Unsur-unsur Kinerja Karakteristik Kinerja Karyawan

4. Unsur-unsur Kinerja

Wibowo 2007 mengemukakan bahwa ada empat unsur-unsur yang terdapat dalam kinerja yaitu: 1 Hasil-hasil fungsi pekerjaan 2 Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap prestasi karyawan 3 Pencapaian tujuan organisasi dan 4 Priode waktu btertentu

5. Karakteristik Kinerja Karyawan

Menurut Mangkunega 2002 Karakteristik orang yang mempunyai kinerja tinggi antara lain: 1. Memiliki tanggung jawab pribadi yang tinggi. 2. Berani mengambil dan menanggung resiko yang dihadapi. 3. Memiliki tujuan yang realistis. 4. Memiliki rencana kerja yang menyeluruh dan berjuang untuk merealisasi tujuannya. 5. Memanfaatkan umpan balik feed back. 6. Mencari kesempatan untuk merealisasikan rencana yang telah diprogramkan. Universitas Sumatera Utara C. Peran Pelatihan Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Bank Sumut Syariah Cabang Jamin Ginting Medan Adapun peran pelatihan yang telah dilaksanakan oleh karyawan PT Bank Sumut Syariah cabang Jamin Ginting Medan yaitu: 1. Kapita Selekta For Frontline pelatihan ini dilaksanakan untuk meningkatkan pengetahuan dan standar pelayanan, mengetahui produk baru, dan memotifasi pegawai. 2. Seminar Motivasi Menggugah Semangat Berkarir Bank Sumut pelatihan ini dilaksanakan untuk memotivasi wanita-wanita Bank Sumut. 3. Service Exellence Training, Pelatihan Customer Service, Pelatihan Teller Servicepelatihan ini dilaksanakan untuk berbagi wawasan, penyelesaian kendala-kendala operasional kantor. 4. Loan Monitoring dan supervision pelatihan ini dilaksanakan untuk menambah wawasan dalam menggunakan teknik aplikasi praktis dan otentik mengenai monitoring dan supervisi kredit, sehingga fungsi kredit sesuai dengan tujuan bisnis. 5. In House Training Penaksir Emas Syariah pelatihan ini dilaksanakan agar karyawan dapat menghitung kadar emas berdasarkan berat jenis. 6. Program Pemeliharaan Sertifikasi Manajemen Risiko dalam pelatihan ini karyawan wajib merefres sertifikasi setiap empat tahun sekali harus ada pembaharuanperpanjang untuk meningkatkan level sertifikasi. Universitas Sumatera Utara 7. Manajemen Asset dan Liabilitas ALMA Bank Syariah tujuan program pelatihan ini adalah meningkatkan kompetensi pegawaikaryawan Bank Syariah untuk Bank Syariah untuk menjalankan fungsi ALMA Bank Syariah dalam rangka memaksimalkan pendapatan dalam batas-batas risiko tertentu. 8. Certified Assessor Training pelatihan ini dilakukan untuk membangun ketrampilan fundamental mulai dari prinsip dasar penilaian kopetensi, keterampilan observasi, dan assessor meeting dan penulisan laporan. 9. Training For Trainer pelatihan ini diadakan agar karyawan mampu menguasai dan menjelaskan konsep system perbankan syariah dari system dasar sampai operasinya. Menguasai dan mampu membandingkan Bank Syariah dan Bank Konvensional. 10. Building Performance Managemen System diladakannya pelatihan ini agar karyawan memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam performance management, yang antara lain: bagaimana membuat membuat performance plan, bagaimana melakukan monitoring dan evaluasi rutin karyawan, dan bagaimana melakukan performance review tahunan. 11. Competency Based Human Resource Management pelatihan ini dilaksanakan agar karyawan memahami teknik dan proses membuat model kompetensi dan memahami keterkaitan kompetensi dengan system manajemewn sumber daya manusia. Universitas Sumatera Utara 12. Pelatihan Dasar Perbankan Syariah pelatihan ini bertujuan agar karyawan mampu memahami prinsip dasar perbankan syariah dan memperoleh gambaran mengenai operasional Bank syariah serta mampu berperan sebagai sumber daya insaniSDI perbankan Syariah yang berkualita, berkompeten dan professional. 13. Aplikasi Risk Management System pelatihan ini dilakukan bertujuan agar karyawan memahami faktor penyebab resiko keuangan. Mengidentifikasi dan mengevaluasi resiko keuangan apa saja yang dihadapi perusahaan dan membangun rencana untuk meringankan resiko keuangan. 14. Staff Development Program SDP pelatihan diadakan agar karyawan mampu memahami manajemen operasional perbankan serta memahami dan menganalisis persoalan-persoalan operasional secara mikro yang terjadi pada unit kerja dan kantor kas. 15. Teller and Customer Sewrvices Training pelatihan ini diadakan untuk meningkatkan kompetensi melayani customer service dan teller agar lebih prima dan berdampak pada performance perusahaan. 16. Human Relation Skill For Customer pelatihan ini diadakan agar karyawan dapat memberikan sikap positif, etika berhubungan dengan pelanggan, berfikir positif, memberi respon yang sesuai serta berbicara dengan assertive lugas. Universitas Sumatera Utara 17. Converting Customer Service Into Sales pelatihan ini diadakan agar karyawan mempelajari lebih luas dalam bertanya guna menemukan kebutuhan pelanggan dan menawarkan solusi. D. Keterampilan Sebelum dan Sesudah Pelatihan Pada Karyawan PT Bank Sumut Syariah Cabang jamin Ginting Medan a Sebelum Pelatihan 1. Karyawan tidak menguasai keahlian dan kemampuan yang dibutuhkan dalam mencapai output dan mutu yang dibutuhkan karyawan. 2. Tidak tercapainya standar pencapaian kinerja, karyawan tidak mampu melaksanakan tugasnya. 3. Pengetahuan karyawan belum sesuai dengan teknologi yang terus berkembang. 4. Karyawan belum mahir menggunakan sistem yang baru dibangun. 5. Adanya penurunan dalam kinerja karyawan. 6. Kurangnya pengetahuan karyawan dalam suatu jabatan yang dimilikinya. Universitas Sumatera Utara b Sesudah Pelatihan 1. Prestasi karyawan mengalami peningkatan. 2. Bertanggungjawab terhadap tugas dan hasil kinerja melebihi yang sudah ditentukan. 3. Karyawan dapat mengatasi segala permasalahan pekerjaan, sehingga tugas pekerjaan dapat diselesaikan dengan lebih baik. 4. Kinerja yang dicapai nantinya diharapkan akan lebih memuaskan perusahaan sesuai standar yang kerja yang dipersyaratkan. 5. Karyawan semakin terampil. 6. Mengalami perubahan dalam prestasi kerja pegawai sehingga dapat sesuai dengan tujuan perusahaan. 7. Meningkatnya kualitas dan kuantitas produktivitas karyawan. Universitas Sumatera Utara 44 BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN A. KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka penulis dapat menarik kesimpulan yaitu: 1. Pelatihan merupakan peningkatan kemampuan untuk malakukan pekerjaan yang spesifik. 2. Pelatihan juga meningkatkan pengetahuan untuk melakukan pekerjaan pada masa yang akan datang, yang dilakukan melalui pendekatan yang terintegrasi dengan kegiatan lain untuk mengubah perilaku kerja. 3. Pelatihan mempunyai dampak yang cukup signifikan dalam mempengaruhi kompetensi serta kinerja karyawan bila disertai dengan metode yang tepat sesuai kebutuhan individu karyawan itu sendiri, perusahaan akan memperoleh hasil yang maksimal dari implementasi peningkatan kompetensi karyawa nnya. Universitas Sumatera Utara B. SARAN Darikesimpulan ini, maka penulis memberikan saran kepada karyawan. Adapun saran yang akan diberikan penulis adalah: 1. Setiap perusahaan diharapkan dapat menerapkan pelatihan dengan baik untuk mencapai tujuan perusaah tersebut. 2. Dengan adanya metode pelatihan setiap karyawan diharapkan dapat mengaplikasikan pengetahuan atas keterampilan yang diperoleh selama mengikuti pelatihan. 3. Sebaliknya para pimpinan memberikan arahan selama proses pelatihan agar setiap karyawan dapat memahami dan melaksanakan kebijakan perusahaan dan dapat meningkatkan produktivitas dan kualitas kerja. Universitas Sumatera Utara 8 BAB II PROFIL INSTANSI

A. Ruang Lingkup Perusahaan 1. Sejarah PT Bank Sumut