Pengujian Instrumen Penelitian .1 Uji Validitas
Rizca Amalia, 2014 Pengaruh Insentif Terhadap D isiplin Kerja Pegawai D i D inas Tenaga Kerja Kabupaten
Bandung Universitas Pendidikan Indonesia
| repository.upi.edu
| perpustakaan.upi.edu
3.6 Pengujian Instrumen Penelitian 3.6.1 Uji Validitas
Pengujian yang pertama yaitu pengujian validitas, menurut Suharsimi Arikunto, 2008:65 Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat
kevalidan atau kesahihan suatu instrument. Suatu instrument yang valid dan sahih memiliki validitas yang tinggi. Sebaliknya instrument yang kurang valid berarti
memiliki validitas yang rendah. Uji validitas dilakukan untuk mengetahui va lid atau tidaknya kuisioner yang disebar.
Menghitung validitas bertujuan untuk menilai ketepatan alat pengumpul data tersebut angket dalam mengukur pengaruh insentif dan disiplin kerja
pegawai. Pengujian alat pengumpul data pada penelitian ini dilakukan dengan cara analisis butir angket.
Formula yang digunakan untuk tujuan ini adalah rumus Korelasi Product Moment yang dikemukakan oleh Pearson, yaitu :
∑ ∑ ∑ ∑
∑ ∑
∑ Suharsimi Arikunto, 2008:81
Dimana : r
xy
= Korelasi antara variabel X dan Y X
= Jumlah skor tiap item dari seluruh responden uji coba Y
= Jumlah skor total seruluh item dari keseluruhan responden uji coba ∑X
= Jumlah skor tiap butir angket dari tiap responden ∑Y
= Jumlah skor total butir angket dari tiap responden
Rizca Amalia, 2014 Pengaruh Insentif Terhadap D isiplin Kerja Pegawai D i D inas Tenaga Kerja Kabupaten
Bandung Universitas Pendidikan Indonesia
| repository.upi.edu
| perpustakaan.upi.edu
N = Banyaknya data
Berikut ini adalah langkah- langkah yang dilakukan dalam uji validitas instrument angket tersebut adalah sebagai berikut :
1 Menyebarkan instrument yang akan diuji validitasnya, kepada responden
yang bukan responden sesungguhnya. 2
Mengumpulkan data hasil uji coba instrument. 3
Memeriksa kelengkapan data, untuk memastikan lengkap tidaknya lembaran data yang terkumpul, termasuk memeriksa kelengkapan pengisian item
angket. 4
Membuat tabel pembantu untuk menempatkan skor-skor pada item yang diperoleh untuk memudahkan perhitungan dan pengolahan data selanjutnya.
5 Memenempatkan skor skoring terhadap item-item yang sudah diisi pada
table pembantu. 6
Menghitung nilai koefisien product moment untuk setiap butiritem angket dari skor-skor yang diperoleh.
7 Menentukan titik kritis atau nilai table r, pada derajat bebas db = N-2 dan
tingkat signifikansi 95 atau α = 0,05
8 Membandingkan nilai koefisien korelasi product moment hasil perhitungan
dengan nilai koefisien korelasi product moment yang terdapat dalam table. 9
Membuat kesimpulan dengan kriteria uji: r
hitung
r
tabel
, maka instrumen dinyatakan valid. r
hitung
≤ r
tabel
, maka instrumen dinyatakan tidak valid Jika instrumen tersebut valid, maka item tersebut dapat dipergunakan pada
angket penelitian. Tabel dibawah ini adalah tabel uji validitas coba angket dengan responden sebanyak 20 orang di Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Bandung. Angket
yang di uji cobakan variabel insentif sebanyak 11 item, sedangkan pada variabel lainnya yakni disiplin kerja sebanyak 16 item. Berikut tabel perhitungan uji
validitas.
Rizca Amalia, 2014 Pengaruh Insentif Terhadap D isiplin Kerja Pegawai D i D inas Tenaga Kerja Kabupaten
Bandung Universitas Pendidikan Indonesia
| repository.upi.edu
| perpustakaan.upi.edu
Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Variabel Insentif X
No. Item r hitung
r tabel Keterangan
1 0,560
0,444 Valid
2 0,774
0,444 Valid
3 0,673
0,444 Valid
4 0,793
0,444 Valid
5 0,771
0,444 Valid
6 0,642
0,444 Valid
7 0,881
0,444 Valid
8 0,624
0,444 Valid
9 0,505
0,444 Valid
10 0,761
0,444 Valid
11 0,527
0,444 Valid
Sumber : Data Hasil Penelitian
Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Variabel Disiplin Kerja Y
No. Item r hitung
r tabel Keterangan
1 0,768
0,444 Valid
2 0,839
0,444 Valid
3 0,836
0,444 Valid
4 0,766
0,444 Valid
5 0,656
0,444 Valid
6 0,785
0,444 Valid
7 0,701
0,444 Valid
8 0,693
0,444 Valid
9 0,691
0,444 Valid
10 0,675
0,444 Valid
11 0,795
0,444 Valid
Rizca Amalia, 2014 Pengaruh Insentif Terhadap D isiplin Kerja Pegawai D i D inas Tenaga Kerja Kabupaten
Bandung Universitas Pendidikan Indonesia
| repository.upi.edu
| perpustakaan.upi.edu
12 0,759
0,444 Valid
13 0,759
0,444 Valid
14 0,948
0,444 Valid
15 0,956
0,444 Valid
16 0,937
0,444 Valid
Sumber : Data Hasil Penelitian Berdasarkan tabel di atas pengujian validitas pada 11 item untuk variabel
Insentif Variabel X, diketahui 11 item dinyatakan valid. Sedangkan pada 16 item untuk variabel disiplin kerja Variabel Y juga dinyatakan valid.