Operasionalisasi Variabel Metode Penelitian 3

Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu tanpa membuat perbandingan atau menghubungkan dengan variabel lain”. Menurut Sugiyono 2014:29 Metode deskriptif adalah metode yang berfungsi untuk mendeskripsikan atau memberi gambaran terhadap objek yang diteliti melalui data atau sampel yang telah terkumpul sebagaimana adanya, tanpa melakukan analisis dan membuat kesimpulan yang berlaku untuk umum. Menurut Suharsimi Arikunto 2010:8 penelitian verifikatif “Pada dasarnya ingin menguji kebenaran dari suatu hipotesis yang dilaksanakan melalui pengumpulan data di lapangan”. Dalam penelitian ini diuji mengenai Pengaruh Komitmen Organisasi dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT Superbtex yang bertujuan untuk memperoleh gambaran seberapa besar peranan komitmen organisasi dan motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan di PT Superbtex. Menurut Sugiyono 2014:3 “Metode penelitian pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu ”. Berdasarkan jenis penelitian di atas yaitu penelitian deskriptif dan verifikatif yang dilaksanakan melalui pengumpulan data di lapangan, maka metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah explanantory survey. Menurut Kerlinger yang dikutip oleh Sugiyono 2014:12: Metode survey yaitu metodologi penelitian yang digunakan pada populasi besar maupun kecil, tetapi data yang dipelajari adalah data dari sampel yang diambil dari populasi tersebut, sehingga ditemukan kejadian-kejadian relative, distribusi dan hubungan-hubungan antar variabel sosiologis maupun psikologis. Penelitian yang menggunakan metode ini, informasi dari sebagian populasi dikumpulkan langsung di tempat kejadian secara empirik dengan tujuan untuk mengetahui pendapat dari sebagian populasi terhadap objek yang sedang diteliti.

3.2.2 Operasionalisasi Variabel

Sugiyono 2014:63 menyatakan bahwa : “Variabel penelitian adalah suatu atribut atau sifat atau aspek dari orang ataupun objek yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik kesimpulannya ”. Sedangkan menurut Kerlinger dalam Sugiyono 2014:63 menyatakan bahwa variabel adalah konstruk atau sifat yang akan dipelajari. Definisi variabel dibuat agar tidak tejadi kesalahan dalam menafsirkan variabel yang ingin diteliti dan juga Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu dapat dijadikan kerangka acuan bagi peneliti untuk mendeskripsikan permasalahan yang hendak diungkapkan. Dalam penelitian ini penulis mengemukakan 3 variabel, yaitu ; 1. Variabel Independen X, yaitu variabel yang nilainya tidak tergantung kepada variabel lainnya. Dalam penelitian ini variabel bebas adalah komitmen organisasi yang dinyatakan dengan simbol X1 dan motivasi yang dinyatakan dengan simbol X2. 2. Variabel Dependen Y, yaitu variabel yang nilainya dipengaruhi oleh variabel lain yang terlihat. Kinerja karyawan merupakan variabel terikat dan dinyatakan dengan simbol Y. Berikut ini akan dijelaskan mengenai dua variabel di atas yang terangkum dalam tabel berikut ini: TABEL 3.1 OPERASIONALISASI VARIABEL Variabel Konsep Variabel Dimensi Indikator Ukuran Skala No Item Komitmen Organisasi X1 Komitmen merupakan suatu keadaan dimana seorang karyawan memihak pada suatu organisasi dan tujuan- tujuannya, serta berniat memelihara keanggotaan dalam organisasi itu. Robbins dan Judge 2011:140 Affective commitment Melakukan pekerjaan sesuai dengan standar perusahaan Tingkat karyawan melakukan pekerjaan sesuai dengan standar perusahaan Ordinal 1 Menjaga hubungan kerja yang harmonis sesama karyawan Tingkat karyawan menjaga hubungan kerja yang harmonis Ordinal 2 Bekerja merupakan prioritas dalam hidup Tingkat bekerja sebagai prioritas dalam hidup Ordinal 3 Menjaga nama baik perusahaan Tingkat karyawan menjaga nama baik perusahaan Ordinal 4 Continuance commitment Tetap bekerja di perusahaan merupakan kebutuhan sekaligus keinginan Tingkat tetap bekerja di perusahaan merupakan kebutuhan sekaligus keinginan Ordinal 5 Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Konsep Variabel Dimensi Indikator Ukuran Skala No Item Mendapatkan promosi jika tetap bekerja di perusahaan Tingkat karyawan akam mendapatkan promosi jika tetap bekerja di perusahaan Ordinal 6 Mendapatkan gaji yang cukup dari perusahaan Tingkat karyawan mendapatkan gaji yang cukup dari perusahaan Ordinal 7 Tidak akan mengundurkan diri meskipun perusahaan lain menawarkan gaji yang lebih besar Tingkat pertimbangan tidak akan mengundurkan diri meskipun perusahaan lain menawarkan gaji yang lebih besar Ordinal 8 Normative commitment Keinginan untuk menghabiskan sisa karir di perusahaan Tingkat keinginan untuk menghabiskan sisa karir di perusahaan Ordinal 9 Nyaman dengan pekerjaan saat ini Tingkat kenyamanan karyawan dengan pekerjaan saat ini Ordinal 10 Mempunyai keahlian dalam pekerjaan Tingkat karyawan memiliki keahlian dalam pekerjaannya Ordinal 11 Bangga menjadi anggota organisasi Tingkat kebanggaan menjadi karyawan divisi produksi Ordinal 12 Motivasi X2 “Motivation refers to the process by which a person’s Need For Achievement Mengembangkan keahlian bekerja agar bisa berprestasi Tingkat karyawan Mengembangkan keahlian bekerja agar bisa Ordinal 13 Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Konsep Variabel Dimensi Indikator Ukuran Skala No Item efforts are energized, directed, and sustained toward attaining a goal”. Motivasi mengacu pada proses dimana upaya seseorang diberi energi, diarahkan, dan berkelanjutan menuju pencapaian tujuan Robbins dan Coulter 2012:430 berprestasi Tanggung jawab penuh atas pekerjaan Tingkat tanggung jawab penuh karyawan atas pekerjaan Ordinal 14 Bangga bila memperoleh kinerja yang terbaik Tingkat kebanggaan karyawan bila memperoleh kinerja yang terbaik Ordinal 15 Mendapatkan penghargaan atas prestasi kerja yang dicapai Tingkat karyawan mendapatkan penghargaan atas prestasi kerja Ordinal 16 Need For Power Menyampaikan gagasan yang mendukung tujuan perusahaan Tingkat karyawan Menyampaikan gagasan yang mendukung tujuan perusahaan Ordinal 17 Siap menanggung resiko terhadap segala kemungkinan dari pekerjaan Tingkat kesiapan karyawan menanggung resiko terhadap segala kemungkinan dari pekerjaan Ordinal 18 Karyawan mentaati peraturan perusahaan Tingkat karyawan mentaati peraturan perusahaan Ordinal 19 Need For Affiliation Menjalin hubungan dengan rekan kerja maupun atasan Tingkat karyawan menjalin hubungan dengan rekan kerja maupun atasan Ordinal 20 Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Konsep Variabel Dimensi Indikator Ukuran Skala No Item Merasa senang jika mendapat masukan dari rekan kerja Tingkat Kesenangan karyawan jika mendapat masukan dari rekan kerja Ordinal 21 Bangga jika hasil kerja mendapatkan apresiasi dari pimpinan maupun rekan kerja Tingkat kebanggaan karyawan jika hasil kerja mendapatkan apresiasi dari pimpinan maupun rekan kerja Ordinal 22 Pekerjaan jika dikerjakan bersama akan lebih mudah selesai Tingkat karyawan mengerjakan pekerjaan bersama Ordinal 23 Kinerja Karyawan Y Kinerja adalah kuantitas dan atau kualitas hasil kerja individu atau sekelompok di dalam organisasi dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi yang berpedoman pada norma, standar operasional prosedur, kriteria dan ukuran yang telah ditetapkan atau yang berlaku Quality of work kualitas pekerjaan Karyawan selalu mengutamakan kualitas dari pekerjaan yang dikerjakan Tingkat intensitas karyawan mengutamakan kualitas dari pekerjaan yang dikerjakan Ordinal 24 Bekerja sesuai aturan yang berlaku Tingkat karyawan bekerja sesuai dengan aturan Ordinal 25 Hasil kerja sesuai dengan standar Tingkat hasil kerja yang dihasilkan sesuai dengan standar Ordinal 26 Quantity of work performed kuantitas pekerjaan Karyawan selalu mengutamakan kwantitas dari pekerjaan yang dikerjakan Tingkat karyawan selalu mengutamakan kwantitas dari pekerjaan yang dikerjakan Ordinal 27 Saya mampu bekerja melebihi target yang ditentukan Tingkat kemampuan karyawan melebihi target Ordinal 28 Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Konsep Variabel Dimensi Indikator Ukuran Skala No Item dalam organisasi Syamsir torang 2012:118 yang ditentukan Hasil kerja sesuai dengan target Tingkat hasil kerja yang dihasilkan sesuai dengan target Ordinal 29 Interpersonal effectiveness efektivitas interpersonal Karyawan selalu berkerjasama dengan rekan kerja Tingkat intensitas karyawan berkerjasama dengan rekan kerja Ordinal 30 Karyawan selalu berdiskusi dalam hal pekerjaan Tingkat intensitas karyawan berdiskusi dalam hal pekerjaan Ordinal 31 Karyawan mengikuti rapat kerja Tingkat karyawan mengikuti rapat kerja Ordinal 32 Competence Kompetensi Memiliki pengetahuan tentang pekerjaan Tingkat karyawan memiliki pengetahuan tentang pekerjaannya Ordinal 33 Memiliki keterampilan mengenai pekerjaan Tingkat keterampilan karyawan mengenai pekerjaan Ordinal 34 Menguasai disiplin ilmu yang sesuai dengan pekerjaannya Tingkat Kesesuaian disiplin ilmu dengan pekerjaan Ordinal 35 Memiliki kemampuan dalam menyelesaikan pekerjaan Tingkat kemampuan karyawan dalam menyelesaikan pekerjaan Ordinal 36 Tanggap terhadap masalah Tingkat kemampuan menanggapi sebuah masalah Ordinal 37 Rifqi Ismail Mulyana, 2016 PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT SUPERBTEX DI BANJARAN KABUPATEN BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sumber: Hasil Pengolahan Data 2015

3.2.3 Jenis dan Sumber Data