Pengumpulan Materi LKS Data Tahap Pengembangan LKS a. Menentukan Desain LKS Kimia

Penjelasan mengenai revisi LKS kimia berbasis keterampilan pada materi hidrolisis garam dapat dilihat pada Tabel 4.7. Tabel 4.7 Hasil Validasi Isi LKS Kimia Berbasis Keterampilan Proses No. Sebelum divalidasi Setelah divalidasi 1. Ukuran dan jenis font times new roman 12 Ukuran dan jenis font gill sant 11 2. Satu halaman LKS terlalu padat atau penuh dan tidak proporsional Satu halaman LKS tidak padat atau penuh dan terlihat proporsional 3. Terdapat gambar ilmuwan yang terlihat sebagai kartun atau sketsa, bukan gambar sebenarnya Gambar ilmuwan yang dimuat berupa gambar ilmuwan sebenarnya 4. Gambar ilmuwan yang dimuat kurang menunjukkan ilmuwan yang melakukan kegiatan percobaan kimia Gambar ilmuwan yang dimuat sudah menunjukkan ilmuwan yang melakukan kegiatan percobaan kimia 5. Langkah kegiatan dalam mengukur pH empat larutan pada percobaan 1 dibuat dalam bentuk tulisan dan kurang menarik atau terlihat biasa saja Langkah kegiatan dalam mengukur pH empat larutan pada percobaan 1 dibuat dengan menambahkan gambar langkah kegiatan dan kalimat penjelas dan terlihat menarik 6. Tidak ada informasi mengenai penerapan konsep hidrolisis garam dalam kehidupan sehari-hari Terdapat informasi mengenai penerapan konsep hidrolisis garam dalam kehidupan sehari-hari, yaitu pada produk pemutih pakaian 7. Alat dan bahan yang dimuat dalam bentuk tulisan dan kurang menarik Alat kimia yang dimuat dalam bentuk gambar dan lebih menarik. Sedangkan bahan kimia yang dimuat dalam bentuk tulisan 8. Bagian tabel pengamatan jangan dimuat seluruhnya dan diusahakan siswa yang membuat sendiri Bagian tabel pengamatan yang dimuat dalam keadaan kosong dan diberikan instruksi kepada siswa untuk membuat dan mengisi tabel pengamatan sendiri 9. Tidak ada contoh soal dalam bahasan perhitungan pH larutan garam terhidrolisis Terdapat contoh soal dalam bahasan perhitungan pH larutan garam terhidrolisis 10. Soal-soal latihan yang dimuat masih belum memuat 10 keterampilan proses Soal-soal latihan yang dimuat sudah memuat 10 keterampilan proses Setelah LKS kimia mendapatkan nilai validasi “Ya” dari validator, dapat diartikan bahwa LKS kimia siap untuk dicetak. Hasil validasi menggunakan skala Guttman dapat dilihat pada lampiran 7. b. Penilaian Ahli dan Praktisi Pendidikan Penilain ahli dan praktisi pendidikan terhadap LKS kimia yang dikembangkan merupakan validasi lanjutan dari validasi sebelumnya. Penilaian LKS kimia dilakukan oleh dua orang dosen pendidikan kimia dan satu orang guru bidang studi kimia di SMA Negeri 3 Kota Tangerang Selatan. Data yang diperoleh melalui lembar penilaian merupakan data kuantitatif dalam bentuk persentase tiap-tiap dimensi, yang kemudian ditafsirkan menjadi kategori kriteria penilaian. Hasil pengolahan data penilaian LKS kimia dapat dilihat pada lampiran 22. Berikut hasil persentase rata-rata penilaian LKS kimia. Tabel 4.8 Hasil Persentase Rata-Rata Penilaian LKS Kimia Dimensi Indikator Persentase per Indikator Persentase Rata-Rata Kriteria Kelayakan Isi Kesesuaian dengan SK dan KD 75,00 73,81 Baik Manfaat bagi siswa 75,00 Kesesuaian dengan komponen keterampilan proses 75,00 Kesesuaian dengan kebutuhan belajar 75,00 Kebenaran subtansi materi 66,67 Kebahasaan Kesesuaian dengan tingkat perkembangan siswa 75,00 75,00 Baik Penggunaan bahasa efektif 75,00 Kejelasan informasi 75,00 Kesesuaian dengan kaidah bahasa Indonesia 75,00 Keterbacaan 75,00 Penyajian Ukuran LKS 75,00 66,67 Baik Kepadatan halaman 54,16 Penomoran 66,67 Kejelasan penyampaian materi 66,67 Urutan sajian 75,00 Interaktif 66,67 Pemberian motivasi 66,67 Kejelasan indikator yang ingin dicapai 75,00 Kegrafisan Ilustrasi, gambar 62,50 66,67 Baik Penggunaan jenis dan ukuran huruf 72,22 Tata letak lay out 70,83 Desain tampilan 61,11 Kesesuaian dengan keterampilan proses Mengobservasi 77,08 78,75 Baik Memunculkan pertanyaan 75,00 Berhipotesis 83,33 Meramalkan 75,00 Menemukan pola dan hubungan 83,33 Berkomunikasi secara efektif 85,42 Merancang dan membuat 83,33 Memikirkan dan merencanakan penyelidikan 75,00 Memilih dan menggunakan bahan dan peralatan secara efektif 75,00 Mengukur dan menghitung 75,00 Persentase Rata-Rata Keseluruhan 72,18 Baik Berdasarkan Tabel 4.8, diketahui bahwa dimensi persentase rata-rata tertinggi terdapat pada dimensi kesesuaian dengan keterampilan proses sebesar 78,75, kemudian dimensi kebahasaan