Penambah pengetahuan Tabel 4.12 Analisis Tabel Tunggal

4.2.4 Penambah pengetahuan Tabel 4.12

Menjadikan lebih banyak tahu aturan hukum yang berlaku No. Jawaban Frekuensi Persen 1. Sangat setuju 47 54,0

2. Setuju

30 34,5

3. Tidak setuju

7 8,0 4 Sangat tidak setuju 3 3,4 Total 87 100 Sumber P.8FC.8 Berdasarkan tabel diatas responden yang menjawab sangat setuju tayangan 86 menjadikan responden lebih banyak tahu tentang aturan hukum yang berlaku sebanyak 47 54,0 responden, yang menjawab setuju bahwa tayangan 86 menjadikan responden lebih banyak tahu tentang aturan hukum yang berlaku ada 30 34,5 responden. Sedangkan yang menjawab tidak setuju tayangan 86 menjadikan responden lebih banyak tahu tentang aturan hukum yang berlaku sebanyak 7 8,0 responden, dan yang menjawab sangat tidak setuju hanya 3 3,4 responden. Terlihat jelas bahwa mayoritas responden menjawab bahwa tayangan 86 menjadikan mereka lebih banyak tahu tentang aturan yang berlaku. Karena lebih banyak responden yang memilih jawaban sangat setuju dan setuju daripada memilih jawaban tidak setuju dan sangat tidak setuju. Karena melalui tayangan 86 responden lebuh banyak menyadari hukum – hukum yang berlaku untuk seluruh masayarakat termasuk responden sendiri yang selama ini tidak mereka ketahui. Tabel 4.13 Menambah pengetahuan tentang kegiatan kepolisian lainnya No. Jawaban Frekuensi Persen

1. Sangat menambah pengetahuan

47 54,0 2. Menambah pengetahuan 22 25,3

3. Tidak menambah pengetahuan

14 16,1 4 Sangat tidak menambah pengetahuan 4 4,6 Total 87 100 Sumber P.9FC.9 Berdasarkan tabel diatas responden yang menjawab tayangan 86 sangat menambah pengetahuan tentang kegiatan kepolisian lainnya berjumlah 47 54,0 responden, yang menjawab menambah pengetahuan tentang kegiatan kepolisian lainnya sebanyak 22 25,3 responden, sedangkan yang menjawab tayangan 86 tidak menambah pengetahuan tentang kegiatan kepolisian lainnya ada 14 16,1 responden, dan yang menjawab tayangan 86 sangat tidak menambah pengetahuan tentang kegiatan kepolisian lainnya hanya 4 4,6 responden. Dapat di disimpulkan tayangan 86 sangat menambah pengetahuan responden tentang kegiatan kepolisian lainnya. Terlihat dari kebanyakan responden yang memilih jawaban sangat menambah pengetahuan dan menambah pengetahuan sedangkan yang memilih jawaban tidak menambah pengetahuan dan sangat tidak menambah pengetahuan lebih sedikit. Karena tayangan 86 banyak menayangkan kegiatan kepolisian dari satuan – satuan yang berbeda yang ada di Indonesia dengan beragam – ragam kegiatan. Tabel 4.14 Banyak pelanggaran hukum yang baru diketahui melalui tayangan 86 No. Jawaban Frekuensi Persen

1. Sangat banyak

52 59,8 2. Banyak 19 21,8

3. Tidak banyak

12 13,8 4 Tidak ada 4 4,6 Total 87 100 Sumber P.10FC.10 Berdasarkan tabel diatas responden yang menjawab sangat banyak pelanggaran hukum yang baru diketahui melalui tayangan 86 berjumlah 59 59,8 responden, yang menjawab banyak ada 19 21,8 responden, sedangkan yang menjawab tidak banyak pelanggaran hukum yang baru diketahui melalui tayangan 86 ada 12 13,8 responden, dan yang menjawab tidak ada pelanggaran hukum yang baru diketahui melalui tayangan 86 hanya 4 4,6 responden. Dari pemaparan diatas sangat banyak pelanggaran hukum yang responden baru ketahui melalui tayangan 86 terlihat dari jumlah jawaban yang memilih sangat banyak dan banyak sedangkan yang memilih tidak banyak dan tidak ada lebih sedikit. Karena tayangan 86 tidak hanya menayangkan kegiatan polisi namun juga menayangankan kesalahan atau pelanggaran hukum yang dilakukan masyarakat yang tentu saja polisi harus mengetahui hal – hal tersebut agar hukum yang ada harus dipatuhi.

4.2.6 Meningkatkan pemahaman tentang diri sendiri Tabel 4.15

Dokumen yang terkait

Tayangan 86 di Net Tv dan Citra Polisi (Studi Korelasional Pengaruh Hubungan Tayangan 86 di Net Tv Terhadap Citra Polisi di Kalangan Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

1 8 93

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

1 10 97

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

0 0 14

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

0 0 2

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

0 0 6

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

0 1 29

Opini Anggota Brimob Terhadap Tayangan 86 Net Tv (Studi Deskriptif Kuantitatif Opini Anggota Brimob Leting Arya Bratha Yudha Medan Terhadap Tayangan 86 Net Tv)

0 0 2

Tayangan 86 di Net Tv dan Citra Polisi (Studi Korelasional Pengaruh Hubungan Tayangan 86 di Net Tv Terhadap Citra Polisi di Kalangan Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 1 14

OPINI ANGGOTA POLISI DI MAPOLRESTABES SURABAYA MENGENAI TAYANGAN 86 DI NET TV SKRIPSI

1 1 22

Opini anggota Polisi di Mapolrestabes Surabaya mengenai tayangan 86 di NET TV - Widya Mandala Catholic University Surabaya Repository

0 1 11