Refleksi Siklus III Kegiatan Akhir

e. Refleksi Siklus III

Berdasarkan hasil analisis terhadap data pelaksanaan siklus III, diperoleh temuan-temuan baik terhadap kinerja guru,aktivitas siswa, dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran dengan materi kenampakan alam dan keragaman sosial budaya melalui model Cooperative Learning tipe TGT, yaitu. 1 Perencanaan Tidak ada permasalahan yang terjadi pada tahap perencanaan, baik itu dalam pembuatan RPP, LKS, alat evaluasi, maupun lembar meja turnamen, karena guru telah menyiapkannya dengan baik, sehingga tidak diperlukan perbaikan pada siklus selanjutnya. 2 Pelaksanaan a Kinerja Guru Kinerja guru pada pelaksanaan pembelajaran siklus III ini sudah dilaksanakan dengan maksimal. Guru melibatkan siswa secara langsung saat proses pembelajaran, intensitas tanya jawab dengan siswa lebih banyak, penyampaian materi sudah sistematis berurutan, memberikan motivasi berupa bintang penghargaan agar siswa lebih aktif saat belajar, serta membimbing siswa ketika diskusi dan turnamen akademik. b Aktivitas Siswa Memberikan motivasi bagi siswa yang kurang aktif dan kurang bekerjasama ketika diskusi dengan cara memberikan bintang penghargaan dan hadiah diakhir pembelajaran.

3 Hasil Belajar Siswa

Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data terhadap tes evaluasi belajar siswa pada siklus III, nilai siswa yang telah mencapai ketuntasan sebanyak 24 88,89 siswa dari total 27 siswa. Perolehan hasil tes evaluasi belajar siswa ini telah mencapai target yang diharapkan, sehingga siklus III ini merupakan akhir No Kegiatan Fakta Target Keterangan 4 Hasil Belajar Jumlah siswa yang sebanyak 24 orang dan jika dipersentasekan adalah 88,89, sedangkan siswa yang belum tuntas sebanyak 3 orang. Target yang diharapkan adalah 85. Sudah mencapai target yang diharapkan. dari penelitian tindakan kelas pada pembelajaran IPS dengan materi kenampakan alam dan keragaman sosial budaya dan tidak perlu dilanjutkan pada siklus berikutnya.

C. Paparan Pendapat Siswa dan Guru