Karateristik Responden Tabel 4.1 Peranan Komunikasi Antar Pribadi Tabel 4.4

49 Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Analisis Tabel Tunggal

Analisis tabel tunggal dimaksudkan untuk melihat distribusi jawaban responden dari setiap komponen yang diteliti. Dalam penelitian ini, penyajian data table tunggal berisi keterangan dengan jumlah dan persentase yang terdiri dari tiga bagian, yaitu karateristik responden, peranan komunikasi dan harmonisasi hubungan.

4.1.1 Karateristik Responden Tabel 4.1

Usia Usia Frekuensi Persen Kurang dari 16 Tahun 21 44.7 16-18 Tahun 26 55.3 Lebih dari 18 Tahun - - Total 47 100.0 Tabel 4.1 menunjukan bahwa dari 47 responden diketahui, yang paling banyak responden adalah usia 16-18 tahun yakni 26 responden 55,3 , dan usia kurang dari 16 tahun yakni 21 responden 44,7 . Dan tidak ada responden yang berusia lebih dari 18 tahun. Dari uraian ini dapat dilihat bahwa dominan responden berumur kurang dari 16 tahun, dimana usia remaja akhir. Pada usia ini remaja mulai berperilaku seperti orang dewasa, berkeinginan hidup mandiri, tidak bergantung pada Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara orang tua, tetapi justru pada sahabat sebagai tempat yang dapat dipercaya untuk membicarakan masalah-masalah mereka. Tabel 4.2 Kelas Kelas Frekuensi Persen X 23 51,1 XI 24 48.9 Total 47 100,0 Pada table 4.2 menunjukkan berapa banyak sampel yang menjadi responden pada penelitian ini. Sampel yang berjumlah 47 orang yang hanya terdiri dari dua kelas yang berbeda, sesuai dengan penentuan sampel yang hanya diambil dari kelas X dan XI, akan tetapi dengan cara mengambil subjek bukan berdasarkan atas strata, random atau daerah tetapi didasarkan atas adanya tujuan tertentu dengan pertimbangan : 1. Yang bersangkutan duduk di kelas X dan XI 2. Memiliki seorang sahabat atau lebih 3. Pernah melewati konflik dengan sahabat Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Jenis Kelamin Jenis Kelamin Frekuensi Persen Laki - laki 19 40.4 Perempuan 28 59.6 Total 47 100,0 Tabel 4.3 menunjukkan bahwa dari 47 responden diketahui, yang paling dominan adalah perempuan yakni 28 59.6, sementara itu laki-laki berjumlah 19 responden 40.4,. Dilihat dari jumlah yang lebih dominan perempuan, tidak menutup kemungkinan bahwa laki-laki juga dapat memiliki sahabat.

4.1.2 Peranan Komunikasi Antar Pribadi Tabel 4.4

Proses Komunikasi di Antara Anda dan Sahabat Proses Komunikasi Frekuensi Persen Tidak Lancar Kurang Lancar 5 10.6 Lancar 21 44.7 Sangat Lancar 21 44.7 Total 47 100.0 Tabel 4.4 menunjukkan bahwa dari 47 responden diketahui, bahwa 21 responden 44.7 menyatakan bahwa proses komunikasi yang terjadi antara responden dan sahabatnya sangatlah lancar, dan 21 responden lainnya 44.7 menyatakan proses Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara komunikasi antara responden dan sahabatnya lancar. Hal ini menunjukkan keterbukaan dalam proses komunikasi antar sahabat berjalan dengan baik. Sementara 5 responden 10.6 menyatakan proses komunikasi berjalan dengan kurang lancar, hal ini menunjukkan kurangnya keterbukaan antara mereka dalam menjalin hubungan persahabatan. Tabel 4.5 Keterbukaan Anda dan Sahabat dalam Menyampaikan Masalah Keterbukaan Frekuensi Persen Tidak Terbuka Kurang terbuka 2 12 4.3 25.5 Terbuka 23 48.9 Sangat terbuka 10 21.3 Total 47 100.0 Tabel 4.5 menunjukkan bahwa dari 47 responden diketahui, 23 responden 48.9 menyatakan terbuka dalam menyampaikan masalah yang dialaminya kepada sahabat, 12 responden 25.5 menyatakan kurang terbuka, dan 2 responden 4.3 menyatakan tidak terbuka dalam menyampaikan masalah kepada sahabatnya. Alasan ketidak percayaan terhadap sahabat pula yang dapat menimbulkan tidak inginnya responden menyampaikan masalah yang dialami kepada sahabat. Akan tetapi 10 responden 21.3 menyatakan sangat terbuka kepada sahabat dalam menyampaikan masalah yang dialaminya, menunjukkan betapa dekatnya hubungan antara responden dan sahabatnya, dan tingkat kepercayaan yang tinggi kepada sahabat. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.6 Sikap Ketika Sahabat Menyampaikan Masalah Pribadi Sikap Empati Frekuensi Persen Tidak Terbuka Kurang terbuka 4 8.5 Terbuka 23 48.9 Sangat terbuka 20 42.6 Total 47 100.0 Tabel 4.6 menunjukkan bahwa 23 responden 48.9 terbuka ketika sahabatnya menyampaikan masalah pribadi yang dialaminya dan 20 responden 42.6 menyatakan sangat terbuka, ini membuktikan responden perduli dan siap menjadi pendengar yang baik ketika sahabatnya mengalami masalah dan membutuhkan teman untuk berbagi. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.7 Sikap Sahabat Ketika Anda Menyampaikan Masalah Pribadi Sikap Frekuensi Persen Tidak Mendengarkan Kurang Mendengarkan 4 8.5 Mendengarkan 33 70.3 Sangat Mendengarkan 10 21.3 Total 47 100.0 Tabel 4.7 menunjukkan bahwa dari 47 responden, 33 responden 70.3 menyatakan Mendengarkan dan 10 responden 21.3 menyatakan Sangat mendengarkan. Dari gambaran di atas terlihat bahwa sahabat mereka mampu untuk menjadi pendengar yang baik, dan seseorang yang pertama mengetahui tentang apa yang di alami oleh sahabatnya dan mau berbagi kesulitan dan kesenangan yang dialami. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.8 Mengetahui Jika Sahabat Anda Mengalami Kesulitan Empati Frekuensi Persen Tidak Mengetahui Kurang Mengetahui 2 14 4.3 29.8 Mengetahui 23 48.9 Sangat Mengetahui 8 17.0 Total 47 100.0 Tabel 4.8 menunjukkan 23 responden 48.9 dari 47 responden menyatakan bahwa mengetahui jika sahabatanya mengalami kesulitan. Hal ini menunjukkan adanya rasa empati unuk mengetahui apa yang sedang dialami oleh orang lain pada saat tertentu. 14 responden 29.8 menyatakan kurang mengetahui dan 2 responden 4.3 menyatakan tidak mengetahui, dapat dilihat bahwa rasa empati terhadap orang lainpun tidak sepenuhnya dimiliki oleh semua orang. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.9 Dukungan Ketika Sahabat Memiliki Prestasi Yang Lebih Unggul Dukungan Frekuensi Persen Tidak Mendukung Kurang Mendukung 2 4 4.3 8.5 Mendukung 19 40.4 Sangat Mendukung 22 46.8 Total 47 100.0 Tabel 4.9 menunjukkan dari 47 responden diketahui, bahwa 19 responden 40.4 menyatakan mendukung ketika sahabat memiliki prestasi yang lebih unggul dan 22 responden 46.8 menyatakan sangat mendukung sahabat memiliki prestasi yang lebih unggul, hal ini menunjukkan bahwa sebagai sahabat yang baik adanya sikap saling mendukung dalam segalahal yang berdampak positif termasuk dalam hal prestasi, akan tetapi 4 responden 8.5 menyatakan kurang mendukung, dan 2 responden 4.3 lainnya menyatakan tidak mendukung. Dapat kita liat ada sedikitnya yang merasa tertinggal dan menyebabkan rasa tidak ingin mendukung sahabatnya karena sahabatnya lebih unggul dari dirinya sendiri. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.10 Sikap Ketika Sahabat Memiliki Teman Baru Dukungan Frekuensi Persen Tidak Mendukung Kurang Mendukung 2 9 4.3 19.1 Mendukung 28 59.6 Sangat Mendukung 8 17.0` Total 47 100.0 Tabel 4.10 menunjukkan bahwa dari 47 responden diketahui, bahwa 28 responden 59.6 menyatakan mendukung ketika sahabat memiliki teman baru, dan 8 responden 17.0 menyatakan sangat mendukung. Hal ini menunjukkan bahwa saling mendukungnya sahabat baik dalam pertemanan, dan tidak adanya keberatan apabila sahabatnya memiliki teman lain selain dirinya. Akan tetapi 9 responden 19.1 menyatakan kurang mendukung, dan 2 responden 4.3 menyatakan tidak mendukung ketika sahabatnya memiliki teman baru. Dalam hal ini menunjukkan, adanya keberatan dan takut kehilangan sahabatnya apabila memiliki teman baru, dan apabila teman barunya lebih baik dari pada dirinya. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.11 Sahabat Menghargai Saran Yang Anda Berikan Penghargaan Frekuensi Persen Tidak Menghargai Kurang Menghargai 6 12.8 Menghargai 26 55.3 Sangat Menghargai 15 31.9 Total 47 100.0 Tabel 4.11 menunjukkan bahwa dari 47 responden atau sebesar 100 diketahui bahwa 26 responden 55.3 menyatakan bahwa sahabatnya menghargai saran yang diberikan, dan 15 responden 31.9 menyatakan sangat menghargai saran yang diberikan oleh responden dalam mengatasi konflik. Hal ini dapat menunjukkan bahwa adanya sifat positif yang dimiliki responden, dan karena orang yang merasa positif dengan diri sendiri akan mengisyaratkan perasaan ini kepada orang lain, yang selanjutnya juga akan merefleksikan perasaan positif kepada lawan bicaranya. Maka dari itu sifat positif yang juga dapat diwujudkan dengan memberikan suatu sikap dorongan dengan menunjukkan sikap menghargai keberadaan, pendapat, dan pentingnya orang lain. Sifat ini dimiliki oleh responden yang membuat sahabatnya nyaman dan dapat menerima saran yang diberikan oleh responden. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.12 Dukungan Anda Terhadap Sahabat Dalam Mengambil Keputusan Dukungan Frekuensi Persen Tidak Mendukung Kurang Mendukung 3 6.4 Mendukung 26 55.3 Sangat Mendukung 18 38.3 Total 47 100.0 Tabel 4.12 menunjukkan diketahui dari 47 responden, bahwa 26 responden 55.3 menyatakan mendukung, dan 18 responden 38.3 menyatakan sangat mendukung sahabatnya dalam mengambil keputusan. Dengan pernyataan ini dapat dilihat bahwa secara umum pentingnya saran dan dukungan dari responden ketika sahabatnya ingin mengambil suatu kepitusan. Akan tetapi 3 responden 6.4 menyatakan kurang mendukung sahabat dalam mengambil keputusan. Hal ini dapat dilihat kurangnya sifat positif yang dimiliki oleh responden. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.13 Anda Dan Sahabat Memiliki Kesamaan Sikap Persamaan Frekuensi Persen Tidak Memiliki Kurang Memiliki 3 6.4 Memiliki 26 55.3 Sangat Memiliki 18 38.3 Total 47 100.0 Tabel 4.13 menunjukkan bahwa dari 47 responden diketahui, bahwa 26 responden 55.3 memiliki kesamaan sikap dengan sahabatnya, dan 18 responden 38.3 sangat memiliki kesamaan sikap dengan sahabatnya. Sehingga dapat dilihat bahwa menerima pihak lain atau mengakui dan menyadari bahwa kedua pihak sama-sama bernilai dan berharga, karena pada kesamaan, suatu konflik akan lebih dapat dinilai debagai upaya untuk memahami perbedaan yang pasti ada daripada sebagai kesempatan untuk menjatuhkan pihak lain. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

4.1.3 Konflik Dalam Komunikasi Antar Pribadi Tabel 4.14