER (LT) DENGAN MEDIA SITUS PERADABAN DUNIA UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SEJARAH (Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas X IIS 3 SMA Negeri 5 Surakarta Tahun Ajaran 2015/2016)

1 1 14

PENGARUH PENGGUNAAN PENDEKATAN SAINTIFIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS 3 SD

0 0 17