Return on Assets ROA Assets Turn Over ATO Growth in Revenue Ratio GR

Assets ROA, Assets Turn Over ATO, dan Growth in Revenue Ratio GR. Penjelasan mengenai masing-masing proksi dari kinerja keuangan tersebut dan formula perhitungannya adalah sebagai berikut :

1. Return on Assets ROA

ROA merupakan perbandingan antara laba dengan jumlah harta perusahaan. ROA menunjukkan kemampuan perusahaan untuk menghasilkan keuntungan dari setiap satu rupiah aset yang digunakan. Semakin besar ROA suatu perusahaan maka semakin besar pula tingkat keuntungan yang dicapai dan semakin baik pula posisi perusahaan tersebut dalam penggunaan aset.

2. Assets Turn Over ATO

ATO merupakan ukuran tentang seberapa jauh perusahaan telah dipergunakan di dalam kegiatannya. Semakin besar jumlah perputarannya akan semakin baik posisi perusahaan itu dalam penggunaan aktivanya, karena hal ini menunjukkan aktivitas penggunaan dananya semakin cepat kembali.

3. Growth in Revenue Ratio GR

Rasio ini mengukur perubahan pendapatan perusahaan, yaitu seberapa baik perusahaan mempertahankan posisi ekonominya. Peningkatan pendapatan biasanya merupakan sinyal bagi perusahaan untuk dapat tumbuh dan berkembang Chen et al. 2000. Semakin baik perusahaan dapat mengolah dan memanfaatkan intellectual capital yang dimiliki akan memberikan nilai lebih dan keunggulan kompetitif bagi perusahaan sehingga pendapatan perusahaan juga akan meningkat. Formulasi untuk rasio pertumbuhan pendapatan adalah :

3.3. Metode Analisis Data

3.3.1. Analisis Deskriptif

Statistik deskriptif dilakukan untuk memberikan gambaran atau deskriptif suatu data yang dilihat dari adanya nilai rata-rata mean, maksimum dan minimum yang bertujuan untuk memberikan gambaran analisis statistik deskriptif Ghozali, 2012. Analisis ini digunakan guna mempermudah para pembaca dalam membaca hasil data yang telah diperoleh oleh peneliti. Mean atau rata-rata digunakan untuk menggambarkan rata-rata data yang telah diperoleh peneliti, sedangkan untuk maksimum dan minimum menggambarkan gambaran tentang data terbesar dan data terkecil dalam penelitian. Hal ini juga bertujuan untuk menganalisis secara global kondisi sampel yang diuji yaitu Badan Usaha Milik Negara yang terdaftar di BEI dari tahun 2009-2013.

3.3.2. Analisis Inferensial

1. Analisis Korelasi

Menurut Walpole 1995 korelasi sederhana merupakan suatu teknik statistik yang dipergunakan untuk mengukur kekuatan hubungan dua variabel atau lebih dan juga untuk dapat mengetahui bentuk hubungan antara dua atau lebih

Dokumen yang terkait

Pengaruh Intellectual Capital terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

11 139 103

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010-2013

3 28 19

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009-2011.

0 2 13

PEKEU PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009-2011.

0 4 14

PENDAHULUAN PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009-2011.

0 3 12

PENUTUP PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009-2011.

0 2 53

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 2 15

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI).

0 5 16

Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011.

0 0 37

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2013-2015.

0 1 15