Communication Spesifikasi Perangkat Keras dan Perangkat Lunak

60

3.2.2 Analisis Kebutuhan

Analisis kebutuhan digunakan untuk mengidentifikasi terhadap kebutuhan sistem baru. Kebutuhan sistem meliputi analisis kebutuhan pengguna, kebutuhan admin, dan analisis kebutuhan Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis Web. Sistem akan menampilkan pelajaran kepada pengguna dengan memproses data yang telah tersimpan dalam basis data.

3.2.2.1 Kebutuhan Pengguna

Kebutuhan pengguna meliputi apa saja yang dibutuhkan oleh pengguna pada Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis Web ini berupa : 1 Tampilan materi-materi bahasa isyarat 2 Tampilan gambar dan video tiap materi bahasa isyarat 3 Tampilan agenda-agenda

3.2.2.2 Kebutuhan Administrator

Kebutuhan admin pada sistem ini meliputi apa yang dibutuhkan oleh admin berupa : 1 Mengolah data-data bahasa isyarat 2 Mengupdate, mengedit, dan menghapus gambar dan video bahasa isyarat 3 Menambah, mengedit, dan menghapus kategori bahasa isyarat 4 Mengupdate, mengedit, dan menghapus data agenda 5 Menambah, mengedit, dan menghapus data admin 61

3.2.2.3 Use Case Diagram

TAMBAH DATA ISYARAT EDIT DATA ISYARAT HAPUS DATA ISYARAT LIHAT DATA ISYARAT ADMIN PENGGUNA LOGIN Kamus Bahasa Isyarat LOGOUT CARI DATA ISYARAT Gambar 3.1 Diagram Use Case Kamus Bahasa Isyarat TAMBAH KATEGORI EDIT KATEGORI HAPUS KATEGORI LIHAT KATEGORI ADMIN PENGGUNA LOGIN Kategori Bahasa Isyarat LOGOUT CARI KATEGORI Gambar 3.2 Diagram Use Case Kategori Bahasa Isyarat 62 TAMBAH GAMBAR EDIT GAMBAR HAPUS GAMBAR LIHAT GAMBAR ADMIN PENGGUNA LOGIN Gambar Bahasa Isyarat LOGOUT Gambar 3.3 Diagram Use Case Gambar Bahasa Isyarat TAMBAH VIDEO EDIT VIDEO HAPUS VIDEO LIHAT VIDEO ADMIN PENGGUNA LOGIN Video Bahasa Isyarat LOGOUT Gambar 3.4 Diagram Use Case Video Bahasa Isyarat 63 TAMBAH AGENDA EDIT AGENDA HAPUS AGENDA LIHAT AGENDA ADMIN PENGGUNA LOGIN Agenda LOGOUT Gambar 3.5 Diagram Use Case Agenda TAMBAH DATA ADMIN EDIT DATA ADMIN HAPUS DATA ADMIN LIHAT DATA ADMIN ADMIN LOGIN Admin LOGOUT CARI DATA ADMIN Gambar 3.6 Diagram Use Case Admin 64

3.2.3 Arsitektur Sistem

Sistem ini dibangun untuk memberikan informasi tentang materi-materi bahasa isyarat melalui media internet. Aplikasi pengajaran bahasa isyarat berbasis web ini dikelola oleh admin. Data bahasa isyarat divisualisasikan dalam bentuk foto dan video, sehingga dapat memudahkan pengguna untuk belajar dan memahami bahasa isyarat secara detail. Bentuk umum arsitektur sistem dapat dilihat pada gambar 3.7 Gambar 3.7 Arsitektur Sistem 65

3.2.4 Spesifikasi Sistem

Spesifikasi kebutuhan dalam pembuatan Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis Web ini adalah sebagai berikut : 1. Pengguna, sistem bisa membantu untuk mendapatkan pelajaran bahasa isyarat berupa gambar, video dan keterangan, serta mendapatkan informasi berupa agenda. 2. Admin, dapat mengambil materi secara manual tentang bahasa isyarat, dapat melakukan proses login dan logout, serta dapat mengolah data bahasa isyarat, kategori, agenda, dan data admin. Tampilan foto dan video digunakan di mana setiap materi bahasa isyarat dapat menampilkan pelajaran bahasa isyarat tersebut. Untuk pengembangan sistem lebih lanjut, maka diperlukan perangkat lunak sebagai pendukungnya. Pemanfaatan gambar dan video untuk aplikasi pengajaran bahasa isyarat berbasis web ini memerlukan perangkat lunak untuk pembuatan basis data dengan menggunakan Oracle dan untuk pembuatan tampilan juga editor program dengan menggunakan bahasa pemrograman NetBeans.

3.2.5 Pemodelan Proses dengan Diagram Aliran Data

3.2.5.1 Diagram Konteks

ADMIN PENGGUNA DATA BAHASA ISYARAT DAN AGENDA DATA BAHASA ISYARAT DAN AGENDA INFORMASI BAHASA ISYARAT INFORMASI VALIDASI LOGIN, BAHASA ISYARAT, DAN AGENDA APLIKASI PENGAJARAN BAHASA ISYARAT BERBASIS WEB Gambar 3.8 Diagram Konteks 66

3.2.5.2 Diagram Berjenjang

APLIKASI PENGAJARAN BAHASA ISYARAT BERBASIS WEB 1 KAMUS BAHASA ISYARAT 2 KATEGORI BAHASA ISYARAT 3 AGENDA 4 ADMIN 1.1 TAMBAH DATA BAHASA ISYARAT 1.2 EDIT DATA BAHASA ISYARAT 1.3 HAPUS DATA BAHASA ISYARAT 1.4 LIHAT DATA BAHASA ISYARAT 1.5 CARI DATA BAHASA ISYARAT 2.1 TAMBAH KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.2 EDIT KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.3 HAPUS KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.4 LIHAT KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.5 CARI KATEGORI BAHASA ISYARAT 4.1 TAMBAH DATA ADMIN 4.2 EDIT DATA ADMIN 4.3 HAPUS DATA ADMIN 4.4 LIHAT DATA ADMIN 4.5 CARI DATA ADMIN 3.1 TAMBAH DATA AGENDA 3.2 EDIT DATA AGENDA 3.3 HAPUS DATA AGENDA 3.4 LIHAT DATA AGENDA Gambar 3.9 Diagram Berjenjang 1 67 1 KAMUS BAHASA ISYARAT 1.1 GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.2 VIDEO BAHASA ISYARAT 1.11 TAMBAH DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.12 EDITGANTI DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.13 HAPUS DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.14 LIHAT DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.21 TAMBAH DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.22 EDITGANTI DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.23 HAPUS DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.24 LIHAT DATA VIDEO BAHASA ISYARAT Gambar 3.10 Diagram Berjenjang 2

3.2.6 Pemodelan Data

DFD Data Flow Diagram adalah model untuk menggambarkan asal dan tujuan penyimpanan data, proses yang akan menghasilkan data, dan interaksi antar data yang tersimpan dalam proses tersebut Kadir, 1999. Proses perancangan aliran data menggunakan DFD yang terbagi menjadi tiga level, yaitu DFD level 0, DFD level 1, dan DFD level 2.

3.2.6.1 Overview Diagram DFD Level 1

DFD level 1 merupakan representasi dari data pada DFD level 0 yang sudah dipartisi untuk memberikan penjelasan yang lebih detail. Pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat ini terdiri dari lima proses, yaitu proses kelola kamus bahasa isyarat, proses kelola kategori bahasa isyarat, proses kelola gambar bahasa isyarat, proses video bahasa isyarat, dan proses kelola agenda dapat dilihat pada gambar 3.11 68 Admin Pengguna Data kamus Data kamus Data kamus Data kamus Data kategori Data kategori Data kategori Data kategori Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data video Data video Data video Data video Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data video Data video Data video Data video Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data kategori Data kategori Data kamus Data kamus Data kamus Data kamus Data kategori Kamus Kategori Gambar Video Agenda Data admin Data admin Admin Data admin Data admin Data kategori 1 KAMUS BAHASA ISYARAT 2 KATEGORI BAHASA ISYARAT 3 AGENDA 4 ADMIN 1.2 VIDEO 1.1 GAMBAR F F Gambar 3.11 Overview Diagram DFD Level 1 69

3.2.6.2 DFD Level 2 Proses 1 Kamus Bahasa Isyarat

DFD level 2 proses 1 merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola kamus bahasa isyarat. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data bahasa isyarat, proses ubah data bahasa isyarat, proses hapus data bahasa isyarat, dan proses lihat data bahasa isyarat. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database kamus bahasa isyarat, yang bisa dilihat pada gambar 3.12 Admin Pengguna Data Bahasa Isyarat Konfirmasi tambah data bahasa isyarat Konfirmasi tambah data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Konfirmasi edit data bahasa isyarat Konfirmasi edit data bahasa isyarat Konfirmasi hapus data bahasa isyarat Konfirmasi hapus data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Data bahasa isyarat Informasi bahasa isyarat Data bahasa isyarat Informasi bahasa isyarat Kamus Bahasa Isyarat 1.1 TAMBAH DATA BAHASA ISYARAT 1.2 EDIT DATA BAHASA ISYARAT 1.3 HAPUS DATA BAHASA ISYARAT 1.4 LIHAT DATA BAHASA ISYARAT Gambar 3.12 DFD Level 2 Proses 2 Kamus Bahasa Isyarat 70

3.2.6.3 DFD Level 2 Proses 2 Kategori Bahasa Isyarat

DFD level 2 proses 2 merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola kategori bahasa isyarat. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data kategori bahasa isyarat, proses ubah data kategori bahasa isyarat, proses hapus data kategori bahasa isyarat, dan proses lihat data kategori bahasa isyarat. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database kategori bahasa isyarat, yang bisa dilihat pada gambar 3.13 Admin Pengguna Data Kategori Bahasa Isyarat Konfirmasi tambah data kategori bahasa isyarat Konfirmasi tambah data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Konfirmasi edit data kategori bahasa isyarat Konfirmasi edit data kategori bahasa isyarat Konfirmasi hapus data kategori bahasa isyarat Konfirmasi hapus data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Informasi kategori bahasa isyarat Data kategori bahasa isyarat Informasi kategori bahasa isyarat Kategori Bahasa Isyarat 2.1 TAMBAH KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.2 EDIT KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.3 HAPUS KATEGORI BAHASA ISYARAT 2.4 LIHAT KATEGORI BAHASA ISYARAT Gambar 3.13 DFD Level 2 Proses 3 Kategori Bahasa Isyarat 71

3.2.6.4 DFD Level 2 Proses 1 Gambar

DFD level 2 proses 1 Gambar merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola gambar bahasa isyarat. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data gambar bahasa isyarat, proses ubah data gambar bahasa isyarat, proses hapus data gambar bahasa isyarat, dan proses lihat data gambar bahasa isyarat. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database gambar bahasa isyarat, yang bisa dilihat pada gambar 3.14 Admin Pengguna Data gambar Konfirmasi tambah data gambar Konfirmasi tambah data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Konfirmasi edit data gambar Konfirmasi edit data gambar Konfirmasi hapus data gambar Konfirmasi hapus data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Data gambar Informasi gambar Data gambar Informasi gambar 1.11 TAMBAH DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.12 EDITGANTI DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.13 HAPUS DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT 1.14 LIHAT DATA GAMBAR BAHASA ISYARAT Gambar F Gambar 3.14 DFD Level 2 Proses 1 Gambar Bahasa Isyarat 72

3.2.6.5 DFD Level 2 Proses 1 Video

DFD level 2 proses 1 Video merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola video bahasa isyarat. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data video bahasa isyarat, proses ubah data video bahasa isyarat, proses hapus data video bahasa isyarat, dan proses lihat data video bahasa isyarat. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database video bahasa isyarat, yang bisa dilihat pada gambar 3.15 Admin Pengguna Data video Konfirmasi tambah data video Konfirmasi tambah data video Data video Data video Data video Konfirmasi edit data video Konfirmasi edit data video Konfirmasi hapus data video Konfirmasi hapus data video Data video Data video Data video Data video Data video Data video Data video Informasi video Data video Informasi video 1.21 TAMBAH DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.22 EDITGANTI DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.23 HAPUS DATA VIDEO BAHASA ISYARAT 1.24 LIHAT DATA VIDEO BAHASA ISYARAT Video F Gambar 3.15 DFD Level 2 Proses 1 Video Bahasa Isyarat 73

3.2.6.6 DFD Level 2 Proses 3 Agenda

DFD level 2 proses 3 merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola agenda. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data agenda, proses ubah data agenda, proses hapus data agenda, dan proses lihat data agenda. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database agenda, yang bisa dilihat pada gambar 3.16 Admin Pengguna Data agenda Konfirmasi tambah data agenda Konfirmasi tambah data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Konfirmasi edit data agenda Konfirmasi edit data agenda Konfirmasi hapus data agenda Konfirmasi hapus data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Data agenda Informasi agenda Data agenda Informasi agenda Agenda 3.1 TAMBAH DATA AGENDA 3.2 EDIT DATA AGENDA 3.3 HAPUS DATA AGENDA 3.4 LIHAT DATA AGENDA Gambar 3.16 DFD Level 2 Proses 3 Agenda 74

3.2.6.7 DFD Level 2 Proses 4 Admin

DFD level 2 proses 4 merupakan penjabaran yang lebih detail dari proses kelola admin. Pada proses ini terdiri dari empat proses, yaitu proses tambah data admin, proses ubah data admin, proses hapus data admin, dan proses lihat data admin. Dalam proses ini terdapat satu database yaitu database agenda, yang bisa dilihat pada gambar 3.17 Admin Pengguna Data admin Konfirmasi tambah data admin Konfirmasi tambah data admin Data admin Data admin Data admin Konfirmasi edit data admin Konfirmasi edit data admin Konfirmasi hapus data admin Konfirmasi hapus data admin Data admin Data admin Data admin Data admin Data admin Data admin Data admin Informasi admin Data admin Informasi admin Admin 4.1 TAMBAH DATA ADMIN 4.2 EDIT DATA ADMIN 4.4 LIHAT DATA ADMIN 4.3 HAPUS DATA ADMIN Gambar 3.17 DFD Level 2 Proses 4 Admin 75

3.3 Perancangan Sistem

3.3.1 Perancangan Basis Data

Perancangan basis data pada sistem ini meliputi pembuatan tabel-tabel basis data. Perancangan sistem ini menggunakan teknik ERD sebagai dasar pembuatan tabel-tabel basis data.

3.3.1.1 Perancangan Konseptual Basis Data ERD

Dalam sistem yang dibuat terdapat tabel kamus bahasa isyarat, tabel kategori bahasa isyarat, tabel agenda, dan tabel admin. Perancangan ERD dalam system ini dapat dilihat pada gambar 3.18 Kategori Bahasa Isyarat punya Kamus Bahasa Isyarat Agenda Administrator namakategori keterangankategori idkamus nama idagenda namaagenda keteranganagenda idadmin username password idkategori 1 N keterangan Gambar 3.18 ERD Adapun gambar, nama gambar, video, dan nama video tidak disimpan dalam database namun disimpan dalam pathlink di storage komputer harddisk. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 76

3.3.1.2 Perancangan Logikal Basis Data

Pemakaian istilah “model keterhubungan – entitas” dalam Bahasa Indonesia dapat digunakan sebagai padanan arti istilah asing : Entity Relationship Model E-R Model. Akan tetapi, istilah model Entity Relationship telah demikian umum digunakan dalam berbagai pembahasan tentang analisa perancangan basis data. Pada model Entity Relationship, data yang ada di dunia nyata diterjemahkan dengan memanfaatkan sejumlah perangkat konseptual menjadi sebuah diagram data yang umum disebut sebagai diagram E-R. Sebelum membahas lebih jauh tentang diagram E-R tersebut dapat digambarkan, maka yang lebih dulu harus diketahui adalah komponen pembentuk model E-R. Sesuai namanya, ada dua komponen utama pembentuk model E-R, yaitu Entitas Entity dan Relasi Relation. Kedua komponen ini dideskripsikan lebih jauh melalui sejumlah atribut. Yang bisa dilihat pada gambar di bawah ini : Gambar 3.19 Perancangan Logikal Basis Data 77 Adapun gambar, nama gambar, video, dan nama video tidak disimpan dalam database namun disimpan dalam pathlink di storage komputer harddisk.

3.3.1.3 Perancangan Fisikal Basis Data

1. Tabel Admin

Tabel admin merupakan tabel basis data yang digunakan untuk menyimpan data admin seperti username dan password admin yang digunakan untuk keperluan login pada halaman utama sistem. Tabel 3.3 Tabel Admin Field Tipe Keterangan Idadmin NUMBER Id admin Username VARCHAR230 Username Password VARCHAR230 Password 2. Tabel Kategori Bahasa Isyarat Tabel kategori bahasa isyarat merupakan tabel basis data yang digunakan untuk menyimpan data kategori bahasa isyarat yang bertujuan untuk mengelola kategori bahasa isyarat yang ada pada halaman kategori bahasa isyarat. Tabel 3.4 Tabel Kategori Bahasa Isyarat Field Tipe Keterangan Idkategori NUMBER Id kategori namakategori VARCHAR2100 Id nama kategori Keterangan VARCHAR22000 Keterangan kategori PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 78 3. Tabel Kamus Bahasa Isyarat Tabel kamus bahasa isyarat merupakan tabel basis data yang digunakan untuk menyimpan data bahasa isyarat yang bertujuan untuk mengelola data bahasa isyarat yang ada pada halaman kamus bahasa isyarat. Tabel 3.5 Tabel Kamus Bahasa Isyarat Field Tipe Keterangan Idkamus NUMBER Id kamus Idkategori NUMBER Id kategori Nama VARCHAR2100 Nama bahasa isyarat Keterangan VARCHAR22000 Keterangan 4. Tabel Agenda Tabel agenda merupakan tabel basis data yang digunakan untuk menyimpan data agenda yang bertujuan untuk mengelola agenda yang ada pada halaman agenda. Tabel 3.6 Tabel Agenda Field Tipe Keterangan Idagenda NUMBER Id agenda namaagenda VARCHAR2100 Nama agenda Keterangan VARCHAR22000 Deskripsi agenda PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 79

3.3.2 Perancangan Menu dan Antarmuka

Antarmuka atau yang lebih dikenal sebagai user interface adalah sebuah media yang menghubungkan manusia dengan komputer agar dapat saling berinteraksi. Sebelum merancang antarmuka dari semua form pada website, maka untuk lebih memudahkan dalam perancangan akan dijelaskan terlebih dahulu struktur menu dari sistem. Yang dapat dilihat pada gambar di bawah ini. Gambar 3.20 Perancangan Menu dan Antarmuka Pengguna Gambar 3.21 Perancangan Menu dan Antarmuka Administrator 80

3.3.2.1 Perancangan Halaman Beranda Pengguna

Halaman utama ini merupakan halaman yang pertama kali akan muncul ketika pengguna memasukkan alamat aplikasi pengajaran bahasa isyarat. Halaman utama ini terdiri dari beberapa menu utama yaitu menu beranda, menu kamus bahasa isyarat, menu kategori bahasa isyarat, dan menu agenda, dapat dilihat pada gambar 3.22 Gambar 3.22 Perancaangan Halaman Beranda Pengguna

3.3.2.2 Perancangan Halaman Kamus Bahasa Isyarat Pengguna

Halaman kamus bahasa isyarat merupakan halaman yang berisi daftar bahasa isyarat yang disertai dengan penjelasan, gambar, dan video, dapat dilihat pada gambar 3.23 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 81 Gambar 3.23 Perancaangan Halaman Kamus Bahasa Isyarat Pengguna

3.3.2.3 Perancangan Halaman Kategori Bahasa Isyarat Pengguna

Halaman kategori bahasa isyarat merupakan halaman yang berisi daftar kategori bahasa isyarat yang disertai dengan penjelasan, dapat dilihat pada gambar 3.24 Gambar 3.24 Perancaangan Halaman Kategori Bahasa Isyarat Pengguna 82

3.3.2.4 Perancangan Halaman Gambar dan Video Bahasa Isyarat Pengguna

Halaman ini merupakan halaman yang menampilkan gambar dan video pada tiap data bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.25 Gambar 3.25 Perancaangan Halaman Gambar dan Video Bahasa Isyarat

3.3.2.5 Perancangan Halaman Agenda Pengguna

Halaman agenda merupakan halaman yang berisi daftar agenda yang disertai dengan penjelasan dan gambar atau video, dapat dilihat pada gambar 3.26 Gambar 3.26 Perancaangan Halaman Agenda Pengguna 83

3.3.2.6 Perancangan Halaman Login Admin

Halaman login merupakan halaman yang digunakan oleh admin pengelola system ini. Halaman ini terdapat form username dan password, yang akan diisi untuk bisa masuk ke dalam halaman menu administrator dan dapat mengelola beberapa menu pada aplikasi bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.27. Gambar 3.27 Perancaangan Halaman Login Administrator

3.3.2.7 Perancangan Halaman Beranda Admin

Halaman utama ini merupakan halaman yang digunakan oleh admin ini terdiri dari beberapa menu utama yaitu menu beranda, menu kamus bahasa isyarat, menu kategori bahasa isyarat, menu agenda, dan menu admin dapat dilihat pada gambar 3.28 84 Gambar 3.28 Perancaangan Halaman Beranda Administrator

3.3.2.8 Perancangan Halaman Kelola Kamus Bahasa Isyarat

Halaman kelola kamus bahasa isyarat merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah, mengedit, dan menghapus data bahasa isyarat yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.29 Gambar 3.29 Perancaangan Halaman Kelola Kamus Bahasa Isyarat 85

3.3.2.9 Perancangan Halaman Menu Tambah Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan oleh admin untuk menambah data bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.30 Gambar 3.30 Perancaangan Halaman Menu Tambah Data Bahasa Isyarat

3.3.2.10 Perancangan Halaman Menu Edit Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan oleh admin untuk mengedit mengubah data bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.31 Gambar 3.31 Perancaangan Halaman Menu Edit Data Bahasa Isyarat 86

3.3.2.11 Perancangan Halaman Menu Detail Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan untuk mendeskripsikan data bahasa isyarat dan dapat dilihat oleh admin, dapat dilihat pada gambar 3.32 Gambar 3.32 Perancaangan Halaman Menu Detail Bahasa Isyarat

3.3.2.12 Perancangan Halaman Menu Kelola Kategori Bahasa Isyarat

Halaman kelola kategori bahasa isyarat merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah, mengedit, dan menghapus data kategori bahasa isyarat yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.31 Gambar 3.33 Perancaangan Halaman Menu Kelola Kategori Bahasa Isyarat 87

3.3.2.13 Perancangan Halaman Menu Tambah Kategori Isyarat

Halaman ini digunakan oleh admin untuk menambah data kategori bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.34 Gambar 3.34 Perancaangan Halaman Menu Tambah Kategori Bahasa Isyarat

3.3.2.14 Perancangan Halaman Menu Edit Kategori Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan oleh admin untuk mengedit mengubah data kategori bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.35 Gambar 3.35 Perancaangan Halaman Menu Edit Kategori Bahasa Isyarat 88

3.3.2.15 Perancangan Halaman Menu Detail Kategori Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan untuk mendeskripsikan data bahasa isyarat dan dapat dilihat oleh admin, dapat dilihat pada gambar 3.36 Gambar 3.36 Perancaangan Halaman Menu Detail Kategori Bahasa Isyarat

3.3.2.16 Perancangan Halaman Menu Kelola Gambar Bahasa Isyarat

Halaman kelola gambar bahasa isyarat merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah dan menghapus data gambar bahasa isyarat yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.37 Gambar 3.37 Perancaangan Halaman Menu Kelola Gambar Bahasa Isyarat 89

3.3.2.17 Perancangan Halaman Menu Edit Gambar Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan oelh admin untuk mengedit mengubah data gambar bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.38 Gambar 3.38 Perancaangan Halaman Menu Edit Gambar Bahasa Isyarat

3.3.2.18 Perancangan Halaman Menu Kelola Video Bahasa Isyarat

Halaman kelola video bahasa isyarat merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah dan menghapus data video bahasa isyarat yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.39 Gambar 3.39 Perancaangan Halaman Menu Kelola Video Bahasa Isyarat 90

3.3.2.19 Perancangan Halaman Menu Edit Video Bahasa Isyarat

Halaman ini digunakan oleh admin untuk mengedit mengubah data video bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.40 Gambar 3.40 Perancaangan Halaman Menu Edit Video Bahasa Isyarat

3.3.2.20 Perancangan Halaman Menu Kelola Agenda

Halaman kelola agenda merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah, mengedit, dan menghapus data agenda yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.41 Gambar 3.41 Perancaangan Halaman Menu Kelola Agenda 91

3.3.2.21 Perancangan Halaman Menu Tambah Agenda

Halaman ini digunakan oleh admin untuk menambah data agenda, dapat dilihat pada gambar 3.42 Gambar 3.42 Perancaangan Halaman Menu Tambah Agenda

3.3.2.22 Perancangan Halaman Menu Edit Agenda

Halaman ini digunakan oelh admin untuk mengedit mengubah data agenda, dapat dilihat pada gambar 3.43 Gambar 3.43 Perancaangan Halaman Menu Edit Agenda 92

3.3.2.23 Perancangan Halaman Menu Detail Agenda

Halaman ini digunakan untuk mendeskripsikan data bahasa isyarat dan dapat dilihat oleh admin, dapat dilihat pada gambar 3.44 Gambar 3.44 Perancaangan Halaman Menu Detail Agenda

3.3.2.24 Perancangan Halaman Menu Kelola Admin

Halaman kelola administrator merupakan halaman yang digunakan oleh admin untuk dapat menambah, mengedit, dan menghapus data admin yang ada pada aplikasi pengajaran bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 3.45 Gambar 3.45 Perancaangan Halaman Menu Kelola Admin 93

3.3.2.25 Perancangan Halaman Menu Tambah Admin

Halaman ini digunakan oleh admin untuk menambah data admin, dapat dilihat pada gambar 3.46 Gambar 3.46 Perancaangan Halaman Menu Tambah Admin

3.3.2.26 Perancangan Halaman Menu Edit Admin

Halaman ini digunakan oleh admin untuk mengedit mengubah data admin, dapat dilihat pada gambar 3.47 Gambar 3.47 Perancaangan Halaman Menu Edit Admin 94

3.3.2.27 Perancangan Halaman Menu Detail Admin

Halaman ini digunakan untuk mendeskripsikan data admin dan dapat dilihat oleh admin, dapat dilihat pada gambar 3.48 Gambar 3.48 Perancaangan Halaman Menu Detail Admin 95

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

Pada tahap ini menjelaskan tentang spesifikasi perangkat keras dan lunak, implementasi basis data, dan implementasi sistem.

4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Perangkat Lunak

Perangkat keras yang digunakan untuk membangun sistem adalah sebagai berikut : Processor : Intel Core i3 Hardisk : 500 GB Memory : 2 GB Perangkat keras yang digunakan untuk membangun sistem adalah sebagai berikut : Sistem Operasi : Windows 8 64 bit Bahasa Pemrograman : JSP DBMS : Oracle 11g Release 2

4.2 Implementasi Basis Data

Pada tahap ini dilakukan pembangunan basis data menggunakan Oracle 11g untuk menunjang sistem yang akan dibangun. Basis data yang dibangun sesuai dengan perancangan yang telah dibuat pada tahap sebelumnya. Berikut ini query yang digunakan untuk membuat database dengan nama “Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis W eb” beserta tabel-tabel di dalamnya : 96

1. Tabel Admin

2. Tabel Kamus 3. Tabel Kategori CREATE TABLE kategori idkategori NUMBER11 NOT NULL, namakategori VARCHAR2100 BYTE NULL, keterangan VARCHAR22000 BYTE NULL LOGGING NOCOMPRESS NOCACHE; ALTER TABLE kategori ADD CHECK idkategori IS NOT NULL; ALTER TABLE kategori ADD PRIMARY KEY idkategori; CREATE TABLE kamus idkamus NUMBER11 NOT NULL, idkategori NUMBER11 NOT NULL, nama VARCHAR2100 BYTE NULL, keterangan VARCHAR22000 BYTE NULL LOGGING NOCOMPRESS NOCACHE; ALTER TABLE kamus ADD CHECK idkamus IS NOT NULL; ALTER TABLE kamus ADD PRIMARY KEY idkamus; CREATE TABLE admin idadmin NUMBER11 NOT NULL, username VARCHAR230 BYTE NULL, password VARCHAR230 BYTE NULL LOGGING NOCOMPRESS NOCACHE; ALTER TABLE admin ADD CHECK idadmin IS NOT NULL; ALTER TABLE admin ADD PRIMARY KEY idadmin; 97 4. Tabel Agenda

4.3 Implementasi Sistem

4.3.1 Halaman Beranda Pengguna

Beranda pengguna adalah halaman yang akan muncul ketika pengguna pertama kali membuka Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis Web. Pada halaman ini terdapat menu kamus, menu katgeori, menu agenda, dan admin. Pada halaman ini terdapat juga slideshow foto serta penjelasan tentang Aplikasi Pengajaran Bahasa Isyarat Berbasis Web dapat dilihat pada gambar 4.1 Gambar 4.1 Halamana Beranda Pengguna CREATE TABLE agenda idagenda NUMBER11 NOT NULL, namaagenda VARCHAR22000 BYTE NULL, keterangan VARCHAR24000 BYTE NULL LOGGING NOCOMPRESS NOCACHE; ALTER TABLE agenda ADD CHECK idagenda IS NOT NULL; ALTER TABLE agenda ADD PRIMARY KEY idagenda; 98

4.3.2. Halaman Kamus Bahasa Isyarat Pengguna

Halaman kamus bahasa isyarat akan muncul ketika pengguna menekan menu kamus bahasa isyarat. Pada halaman ini akan menampilkan materi- materi bahasa isyarat yang dapat dilihat pada gambar 4.2 Gambar 4.2 Halaman Kamus Bahasa Isyarat Pengguna

4.3.3. Halaman Gambar dan Video Bahasa Isyarat

Halaman ini akan muncul ketika pengguna memilih data bahasa isyarat yang ada dalam halaman kamus bahasa isyarat berdasarkan kategori bahasa isyarat, dapat dilihat pada gambar 4.3 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI