KESIMPULAN DAN SARAN Perbandingan Tingkat Kepuasan Ibu Hamil terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Puskesmas Darusalam

4. Perbandingan Tingkat Kepuasan Ibu Hamil terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Darusalam .................................................................... 36

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan ............................................................................ 40 B. Saran ................................................................................... 41 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Universitas Sumatera Utara DAFTAR TABEL Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi dan Presentase Kararterisktik Responden di Puskesmas Desa Lalang …………………………………….. 30 Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi dan Presentase Kararterisktik Responden di Puskesmas Desa Lalang ……………………………………. 31 Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi dan Presentase Tingkat Kepuasan Ibu Hamil Terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Desa Lalang ............................................................. 32 Tabel 5.4 Distribusi Frekuensi dan Presentase Tingkat Kepuasan Ibu Hamil Terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Darusalam ………………………………………….. 34 Tabel 5.4 Hasil Uji chi square Perbedaan Tingkat Kepuasan Ibu Hami Terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Puskesmas Darusalam …………... 34 Universitas Sumatera Utara DAFTAR SKEMA Skema 1. Kerangka Konsep ........................................................................ 19 Universitas Sumatera Utara DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 : Lembar Informed Concent Lampiran 2 : Lembar kuesioner Lampiran 3 : Lembar content Validity Lampiran 4 : Data Puskesmas Desa Lalang Lampiran 5 : Data Puskesmas Darusalam Lampiran 6 : Reability Lampiran 7 : Hasil Out Put Data Penelitian Lampiran 8 : Surat Izin Data Penelitian Dari Fakultas Keperawatan USU Lampiran 9 : Surat Izin Penelitian dari Dinas Kesehatan Kota medan Lampiran 10 : Surat Izin Penelitian dari Puskesmas Desa Lalang Lampiran 11 : Surat Izin Penelitian dari Puskesmas Darusalam Lampiran 12 : Lembar konsul Universitas Sumatera Utara DIV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWTAN UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Karya Tulis Ilmiah, Juni 2010 Laurena Ginting Perbandingan Tingkat Kepuasan Ibu Hamil Terhadap Standar Pelayanan Antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Puskesmas Darusalam xi + 42 halaman + 5 tabel + 1 skema + 13 lampiran Abstrak Kepuasan pasien merupakan salah satu tujuan dari peningkatan mutu pelayanan kesehatan. Pelayanan antenatal merupakan bagian dari pelayanan kesehatan di Puskesmas. Kenyataan di lapangan menunjukkan rendahnya pencitraan Puskesmas hal tersebut memicu ibu hamil kurang puas terhadap pelayanan di Puskesmas. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi perbandingan tingkat kepuasan ibu hamil terhadap standar pelayanan antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Puskesmas Darusalam yang dinilai dari 5 aspek yaitu tangible, reliability, responsive, assurance dan emphaty Penelitian ini menggunakan desain deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional dengan jumlah 80 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik convinience sampling. Penelitian ini dilakukan mulai Februari sampai Juni 2010 pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner yang terdiri dari data demografi dan kuesioner untuk mengukur tingkat kepuasan.Analisa data adalah mengidentifikasi pengukuran data tingkat kepuasan ibu hamil adalah prosedur statistik yang digunakan adalah uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kepuasan mayoritas responden puskesmas Desa Lalang memiliki tingkat kepuasan tinggi 75, memiliki tingkat kepuasan sedang 25, sedangkan Puskesmas Darusalam 25 responden tingkat kepuasan tinggi dan 75 tingkat kepuasan sedang, hasil uji chi square menunjukkan nilai p = 0,000 maka dapat disimpulkan ada perbandingan tingkat kepuasan ibu hamil terhadap standar pelayanan antenatal di Puskesmas Desa Lalang dan Puskesmas Darusalam. Selanjutnya diharapkan diharapkan bidan untuk tanggap akan keluhan ibu hamil dan memberikan pendidikan kesehatan bagi ibu hamil dan meningkatkan kemampuan bidan dengan mengikuti pelatihan, agar lebih mempersiapkan diri sehingga dapat memberikan pelayanan dan pendidikan kebidanan kepada ibu hamil. Kata Kunci : tingkat kepuasan ibu hamil, pelayanan antenatal Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN

Dokumen yang terkait

Hubungan Kepatuhan Ibu Hamil Dan Petugas Kesehatan Terhadap Standar Pelayanan Antenatal Dengan Kejadian Anemia Di Wilayah Puskesmas Desa Binjai Kecamatan Medan Denai Tahun 2004

0 43 70

HUbungan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Tentang Perawatan Antenatal Terhadap Kunjungan Antenatal Di Wilayah Kerja Puskesmas Rawang Barat.

0 3 121

HUBUNGAN TINGKAT KEPUASAN IBU HAMIL DENGAN TERAPEUTIK BIDAN PADA PELAYANAN KOMUNIKASI ANTENATAL CARE DI PUSKESMAS.

0 1 15

HUBUNGAN ANTARA PELAYANAN ANTENATAL CARE BIDAN DENGAN KEPUASAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS SANGKRAH TAHUN 2013.

0 0 14

Hubungan Tingkat Kepuasan Ibu Hamil Dengan Komunikasi Terapeutik Bidan Pada Pelayanan Antenatal Care Di Puskesmas bab 1

0 0 4

106 HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN ANTENATAL CARE (ANC) DENGAN TINGKAT KEPUASAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS KARANGANYAR KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN 2013

0 0 10

KEPUASAN IBU HAMIL TERHADAP PELAYANAN PUSKESMAS NGORESAN Winarni Dosen STIKES ‘Aisyiyah Surakarta Prodi D III Kebidanan ABSTRAK - KEPUASAN IBU HAMIL TERHADAP PELAYANAN ANTENATAL CARE (ANC) OLEH BIDAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NGORESAN

0 2 11

HUBUNGAN TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN ANTENATAL DENGAN FREKUENSI ANC PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS PANJATAN KULON PROGO TAHUN 2009 NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN ANTENATAL DENGAN FREKUENSI ANC PADA IBU HAMIL TRIMESTER III

0 0 24

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN ANTENATAL CARE (ANC) DENGAN KEPUASAN IBU HAMIL TERHADAP PELAYANAN ANC DI PUSKESMAS MERGANGSAN TAHUN 2013

0 0 13

TINGKAT KEPUASAN IBU HAMIL DALAM PELAYANAN ANTENATAL CARE ANC) YANG BERKUALITAS DI PUSKESMAS TEGALREJO YOGYAKARTA - DIGILIB UNISAYOGYA

0 2 13