Membuat naskah drama
Bermain peran
F. PENDEKATAN METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative Learning
Teknik : Example Non Example
Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan
Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu Pendahulua
n
Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a menurut agama
dan keyakinan masing-masing.
Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang ”
Benda Angkasa Luar dan Rahasianya”.
Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan dan menyimpulkan.
10 menit
Inti
Siswa mengamati gambar yang ada di buku siswa.
Siswa menuliskan hal yang telah diketahui dan ingin diketahui
dari benda angkasa luar yang ada di gambar pada kolom yang disediakan.
Siswa mencari pasangan untuk menyampaikan pendapatnya. Guru memberi motivasi dengan bertepuk tangan 3 kali.
Siswa berganti pasangan dengan aba-aba guru, bertepuk tangan 3
kali. Siswa berganti pasangan sebanyak 3 kali.
Guru meminta siswa maju ke depan untuk menyampaikan hasil.
Guru menulis hal-hal yang sudah diketahui dan ingin diketahui di papan tulis.
Siswa mencari informasi dari berbagai sumber untuk menemukan
hal-hal yang belum diketahuinya.
Guru memberi penguatan materi.
Guru meminta siswa menulis pendapatnya di buku siswa. Pernahkah kamu membayangkan jika Bumi kita terbuat dari gas dan es seperti
halnya komet?
Perbedaan apa yang akan kamu alami?
Bagaimana dengan makhluk hidup di dalamnya?
Bagaimana dengan keberlanjutan makhluk hidup di dalamnya?
Setelah selesai, guru meminta siswa untuk mendiskusikan pendapat tersebut dalam kelompok.
Setiap siswa menyampaikan pendapat beserta alasannya.
Guru dan siswa mendiskusikan berbagai pendapat yang berbeda.
Guru memberi penguatan materi. Kegiatan ini dinilai dengan
Penilaian 1.
Siswa akan bermain drama secara berkelompok. Setiap kelompok terdiri atas 5 siswa.
Setiap kelompok memilih satu topik untuk menjelaskan keunikan
dari benda angkasa luar yang dipilihnya.
Setiap anggota dalam kelompok akan memerankan sebuah benda langit.
Siswa mencari informasi dari berbagai sumber tentang topik yang
dipilih.
Siswa bekerja sama dalam kelompoknya untuk menuliskan dialog 150
menit