Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 3 Berdasarkan latar belakang diatas, maka penulis mengadakan penelitian Hubungan Tekanan Panas dengan Tekanan Darah pada Karyawan di Unit Fermentasi PT. Indo Acidatama. Tbk. Kemiri Kebakkramat .

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut diatas, dapat disusun rumusan masalah sebagai berikut : hubungan tekanan panas dengan tekanan darah pada karyawan di unit Fermentasi PT. Indo Acidatama. Tbk. Kemiri Kebakkramat

C. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian dalam penelitian ini sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui besarnya tekanan panas di tempat kerja khususnya unit Fermentasi PT. Indo Acidatama. Tbk. Kemiri Kebakkramat, Karanganyar menggunakan alat ukur Questtemp Heat Stress Monitor . 2. Untuk mengetahui tekanan darah pada karyawan di unit Fermentasi PT. Indo Acidatama. Tbk. Kemiri Kebakkramat, Karanganyar. 3. Untuk mengetahui hubungan tekanan panas dengan tekanan darah pada karyawan unit Fermentasi PT. Indo Acidatama. Tbk. Kemiri Kebakkramat, Karanganyar. commit to user 4

D. Manfaat Penelitian

Penelitian yang telah dilakukan ini diharapkan dapat memberikan manfaat : 1. Bagi Mahasiswa a. Menambah wawasan dan pengetahuan tentang hubungan tekanan panas dengan tekanan darah tenaga kerja. b. Mampu melakukan suatu pengukuran untuk mengetahui besarnya tekanan panas dengan menggunakan Questtemp Heat Stress Monitor . c. Mampu melakukan suatu pengukuran untuk mengetahui nilai tekanan darah tenaga kerja dengan tensi meter digital OMRON type SEM-1. 2. Bagi Perusahaan a. Memberikan masukan bagi perusahaan mengenai hubungan tekanan panas dengan tekanan darah tenaga kerja. b. Memberikan informasi tentang akibat yang ditimbulkan dari paparan langsung tekanan panas yang berlebih dan terus menerus pada pekerja di unit tersebut. c. Dengan adanya penelitian ini dapat menjadi masukan bagi perusahaan dalam melakukan tindakan korektif dalam hal pencegahan dan pengendalian terjadinya penyakit akibat kerja, kelelahan, dan stres kerja. 3. Bagi Program D.III Hiperkes dan Keselamatan Kerja Menambah kepustakaan yang diharapkan dapat bermanfaat untuk pengembangan ilmu pengetahuan dan peningkatan program belajar mengajar dan pembentukan sumber daya manusia yang lebih baik. commit to user 5

BAB II LANDASAN TEORI

Dokumen yang terkait

PERBEDAAN TEKANAN DARAH DAN GANGGUAN PSIKOLOGIS PADA TENAGA KERJA TERPAPAR KEBISINGAN DI UNIT Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 15

SKRIPSI Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 16

PENDAHULUAN Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 7

DAFTAR PUSTAKA Perbedaan Tekanan Darah Dan Gangguan Psikologis Pada Tenaga Kerja Terpapar Kebisingan Di Unit Boiler Pt. Indo Acidatama Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 4

HUBUNGAN ANTARA TEKANAN DARAH DENGAN GANGGUAN EMOSIONAL TENAGA KERJA TERPAPAR TEKANAN PANAS Hubungan Antara Tekanan Darah Dengan Gangguan Emosional Tenaga Kerja Terpapar Tekanan Panas Di Unit Boiler PT. Indo Acidatama, Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karangany

0 2 16

PENDAHULUAN Hubungan Antara Tekanan Darah Dengan Gangguan Emosional Tenaga Kerja Terpapar Tekanan Panas Di Unit Boiler PT. Indo Acidatama, Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 3 8

HUBUNGAN ANTARA TEKANAN DARAH DENGAN GANGGUAN EMOSIONAL TENAGA KERJA TERPAPAR TEKANAN PANAS Hubungan Antara Tekanan Darah Dengan Gangguan Emosional Tenaga Kerja Terpapar Tekanan Panas Di Unit Boiler PT. Indo Acidatama, Tbk. Kemiri, Kebakkramat, Karangan

0 4 16

HUBUNGAN KEBISINGAN DENGAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN UNIT COMPRESSOR PT.INDO ACIDATAMA. Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 2 75

PERBEDAAN TEKANAN DARAH TENAGA KERJA SEBELUM DAN SESUDAH TERPAPAR KEBISINGAN MELEBIHI NAB DI UNIT BOILER BATUBARA PT. INDO ACIDATAMA, Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 2 66

PENDAHULUAN Pengaruh Iklim Kerja Terhadap Dehidrasi Pada Karyawan Unit Workshop Pt. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 5